Serba serbi

Persikabo vs PSIS: Jadwal, Preview, Prediksi Skor dan Link Live Streaming BRI Liga 1

Olahraga

21 Februari 2023 13:53 WIB

Ilustrasi (Foto: Pixabay/Planet_Fox)

Solotrust.com- Jadwal siaran langsung BRI Liga 1 2022/2023 di Indosiar hari ini. Persikabo 1973 akan menjamu PSIS Semarang pada laga pekan ke-26 di Stadion Pakansari, Selasa 21 Februari 2023.

Preview pertandingan



Persikabo 1973 disebut akan menjadi rival cukup gampang bagi tim PSIS Semarang. Laskar Padjajaran sejauh ini tak mampu meraih kemenangan dalam lima laga terakhir. Persikabo 1973 hanya meraih hasil imbang melawan Persita Tangerang awal bulan ini.

Kini Laskar Padjajaran semakin terjebak di zona degradasi. Manahati Lestusen dan kolega baru mengoleksi 25 angka dari 24 pertandingan.

Sementara tim tamu, PSIS Semarang bertandang penuh percaya diri untuk menyabet kemenangan..Laskar Mahesa Jenar hanya tergelincir sekali dari lima pertandingan terakhir.

Taisei Marukawa dan kawan-kawan menelan kekalahan di kandang kontra Persib Bandung. Skor 1-3 memungkasi laga di Stadion Jatidiri akhir bulan lalu.

Selepas itu, Mahesa Jenar berhasil meraup dua kemenangan dan satu kali imbang.

Alarm tersendiri bagi Taisei Marukawa cs karena kemenangan selalu dengan margin tipis.

Hal ini tentu saja bisa membahayakan PSIS Semarang jika ingin mengakhiri pertandingan. Jika menilik catatan pertemuan sebelumnya, PSIS Semarang cenderung lebih difavoritkan.

Mereka tiga kali mengantongi kemenangan dari lima pertandingan terakhirnya. Sementara Laskar Padjajaran hanya membalas satu kemenangan dan sekali hasil imbang.

Prediksi skor

Laga Persikabo vs PSIS diprediksi akan dimenangkan skuat Mahesa Jenar dengan skor 1-2.

Jadwal dan link live streaming

Pertandingan Persikabo vs PSIS dapat disaksikan mulai pukul 17.00 WIB di Indosiar atau melalui link live streaming Vidio secara gratis.

Linklive streaming: Klik di sini

***

(and_)

Berita Terkait

DAMRI Bandara Soetta Siap Layani Arus Balik Lebaran 2025, Ini Dia Jadwalnya

Libur Panjang Januari 2025, Daop 6 Yogyakarta Hadirkan Jadwal Kereta Tambahan

E-Meterai Bermasalah, Waktu Pendaftaran CPNS 2024 Ditambah

Pendaftaran CPNS 2024 Dibuka, Ini Jadwal dan Persyaratannya

Hasil Klasemen Akhir Piala Presiden 2024: Persis Solo Masuk Semifinal

Kuota Indonesia 221.000, Berikut Jadwal Tahapan Penyelenggaraan Haji 2025

Preview Pertandingan Manchester United vs Everton di Liga Inggris Malam Ini

RANS Nusantara vs Persis Solo: Jadwal, Preview, Prediksi dan Link Streaming Sore Ini

Bali United vs Persis Solo: Jadwal, Preview, Prediksi, dan Link Streaming

Persib Bandung vs Arema FC: Jadwal, Preview, Prediksi, dan Link Streaming

Jadwal, Preview, Prediksi dan Link Streaming Persija Jakarta vs Barito Putera

Jadwal, Preview, Prediksi dan Link Streaming Persis Solo vs PSS Sleman

PSIS Semarang vs Dewa United: Jadwal, Preview, Prediksi Skor dan Link Live Streaming

Jadwal, Preview, Prediksi Skor, dan Link Live Streaming Bali United vs Persib Bandung

Jadwal, Prediksi Skor, dan Link Live Streaming PSS vs Persik BRI Liga 1

Big Match Liverpool vs Chelsea: Berikut Preview, Jadwal Pertandingan, dan Prediksi Skor

Jadwal, Prediksi dan Link Live Streaming Liga 1 Persita Tangerang vs Borneo

Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia U-20 di Turnamen Internasional 2023

Preview, Prediksi, dan Jadwal Pertandingan Persib Bandung vs PSM Makassar Sore Ini

PSIS Semarang vs Dewa United: Jadwal, Preview, Prediksi Skor dan Link Live Streaming

Jadwal, Preview, Prediksi, dan Link Streaming Persebaya Surabaya vs PSS Sleman Sore Ini

Jadwal, Preview, Prediksi Skor, dan Link Live Streaming Bali United vs Persib Bandung

Wasit Asing Pimpin Laga BRI Liga 1 dan Pegadaian Liga 2, Kok Bisa?

Hadapi Dewa United, Persis Bertekad Berikan Perlawanan Terbaik

Siksorogo Lawu Ultra II segera Digelar, Dibuka Trail Run Kelas Bergengsi 120 Km

Terima Kunjungan Wakil Kepala BRIN, Wali Kota Semarang Siap Kolaborasi Kembangkan Riset

Kemenko PMK Dorong Inovasi Akses Permodalan Wirausaha Muda

Pemkot Semarang Kenalkan Hasil Riset BRIN, Petasol Pengganti Biosolar

Jamu Bali United Hari Ini, Persis Solo Ajak Suporter Berjuang Bersama

Persis Curi 3 Poin Penting dari Borneo FC, Lepas dari Zona Degradasi

Wasit Asing Pimpin Laga BRI Liga 1 dan Pegadaian Liga 2, Kok Bisa?

Tantang PSIS, Persis Siap Berikan Permainan Terbaik Pada Derby Jawa Tengah Malam Ini

Hadapi Dewa United, Persis Bertekad Berikan Perlawanan Terbaik

Persis Gandeng Indosat Ooredoo Hutchison Arungi Liga 1 2024/2025

Berita Lainnya