Hard News

Libur Panjang, Dishub Surakarta Pasang Barikade dan Water Barrier

Jateng & DIY

21 Desember 2017 11:28 WIB

Barikade yang terpasang di salah satu ruas jalan di Kota Solo. (solotrust-dit)

SOLO, solotrust.com - Guna mengantisipasi adanya kemacetan dan penumpukan kendaraan saat libur panjang akhir tahun dan awal tahun nanti, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Surakarta telah memasang barikade dan water barrier di sejumlah titik jalan. Pemasangan dilakukan seperti di Jalan Slamet Riyadi, Jalan Adi Sucipto, dan Jalan Jenderal Ahmad Yani.

“Adapaun pemasangan barikade dan water barrier di kawasan tersebut, karena kami anggap kawasan itu rawan macet. Apalagi di kawasan itu juga masuk kawasan CBD (Pusat Bisnis dan Komersial),” jelas Kasi Manajemen Rekayasa Lalu Lintas Dishub Surakarta Ari Wibowo, Kamis (21/12/2017).



Ari menerangkan, pemasangan tersebut dilakukan hingga awal tahun 2018. Terkait mekanisme pemasangannya, menurut Ari di setiap titik dipasang barikade sepanjang 120 meter. Guna tidak berubah posisi, barikade tersebut dirantai dan digembok.

Baca juga : Libur Panjang Akhir dan Awal Tahun, Dishub Prediksi Peningkatan Kendaraan 50 Persen

Seperti diketahui, saat libur akhir dan awal tahun mendatang Dishub memprediksi akan ada peningkatan kendaraan sekitar 50 persen ketimbang hari biasanya. (dit)

(way)

Berita Terkait

Sambut Arus Mudik, Polisi Pasang Barikade

Rawan Laka Lantas, Disub Kembali Pasang Barikade di Adi Sucipto Kawasan Ursulin

Pungkasi Jabatan Wali Kota Solo, Teguh Prakosa Pulang Jalan kaki dari Balai Kota

Buka di Solo! Coworking Space Genius Idea Tawarkan Kemudahan Kerja Fleksibel

Penetapan Respati Ardi-Astrid Widayani oleh KPUD Solo, Ini Pesan Jokowi

PNM Liga Nusantara 2024/2025 Resmi Dimulai, Perebutan Tiket Promosi ke Liga 2 Makin Panas

Nobar Timnas di Depan Balai Kota Solo: Dukungan Penuh, meski Indonesia Takluk 4-0 dari Jepang

Gelar Ketoprak Ngemall, Kemkomdigi Ajak Masyarakat Jauhi Judi Online

Gandeng Dishub, Mahasiswa Ilmu Komunikasi UMS Kampanyekan Transportasi Umum dan Wisata Kota Solo

Proyek Simpang Joglo Masuki Fase 3, Jalan Ditutup Total Mulai 27 Februari hingga 30 April

Cegah Stunting, Laras Asri Resort & Spa dan Dishub Salatiga Gelar Pelatihan Pembuatan Minuman Probiotik

Angka Lakalantas Tinggi, Dishub Jateng Gelar Sosialisasi di Boyolali

Masjid Raya Sheikh Zayed Dibuka untuk Umum, Dishub Siapkan Shuttle Wisatawan

Atasi Kemacetan di Solo, Dishub Ajak Masyarakat Naik Angkutan Umum

Korlantas: Contra Flow Diberlakukan Mulai Siang Ini, Antisipasi Kemacetan Libur Natal

KAI Sukses Layani Puncak Libur Natal dan Tahun Baru 2021

Tiket Kereta Api Libur Natal dan Tahun Baru Sudah Dapat Dipesan

Libur Nataru, Begini Prakiraan Cuaca dari BMKG

Libur Nataru, Dishub Surakarta Bakal Jemput Bola untuk Ramp Check Bus

Begini Persiapan Terminal Tirtonadi Sambut Libur Natal dan Tahun Baru

Berita Lainnya