Serba serbi

Minus Arif Yanggi, Persis Siap Tampil Maksimal Saat Uji Coba Lawan Persibo

Olahraga

10 Juni 2018 13:15 WIB

Para pemain Persis Solo sedang berlatih. (dok/Media Officer Persis Solo)

SOLO, solotrust.com- Meski hanya sebuah pertandingan uji coba, namun pelatih Persis Jafri Sastra tak akan menyiakan laga uji coba pada, Minggu (10/6/2018) malam, di Stadion Letjend Soedirman, Bojonegoro.

Salah satu buktinya, yakni semua pemain yang dimiliki Persis dalam mengarungi ajang Liga 2 diikutsertakan. Meski begitu, ada satu pemain yang tak dibawa, yakni Arief Yanggi yang berposisi sebagai gelandang.



”Total pemain yang kami miliki ada 25, namun untuk uji coba lawan Persibo hanya 24 pemain, satu pemain kami, yakni Arif Yanggi terpaksa tidak kami bawa, karena dia sedang masa penyembuhan cedera, cedera tersebut ia dapatkan saat uji coba lawan Timnas u-19,” jelas asisten pelatih Persis Budi Kurnia kepada wartawan, Sabtu (9/6/2018).

Bukan tak mungkin, dalam laga uji coba ini akan dimanfaatkan untuk mencari komposisi strategi terbaik. Mengingat selama gelaran Liga 2, pasukan tim Kota Bengawan selalu gagal di laga away. Tentu mau tak mau, ini menjadi pekerjaan rumah tersendiri bagi tim pelatih Persis untuk segera di benahi. (dit)

(wd)

Berita Terkait

Jamu Bali United Hari Ini, Persis Solo Ajak Suporter Berjuang Bersama

Persis Curi 3 Poin Penting dari Borneo FC, Lepas dari Zona Degradasi

Tantang PSIS, Persis Siap Berikan Permainan Terbaik Pada Derby Jawa Tengah Malam Ini

Persis Solo Siap Berikan Permainan Terbaik Kontra Arema

Persis Percaya Diri Berikan Permainan Terbaik Kontra Barito Malam Ini

Hajar Persis Solo 2-0, Arema FC Melaju ke Final Piala Presiden 2024

Cermin Kerendahan Hati Hayao Miyazaki: Spirited Away Bukan Milik Saya

Spirited Away Diadaptasi ke Dalam Drama Panggung

Patahkan Rekor Spirited Away, Demon Slayer Jadi Film Jepang Tercepat yang Raih 10 Miliar Yen

Lakoni Partai Kandang Terakhir, Jadwal Persis Dimajukan

Persis Waspadai Kebangkitan PSIR

Jelang Away ke Aceh, Jafri Sastra Soroti Mental Bertanding Pemain Persis

Pegadaian Liga 2 2024/2025 Resmi Bergulir Mulai 7 September 2024, Dibuka Persibo Bojonegoro vs Gresik United FC

Ribuan Pasoepati Tetap Kawal Persis di Bojonegoro

Pegadaian Liga 2 2024/2025 Resmi Bergulir Mulai 7 September 2024, Dibuka Persibo Bojonegoro vs Gresik United FC

Identitas 14 Penumpang Perahu Terbalik di Bojonegoro Diketahui

Wasit Asing Pimpin Laga BRI Liga 1 dan Pegadaian Liga 2, Kok Bisa?

Pekan V Liga 2, Nusantara United bakal Hadapi Persikas

Nusantara United Raih Kemenangan Perdana atas Adhyaksa FC, Skor 2-1

Pegadaian Liga 2 2024/2025 Resmi Bergulir Mulai 7 September 2024, Dibuka Persibo Bojonegoro vs Gresik United FC

Nusantara United FC Resmi Diluncurkan di Boyolali, Pede Sambut Musim Baru

Menpora Belum Pastikan Penonton Boleh Hadir di Pertandingan Liga 1 dan 2

Berita Lainnya