Hard News

H-3 Lebaran Truk Dilarang Melintas

Hard News

24 Mei 2018 11:00 WIB

Tol Semarang. (solotrust.com/vit)

SEMARANG, solotrust.com- Kepala Biro Operasional Polda Jateng, Kombes Pol Hariyanto mengatakan, tiga hari menjelang dan sesudah lebaran, angkutan umum jenis truk dilarang melintas di jalan raya, termasuk di jalan tol, baik tol fungsional maupun tol operasional. Hal tersebut diungkapkan usai diskusi menjaga keamanan Jawa Tengah bersama parlemen DPRD Jateng, di Kota Semarang, Rabu (24/5/2018)

Aturan tersebut diberlakukan sebagai salah satu upaya mengantisipasi kerawanan dan kemacetan lalu lintas saat masyarakat melakukan perjalanan mudik lebaran.



Kepala Biro Operasional Polda Jateng Kombes Pol Hariyanto mengatakan, pihak Kepolisian dan pihak lain yang terkait juga akan memetakan wilayah rawan kemacetan saat mudik lebaran, disamping melakukan rekayasa lalu lintas di daerah tertentu.

Untuk mengantisipasi kerawanan dan mengatasi kemacetan, pihaknya melakukan langkah-langkah pencegahan. Selain itu persiapan jalan tol fungsional dan jalan tol operasional juga sudah berjalan. Dengan adanya jalan tol fungsional dan jalan tol operational dapat mengurangi volume kendaraan yang biasanya menyebabkan kemacetan wilayah di pantura.

Untuk jalan tol fungsional akan diterapkan satu jalur, yaitu dari Pemalang sampai Semarang, sedang dari Brebes sampai Pemalang diberlakukan jalur tol operasional, seperti yang sudah terjadi selama ini.

“Jalan tol semarang-pemalang secara fungsional sengaja diberlakukan satu jalur untuk mengurangi kamacetan arus mudik, sedang saat arus balik jalan tol tersebut ditutup kembali, namun petugas masih harus mewaspadai kemacetan di Tol Krapyak Semarang dan Pemalang.” Jelas Kepala Biro Operasional Polda Jateng, Kombes Pol Hariyanto

sementara itu Ketua DPRD Jateng Rukma Setyabudi menghimbau agar masyarakat yang melakukan perjalanan mudik lebaran yang menggunakan transportasi pribadi hendaknya tidak membawa barang muatan yang berlebihan, karena keamanan dan keselamatan harus di utamakan.

“Kepada Kepolisian dan Dinas Perhubungan pada saat arus mudik dan arus balik lebaran, untuk memantau transportasi umum yang membawa muatan yang berlebihan, karena sangat berbahaya dan dapat membawa kerugian jiwa.” Tutur Rukma. (vit) 

(wd)

Berita Terkait

Kapolri Apresiasi Komitmen Jasa Raharja dan Seluruh Stakeholders Wujudkan Mudik-Balik Idulfitri Lancar Berkeselamatan

Potongan Tarif Tol 20% Diberlakukan di Trans Jawa dan Trans Sumatera, Jasa Marga Beri Diskon Selama 8 Hari

Jasa Marga Diskon Tarif Tol 20% untuk Arus Mudik dan Balik Lebaran 2025

Sukseskan Program Pemerintah, Yayasan ESH Center Boyolali Terus Uji Coba MBG ke Sekolah

Sambut Imlek dengan Pertunjukan Barongsai, SD Warga Tanamkan Toleransi dan Kebhinekaan untuk Siswa

Natal dan Tahun Baru, Hutama Karya Beri Diskon 10% Tarif Tol Terbanggi Besar-Kayu Agung dan Pekanbaru-Dumai

Angka Kecelakaan dan Fatalitas Turun Drastis, Presiden Prabowo Apresiasi Suksesnya Pelaksanaan Arus Mudik dan Balik Idulfitri 2025

Kapolri Apresiasi Komitmen Jasa Raharja dan Seluruh Stakeholders Wujudkan Mudik-Balik Idulfitri Lancar Berkeselamatan

KAI Hadirkan Promo Ekstra Silaturahmi, Diskon Tiket Kereta Api hingga 25% untuk Mudik Lebaran

Angka Fatalitas Kecelakaan Turun Selama Periode Mudik Idulfitri 2025, Dirut Jasa Raharja Apresiasi Kolaborasi Antarinstansi

Tips Mudik dan Balik Lebaran yang Aman serta Nyaman

KAI Group Layani 16,3 Juta Pelanggan Selama Lebaran 2025

Tampil Inklusif, Masjid Izzatul Islam Hadirkan Ceramah Berbahasa Isyarat untuk Jemaah Tuli

Masjid Shiratalmustaqim Boyolali, Sediakan 100 Porsi Takjil Setiap Hari dan Santuni Warga

The Alana Solo Berbuka Puasa Bersama Yayasan Karya Al Insan Karanganyar

HIPMI Solo Kenalkan 100 Anak Yatim Berwirausaha

Indosat Hadirkan Ramadan Bermakna, Dorong Pemberdayaan Marbot di Solo

Berbuka Puasa di Masjid Agung Solo, Merasakan Sensasi Ramadan Tempo Dulu

3 Transportasi Umum Nyaman yang Bisa Kamu Gunakan saat Berwisata di Solo

IKN Jadi Daya Tarik Masyarakat Indonesia dan Mancanegara, Diserbu saat Lebaran

Kapolri Apresiasi Komitmen Jasa Raharja dan Seluruh Stakeholders Wujudkan Mudik-Balik Idulfitri Lancar Berkeselamatan

Libur Lebaran, Wisata Edupark Intanpari Karanganyar Tembus 20 Ribu Pengunjung

KAI Hadirkan Promo Ekstra Silaturahmi, Diskon Tiket Kereta Api hingga 25% untuk Mudik Lebaran

Tips Mudik dan Balik Lebaran yang Aman serta Nyaman

Pastikan Kelancaran Nataru, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Survei Kesiapan Pengamanan di Jalan Tol hingga Pelabuhan Merak

Presiden Jokowi Resmikan Jalan Tol Solo-Jogja Seksi 1 Kartasura-Klaten

Kecelakan Maut Minibus vs Truk di Tol Semarang-Solo, 5 Orang Tewas

Potensi Sebabkan Kecelakaan, Kabidhumas Polda Jateng Imbau Warga Tak Bakar Sampah Dekat Tol

Protes Ganti Rugi Lahan Jalan Tol, Warga Bawa Pohon Pisang ke BPN

Proyek Strategis Nasional Pembangunan Tol Jogja-Solo Dimulai

Berita Lainnya