SULAWESI UTARA, solotrust.com- Gempa berkekuatan Magnitudo (M) 5,3 mengguncang Bolmut, Sulawesi Utara, Senin (8/4/2019).
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melalui laman resminya menyebutkan, gempa yang terjadi pada pukl 02:45:31 WIB tersebut berada pada 16 km BaratLaut BOROKO-BOLMUT-SULUT dengan kedalaman 13 km.
Belum ada laporan dampak kerusakan maupun korban akibat gempa tersebut. BMKG pun merilis bahwa gempa tersebut tidak menimbulan potensi Tsunami.
(wd)