Entertainment

Sedang Galau? 30 Lagu Indonesia Ini Bisa Jadi Mewakili Perasaanmu

Musik & Film

26 Oktober 2019 15:28 WIB

Bams SAMSONS dalam MV "Kenangan Terindah" (Gambar: screenshot MV via channel SamSonS Band).


Solotrust.com - Salah satu suasana hati yang bisa diterjemahkan lewat lagu adalah galau. Perasaan ini pula yang seringkali memicu orang untuk mendengarkan lagu dengan tema itu.



Spotify dalam fiturnya Spotify Indo Hub memiliki playlist yang diberi nama 'Generasi Galau'. Ada puluhan lagu yang bisa jadi mewakili perasaanmu yang tengah galau  dilanda asmara saat ini.

Dari "Seperti yang Kau Minta" milik Chrisye, "Kenangan Terindah" milik SAMSONS, hingga lagu-lagu dari penyanyi baru seperti "Cinta Luar Biasa" dari Andmesh dan "Kisahku" dari Brisia Jodie ada dalam playlist yang sudah dikurasi Spotify tersebut. Inilah 30 diantaranya:

1. Waktu Yang Salah - Fiersa Besari featuring Thantri

2. Dan... - Sheila On 7

3. Hanya Rindu - Andmesh

4. Pupus - Hanin Dhiya

5. Tegar - Rosa

6. Pergilah Kasih - D'MASIV

7. Kangen - Dewa 19

8. Cinta Luar Biasa - Andmesh

9. Terserah - Glenn Fredly

10. Ruang Rindu - Letto

11. Takkan Terganti - Marcell

12. Kenangan Terindah - SAMSONS

13. Jangan Rubah Takdirku - Andmesh

14. Januari - Glenn Fredly

15. Hampa - Ari Lasso

16. Manusia Bodoh - Ada Band

17. Kisahku - Brisia Jodie

18. Langit Abu-abu - Tulus

19. Cinta dan Rahasia - Yura Yunita

20. Aku Bukan Untukmu - Rossa

21. Cinta Sendiri - Kahitna

22. Dekat di Hati - RAN

23. Dengan Caraku - Arsy Widianto, Brisia Jodie

24. Adu Rayu - Glenn Fredly, Tulus, Yovie Widianto

25. Seperti yang Kau Minta - Chrisye

26. Bukan Diriku - SAMSONS

27. Aku Bertahan - Rio Febrian

28. Menyimpan Rasa - Devano Danendra

29. Akhir Cerita Cinta - Glenn Fredly

30 Tak Ingin Pisah Lagi - Marion Jola, Rizky Febian. (Lin)

(wd)