Hard News

Menag Berharap Gempa Tidak Menghambat Pemberangkatan Jemaah Haji

Hard News

6 Agustus 2018 13:04 WIB

Ilustrasi.

JAKARTA, solotrust.com- Sebanyak 10 kloter jemaah asal NTB telah diberangkatkan ke Tanah Suci sejak 17 Juli hingga 1 Agustus 2018. Hingga saat ini masih ada sebelas jemaah yang akan diberangkatkan dalam kloter gabungan pada pertengahan Agustus ini.

Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin berharap jemaah yang belum berangkat dapat diterbangkan sesuai jadwal dan tidka terkendala akibat gempa.



"Saya harap semua bisa diterbangkan sesuai jadwal dan tidak terkendala oleh peristiwa gempa," tuturnya, seperti dilansir dari laman resmi Kemenag.

Hingga hari ini, sudah lebih 300 dari 508 kloter jemaah haji Indonesia yang berada di Tanah Suci. Proses pemberangkatan jemaah akan berlangsung hingga 15 Agustus mendatang.

(wd)

Berita Terkait

Garuda Indonesia dan Kemenag Jateng Serahkan Santunan Extra Cover Rp125 Juta bagi Jemaah Haji Wafat SOC

Tak Ada Jemaah Haji Reguler Nol Tahun Berangkat 2024, Begini Penjelasan Kemenag soal Haji Khusus

Kanwil Kemenag Jateng Raih Pelayanan Jemaah Haji Reguler Terbaik 2024

Cuaca Makkah Panas, Ini Imbauan untuk Jemaah Haji Indonesia

Mbah Harun Jemaah Haji Indonesia Tertua, Berusia 119 Tahun

13.181 Jemaah Haji Khusus Lunasi Biaya ke Tanah Suci, Pelunasan Tahap II Dibuka 5 April

Diterjang Angin, Jamaah Pengajian Bubar

Pencuri Tas Jamaah di Masjid Terekam CCTV

Jamaah Haji Wafat Dapat Asuransi Rp18,5 Juta, Cair 5 Hari

Masuki Fase Kepulangan, 184 Jamaah Haji Wafat di Tanah Suci

Mulai Senin, Jamaah Haji Pulang ke Tanah Air

Menag Ajak Jamaah Haji di Tanah Suci Doakan Para Korban Gempa di Lombok

Silaturahmi ke Ahmad Luthfi, Kakanwil Kemenag Jateng Sampaikan Perkembangan Persiapan Ibadah Haji 2025

705 Peserta Balik Kerja Bareng BPKH Dilepas di Asrama Haji Donohudan Boyolali

Uhud Tour Ekspansi ke Solo, Tawarkan Layanan Umrah Nyaman Sesuai Sunah

Kemenag dan Komisi VIII Sepakati Biaya Haji Tahun Ini Turun, Jemaah Bayar Rerata Rp55,43 Juta

Sosialisasi Rekrutmen Petugas Haji 2025, 177 Kuota Petugas Haji bagi Jawa Tengah

Garuda Indonesia dan Kemenag Jateng Serahkan Santunan Extra Cover Rp125 Juta bagi Jemaah Haji Wafat SOC

Tingginya Minat Umrah di Solo, El Teyba Tour Buka Cabang di Solo

Periode Haji 2018, Garuda Indonesia Tingkatkan Pelayanan

Jamaah Sakit di Tanah Suci, Jangan Khawatirkan Biaya Pengobatannya

Dirah bin Mustopa, Jamaah Haji Tertua Asal Lombok tiba di Jeddah

Wakil Wali Kota Lepas Jamaah Calon Haji Sebanyak Ini

161 Kloter Telah Tiba di Tanah Suci

Berita Lainnya