SOLO, solotrust.com - Kecelakaan beruntun terjadi di perempatan Jalan Sumpah Pemuda, Mojosongo, Solo pada Selasa (6/3/2018) sekitar pukul 14.30. Kecelakaan yang melibatkan empat truk, satu mobil, dan tiga sepeda motor ini mengakibatkan sedikitnya 3 orang tewas. Petugas dibantu masyarakat berupaya keras mengevakuasi kendaraan yang terlibat kecelakaan, bahkan sebuah crane harus didatangkan untuk mengangkat body truk tronton.
Ini Foto-fotonya:
(wd)