Serba serbi

Awas! Jangan Mainkan Ponsel saat sedang Isi Daya, Ini Akibatnya

Teknologi

16 Juni 2022 13:31 WIB

Ilustrasi (Foto: Pixabay/HutchRock)

Solotrust.com - Penggunaan telepon seluler (Ponsel) belakangan ini sepertinya memang tak bisa lepas dari aktivitas sehari-hari. Kebutuhan untuk berkomunikasi atau berinteraksi lewat media sosial seakan sudah menjadi kebutuhan wajib yang tak dapat dihindarkan.

Adapun untuk menunjang segala aktivitas keseharian, ponsel tentunya harus selalu terisi baterainya.



Perlu diketahui Sob, saat melakukan pengisian daya, ada baiknya ponsel dalam keadaan mati mati. Sementara jika saat mengisi daya ponsel dalam keadaan hidup, alangkah baiknya tidak sambil digunakan agar terhindar dari hal-hal tak diinginkan.

Akun TikTok @eldichandra12 belum lama ini mengunggah sebuah pengalaman pahit baru saja dialaminya. Saat tengah menelepon sambil ponsel diisi daya baterainya tiba-tiba perangkat itu meledak.

"Kasurnya terbakar akibat charge HP (ponsel) sambil teleponan." Demikian bunyi narasi dalam video unggahan.

Pada rekaman video juga tampak bagian kasur terbakar akibat ponsel meledak setelah digunakan untuk menelepon sambil diisi dayanya.

Netizenmelihat video itu pun lantas ikut berkomentar.

"Alasan gue nggak pernah suka cas HP sambil dimainkan karena cepat bocor dan kalau kejadian kayak gini sangat langka," tulis akun Nax_kapux.

Sementara aat ada salah satu netizen menanyakan nasib ponsel yang meledak, pemilik akun bilang perangkat komunikasinya itu tengah berada di tempat servis. (dd)

@eldichandra12 #fyp #hpmeledak #hp #carshp ♬ Tak Ingin Usai - Keisya Levronka

(and_)

Berita Terkait

Indra Sjafri Umumkan Pemain Piala Asia U-20 2025, Optimistis Sabet Hasil Terbaik

Imlek 2025 jadi Ladang Cuan Pedagang Mainan

KPU Sukoharjo Terima Kunjungan Edukatif dari Siswa PAUD Kelompok Bermain Ceria

Starting XI Timnas Indonesia Melawan Myanmar di Piala AFF 2024: Strategi dan Pemain Andalan Shin Tae-yong

Kemenag Jateng Ambil Langkah Konkret Sukseskan Kurikulum Merdeka

Gelar Lomba Dakon dan Egrang, Disdikbud Boyolali Harapkan Permainan Tradisional kian Digemari

Bulog Sosialisasikan HPP Gabah Rp6.500/kg ke Petani Desa Kecik Sragen

Monpers Festbruari 2025, Merayakan HPN Napak Tilas Kejayaan Pers Indonesia di Era 90-an

Daftar 10 HP Terpopuler Pekan Ini April 2024

Daftar 10 HP Terpopuler Pekan Ini Maret 2024, Mana Favoritmu?

Review HP Oppo Find X7 Ultra, Dibekali Kamera Ciamik

Nomor HP Dirut PUDAM Tirta Lawu Dibajak, Sebar Pesan Transfer Uang

Daftar 10 Ponsel Teratas Minggu Ini, Pekan Kelima Oktober 2024, Galaxy A55 Terfavorit

Red Magic 8S Pro+ jadi Smartpone Terbaik 2023? Ini Penjelasan dan Spesifikasinya

Seberapa Gahar Red Magic 8S Pro di 2023? Ini Penjelasan dan Spesifikasinya

Seberapa Gahar Poco X5 Pro 5G di 2023? Ini Penjelasan dan Spesifikasinya

Realme 11 NFC bakal Hadir di Indonesia, Ini Penjelasan dan Spesifikasinya

Seberapa Besar Antutu Infinix GT 10 Pro di 2023? Ini Penjelasan dan Spesifikasinya

Sambut Insentif PPnBM, PLN Siapkan Infrastruktur hingga Diskon Tarif Isi Daya Mobil Listrik

FT UNS dan Toyota Motor Manufacturing Indonesia Gelar Seminar Nasional Elektrifikasi

Kembangkan Kendaraan Listrik dan Baterai EV, Strategi Indonesia jadi Negara Maju

Pertamina Siap Kembangkan Ekosistem Industri Baterai di Indonesia

OPPO Luncurkan OPPO A11k, Paket Lengkap Smartphone Entry Level

Daya Baterai Smartphone Habis Berpotensi Munculkan Nomophobia

INKA Lakukan Uji Prototipe Tram Baterai

Hujan Deras Guyur Karanganyar Akibatkan Longsor Putuskan Jalur Karangpandan Tawangmangu

Rekor, Kematian Akibat Covid-19 di AS Lampaui Seperempat Juta Orang

Ancaman Krisis Pangan Akibat Pandemi, Menhan Siap Dukung Food Estate

Longsor Karena Hujan Deras Akibatkan Gedung Sekolah Ambrol

Imbas Corona, 20.036 Pegawai di Jatim Dirumahkan, 3315 di-PHK

Aktivitas Belanja Meningkat Akibat Corona, Supermarket dan Pasar Dijaga Polisi

Berita Lainnya