Serba serbi

Liga 2: Susunan Pemain Persis Solo vs Cilegon United

Olahraga

04 Juli 2018 15:12 WIB

Stadion Manahan, Solo. (Dok solotrust.com)

SOLO, solotrust.com – Persis Solo menjamu tamunya Cilegon United, Rabu (4/7/2018). Kick-off pertandingan berlangsung pukul 15.30 WIB di Stadion Manahan, Solo.

Laga ini menjadi menjadi partai kandang ketiga bagi Persis di Liga 2 musim ini. Jafri Sastra pun berambisi melanjutkan tren positifnya ketika berlaga di kandang sendiri.



Persis saat ini berada di posisi kedua klasemen sementara. Bermain melawan Cilegon United yang menghuni peringkat Sembilan, Persis menurunkan skuat terbaiknya.

Berikut susunan pemain Persis Solo vs Cilegon United:


Pemain cadangan:

Persis Solo
Andri Prabowo
Dedi Maulana
Ikhwan Ciptady
Bayu Andra
Candra Waskito
Jalwandi
Johan Yoga

Cilegon United
Ali Barkah
Abd Aziz
Akbar Rizal Lestaluhu
Diksi Hendika
Rojali
Wahyu Korpriyana

(way)