Hard News

Pangdam IV: Percepat Pemulihan Insfrastruktur, TMMD Dapat Dialihkan ke Banjarnegara

Hard News

23 April 2018 09:57 WIB

Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Wuryanto (kanan) tinjau lokasi gempa di Banjarnegara.

BANJARNEGARA, solotrust.com- Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Wuryantomeninjau kondisi korban gempa Kalibening Banjarnegara, Minggu (22/4/2018).

Pangdam menyampaikan kedatangannya ke lokasi bencana alam gempa untuk melihat situasi dan kondisi masyarakat yang terdampak gempa dan untuk memastikan perlakuan bantuan kepada masyarakat terdampak gempa ini.



"Alhamdulillah, saya dapat melihat secara keseluruhan di masing-masing titik. Hampir seluruh komponen dan elemen masyarakat yang ada diwilayah ini, membantu mengatasi masalah awal yang ada di daerah ini."terang Jenderal bintang dua ini.

Baca juga: Pangdam IV Tinjau Korban Gempa Banjarnegara

Terkait dengan instruksi dalam penanganan tanggap darurat pasca gempa ini,  pihaknya sudah berkoordinasi dengan pemeritah daerah, yakni Pemprov Jawa Tengah dan Pemkab Banjarnegara untuk mengoptimalkan semua potensi yang dimiliki,untuk bisa mempercepat proses evakuasi kemudian membersihkan rumah-rumah yang kondisinya sangat parah.

"Membantu pengungsi supaya dalam tinggal di tempat pengungsian ini tidak ada permasalahan. Alhamdulillah bantuan dari semua komponen masyarakat luar biasa, baik dalam membantu membersihkan bangunan maupun membantu masyarakat pengungsi,"ujarnya.

Pangdam IV/Diponegoro juga mengungkapkan,untuk mempercepat pemulihan disini, TMMD tidak menutup kemungkinan dapat dialihkan ke lokasi gempa di Banjarnegara. Selain TMMD dapat pula melalui Bhakti TNI ataupun Karya Bhakti, akan difokuskan di daerah seperti ini.

"Disini kita akan lakukan kegiatan karya bhakti secepatnya. Nanti Kodam juga akan kerahkan disini, karena ini bukan pekerjaan jangka pendek,tetapi jangka panjang dan harus terus melaksanakan bantuan,"terang Pangdam.

(wd)

Berita Terkait

Ramai BMKG Peringatkan Gempa Super, Kamu Harus Tahu Apa Itu Tas Siaga Bencana

Indonesia Berpotensi Gempa Super, BMKG Beri Peringatan

Jembatan Jurug B Resmi Dibuka, Gunakan Teknologi Baru Tahan Gempa

Wajah Baru Jembatan Jurug B, Gunakan Kerangka Tahan Gempa 100 Tahun hingga Aksen Batik Kawung

Gempa Bumi Selatan Jogja Tadi Malam Disebabkan Aktivitas Subduksi Lempeng Indo-Australia dan Eurasia

Indonesia Terima Penghargaan Turki atas Misi Kemanusiaan Pascagempa

Pemkot Solo Berangkatkan BPBD dan Bantuan Hampir Rp200 Juta ke Cianjur

Pemkab Boyolali Kirim 20 Relawan ke Cianjur

Abaikan Isu Negatif Bantuan Cianjur, Adhiwangsa Hotel & Convention Tetap Berbagi

Perpamsi Jateng Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Gempa Cianjur

Peduli Korban Gempa Cianjur, Polda Jateng Berangkatkan Truk Berisi Logistik

IDI Cabang Boyolali Serahkan Donasi Cianjur Sebesar Rp 41 Juta

Resmikan Gedung MCU, Pangdam Nyatakan Siap Bantu Mencegah Penyebaran Virus Corona

Mayjen TNI Mochamad Effendi Resmi Pimpin Kodam IV/Diponegoro

Pangdam IV: Porprov Bukan Sekedar Mencari Pemenang, Tapi Pada Peningkatan Kualitas Atlet

Pangdam IV: Olahraga Perkokoh Persaudaraan dan Kesatuan

Mayjem TNI Wuryanto Buka Lomba Tembak Pangdam IV Cup II

Taruna dan Taruni Akmil Menambah Pengalaman Lapangan di Satuan Kodam IV

TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2025 di Wilayah Kodim 0735/Surakarta Resmi Dibuka

Pengkot dan Pengkab Taekwondo se-Jateng Dukung Penuh Mayjen TNI Dedy Suryadi Jadi Ketum Pengprov Jateng

Peringati Hari Juang TNI AD, Kodim 0735/Surakarta Gelar Doa Bersama

556 Bintara Baru Lulusan Semaba PK TNI AU A-53 Siap Perkuat Angkatan Udara

Antisipasi Karhutla, Polri dan TNI Boyolali Gelar Apel Bersama dan Simulasi Kebakaran

Pangdam IV/Diponegoro Ingatkan Waspada Tiap Operasi Pamtas RI-RDTL

Peringati Hari Juang TNI AD, Kodim 0735/Surakarta Gelar Doa Bersama

TMMD Reguler, BPIP RI Bersama TNI AD Perkuat Ideologi Pancasila

Kenang Pertempuran Ambarawa Tingkatkan Patriotisme dan Nasionalisme Prajurit TNI

Hari Juang TNI AD, Nava Hotel dan Kodim 0727/Karanganyar Hijaukan Bukit Mongkrang

Program Manunggal Air, TNI AD Berikan Fasilitas Air Bersih hingga Dorong Penurunan Stunting

Hari Juang TNI AD, Korem 074/Warastratama Gelar Turnamen Karate Danrem Cup

Berita Lainnya