Hard News

Arus Mudik Dipresdiksi Naik, Dishub Mulai Pasang RPPJ

Jateng & DIY

22 Mei 2018 18:06 WIB

Petugas Dishub saat memasang RPPJ tahun lalu. (dok)

SOLO, solotrust.com- Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Surakarta terus bersiap diri menjelang arus mudik tahun ini. Bahkan, Dishub juga sudah memprediksi jika arus mudik tahun ini meningkat 3 persen ketimbang tahun sebelumnya. Tak hanya itu saja, Dishub juga terus mempersiapkan hal lainnya, salah satunya Rambu Pendahulu Penunjuk Jalan (RPPJ).

Ketua Penyelenggaraan Angkutan Lebaran Ari Wibowo kepada Solotrust.com, Selasa (22/5/2018) mengatakan, untuk RPPJ pihaknya telah menyiapkan sebanyak 110 buah. Dimana RPPJ tersebut nantinya dipasang di daerah perbatasan hingga ruas jalan lainnya.



”Ini untuk mempermudah pemudik atau wisatawan datang ke Solo, ya harapannya pemudik bisa terbantu, apalagi bagi pemudik yang sudah lama tak ke Solo, sehingga mungkin merasa kebinggungan,” jelasnya.

Ari menerangkan, pemasangan tersebut dilakukan H-15 lebaran.

”Jumlahnya sama seperti tahun kemarin, tidak ada perbedaan,” katanya.

Memang jika dilihat, tahun ini jalanan Kota Solo agak berbeda. Pasalnya adanya pembangunna over pass di kawasan Stadion Manahan, membuat pemudik harus mengetahui jalur mana yang akan dilewati nanti. (dit)

(wd)

Berita Terkait

Gandeng Dishub, Mahasiswa Ilmu Komunikasi UMS Kampanyekan Transportasi Umum dan Wisata Kota Solo

Proyek Simpang Joglo Masuki Fase 3, Jalan Ditutup Total Mulai 27 Februari hingga 30 April

Dishub Siap Bangun Transportasi Lebih Efisien dan Efektif di Jateng

Cegah Stunting, Laras Asri Resort & Spa dan Dishub Salatiga Gelar Pelatihan Pembuatan Minuman Probiotik

Angka Lakalantas Tinggi, Dishub Jateng Gelar Sosialisasi di Boyolali

Dishub Karanganyar bakal Punya Gedung Kantor Baru, Telan Anggaran Rp3 Miliar

Angka Kecelakaan dan Fatalitas Turun Drastis, Presiden Prabowo Apresiasi Suksesnya Pelaksanaan Arus Mudik dan Balik Idulfitri 2025

Kapolri Apresiasi Komitmen Jasa Raharja dan Seluruh Stakeholders Wujudkan Mudik-Balik Idulfitri Lancar Berkeselamatan

KAI Hadirkan Promo Ekstra Silaturahmi, Diskon Tiket Kereta Api hingga 25% untuk Mudik Lebaran

Angka Fatalitas Kecelakaan Turun Selama Periode Mudik Idulfitri 2025, Dirut Jasa Raharja Apresiasi Kolaborasi Antarinstansi

Tips Mudik dan Balik Lebaran yang Aman serta Nyaman

KAI Group Layani 16,3 Juta Pelanggan Selama Lebaran 2025

Operasi Penertiban Perijinan Angkutan, Tim Gabungan Periksa Angkutan Barang Sebanyak Ini

Haornas di Kottabarat, Dishub Sediakan Kantong Parkir Dua Zona

Sopir Kendaraan Berat Tak Paham Aturan Lintasan Kelas Jalan

Jangan Parkir Sembarangan Kalau Tak Mau Diderek Larisa

Awas! Kendaraan Muatan Lebih 5,5 Ton Bakal Ditindak Jika Lewat Jalanan Solo Tanpa Izin

Dishub Pasang Rambu Larangan Kendaraan Berat di Atas 5,5 Ton Masuk Jalan Kota Solo

Berita Lainnya