Hard News

Pengamanan Pilgub, Polresta Surakarta Kerahkan Personil Sebanyak Ini

Jateng & DIY

25 Juni 2018 11:27 WIB

Simulasi TPS untuk mengetahui tugas para personil keamanan saat Pilgub nanti. (solotrust.com/dit)

SOLO, solotrust.com- Jelang Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah (Jateng), Polresta Surakarta mengadakan kegiatan Apel Kegiatan Pasukan, di kawasan Stadion Manahan, Senin (25/6/2018).

Dalam kesempatan tersebut seluruh anggota dari semua Polsek yang ada di Kota Solo ikut ambil bagian. Mengingat, nantinya merekalah yang ikut menyukseskan gelaran Pilgub.



”Kurang lebih ada 900 pasukan kita geser, dibantu Linmas dan personil dari TNI,” jelas Kapolresta Surakarta Kombes Pol Ribut Hari Wibowo kepada wartawan usai apel.


Dalam kegiatan tersebut, para personil juga mengikuti simulasi terkait Pilgub nanti. Simulasi ini dilakukan untuk mengetahui tugas mereka nantinya seperti apa. Tentunya memberikan keamanan dan kenyamanan saat proses pemilihan berlangsung.

”Total di Solo ada sebanyak 1.016 TPS (Tempat Pemungutan Suara) yang memerlukan pengamanan," tegasnya.

Pihaknya juga menegaskan jika kegiatan pesta demokrasi akan berjalan dengan lancar. (dit)

(wd)

Berita Terkait

Puluhan Massa Bentrok di Mapolres Klaten dalam Pengamanan Pilkada

Pilkada Serentak Diwarnai Berita Duka, Seorang Anggota Polisi Gugur Saat Pengamanan

Wakapolda Jateng Ingatkan Anggota Jangan Sampai Lengah

Front One HK Semarang dan ZC Multimedia Hadirkan Pameran Lukisan Eksentrik

Mbak Ita Pamit kepada ASN dan Warga Semarang, Tegaskan Tetap Berkarya

Trilogia 2024: Mengungkap Kisah di Setiap Lantai Pameran Karya Seni Cetak Grafis

Ki Djoko Sutedjo Pamerkan Karya Seni Lukis untuk Edukasi Pelajar, Ada Figur Jokowi

Seni dalam Perjamuan: Ekspresi Visual Mahasiswa UNS Angkatan 21

MBKM UNS dan Solo Is Solo Hadirkan Pameran Karya Seni Art Reflection

Ribuan Simpatisan Marsono-Saifulhaq Padati Jalur Kota Boyolali

Kampanye di Soloraya, Bahlil: Peluang Menang Luthfi-Yasin Besar Sekali

Rangkul Swing Voter Jelang Pilgub 2024, Andika: Pemilih Jateng Teliti

Luthfi-Yasin Ketinggalan di Survei SMRC, Jokowi Beri Pesan Yakinkan Pemilih

Gandeng G-Nesia, PDIP Solo Targetkan Kemenangan Pilkada 70%

Jateng Masuk 5 Provinsi Rawan Dugaan Pelanggaran Netralitas

Terjun ke Dunia Politik, Jeje Govinda dan Nisya Ahmad Resmi Gabung PAN

PDIP Karanganyar Optimistis Capai Target Kursi DPRD Karanganyar

Partai Golkar Karanganyar Daftarkan 45 Bacaleg ke KPUD, Diantar Reog hingga Kuda Lumping

Lusa, Golkar Karanganyar Daftarkan Bacaleg ke KPU, Target 17 Kursi Dewan

Songsong 2024, Partai Demokrat Boyolali Bentuk Kepengurusan DPAC

1593 Penyandang Disabilitas di Temanggung Masuk DPT

Joe Biden Mundur dari Pilpres AS, Trump Lontarkan Sindiran Tak Layak Jadi Presiden

Golkar Minta Jatah 5 Kursi Menteri ke Prabowo, Ini Tanggapan Gibran

Sejumlah Wajah Baru Hiasi Kursi Legislatif Karanganyar

Kubu 01 dan 03 Ancam Laporkan Kecurangan ke MK, Begini Tanggapan Gibran

Gibran Temui Mahasiswa Aksi di Balai Kota Solo, Tanda Tangani Pakta Integritas

Milisi Kampung Jokowi Dibentuk di Sumber, Amankan Suara Prabowo-Gibran

Berita Lainnya