Entertainment

Maruarar Sirait: TNI dan Polri Semakin Solid

TNI / Polri

28 Desember 2017 10:44 WIB

(sumber: polri.go.id)

JAKARTA, solotrust.com- Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian bersama Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto terlihat menghadiri open house dalam rangka Natal di rumah anggota DPR Maruarar Sirait di kawasan Bintaro, Jakarta Selatan, Senin (25/12/2017) malam.

Dilansir dari polri.go.id Marsekal Hadi mengatakan ia akan mendukung penuh langkah-langkah Kapolri sebab ia yakin bertujuan untuk menjaga NKRI. TNI pada waktunya akan meminta bantuan Polri untuk menjaga kedaulatan NKRI. Kapolri pun mengucapkan terimakasih kepada Panglima TNI yang telah membuat kesatuan TNI dan Polri bisa semakin solid.



Sementara itu Maruarar Sirait juga mengapresiasi kehadiran Panglima TNI dan Kapolri dalam acara open house yang dilaksanakannya. Menurutnya, Kapolri dan Panglima TNI telah membuat sejarah baru dalam hubungan antara dua lembaga ini.

"Di tangan Pak Hadi dan Pak Tito ini adalah sejarah paling harmonis TNI dan Polri. TNI dan Polri semakin terlihat semakin solid dan pasti ikut menyuksesakan program Jokowi," tutur Maruarar Sirait.

Selain itu ia mengapresiasi kinerja TNI dan Polri yang telah berhasil mengamankan dan menertibkan perayaan Natal 2017. (wid)

(wd)

Berita Terkait

TNI AU Dukung Program Pemerintah Menuju Indonesia Emas 2025

HUT ke-79, TNI AU Komitmen Perkuat Kemampuan Pertahanan Udara Nasional

Aliansi Masyarakat Karanganyar Gelar Aksi Damai Dukung Pengesahan RUU TNI

Kapuspen TNI: Revisi UU TNI untuk Perkuat Pertahanan Negara dan Profesionalisme Prajurit

TMMD Reguler 2025 Boyolali Sasar Betonisasi dan RTLH

TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2025 di Wilayah Kodim 0735/Surakarta Resmi Dibuka

Menhub, Kakorlantas Polri dan Dirut Jasa Raharja Tinjau Command Center KM 29 sekaligus Doa Bersama untuk Kelancaran Operasi Ketupat 2025

Audiensi dengan BNN RI, KBPP Polri Ingin Anak-anak Polisi Diberdayakan Berantas Narkotika

Tingkatkan Pelayanan, Kapolres Resmikan Fasilitas Baru Mapolres Sragen

Jasa Raharja dan Korlantas Polri Survei Persiapan Operasi Ketupat di Jawa Timur, Pastikan Pelaksanaan Perjalanan Berkeselamatan

Korlantas Polri dan Jasa Raharja Survei Jalur Bopuncur, Dorong Koordinasi Baik Kesiapan Operasi Ketupat 2025

Dorong Kemandirian Ekonomi, Densus 88 Polri Latih Eks Jamaah Islamiyah Menjadi Teknisi AC

Sapa Purnawirawan TNI-Polri di Karanganyar, Ganjar Kritik Habis-habisan Kubu Sebelah

Bakti Sosial Sinergitas TNI-Polri Wujudkan Pemilu Damai di Kabupaten Karanganyar

Jelang HUT OPM, TNI-Polri Gelar Patroli Besar

Jelang Pemilu, TNI-Polri Mantapkan Tactical Floor Game

Pererat Sinergitas, Koramil dan Polsek Giriwoyo Olahraga Bersama

Purnawirawan TNI Calonkan Diri Dalam Pilkada, Ini Pernyataan Kadispenad

Ramadan, Polisi Baksos Bersihkan Masjid Berusia 200 Tahun

Audiensi dengan BNN RI, KBPP Polri Ingin Anak-anak Polisi Diberdayakan Berantas Narkotika

Merasa Ditipu Pembelian Kavling Tanah di Paulan Colomadu, Warga asal Bekasi Lapor Polisi

Diduga Ada Dalang di Balik Postingan Serang Personal Paslon, Relawan VDC Polisikan Sejumlah Akun dan Grup Medsos

Kecam Tindakan Represif Polisi, Ketua Umum Pagar Nusa Tegaskan Tempuh Jalur Hukum

Ketua PDIP Solo FX Rudy Dilaporkan Polisi atas Tuduhan Ancaman Pembunuhan

Jennie BLACKPINK Tampil Memukau di Coachella 2025, Dinobatkan Sebagai Salah Satu Penampilan Terbaik

Silaturahmi ke Ahmad Luthfi, Kakanwil Kemenag Jateng Sampaikan Perkembangan Persiapan Ibadah Haji 2025

Favehotel Solo Ajak Karyawan Tampil Percaya Diri di Hari Kartini

Hari Kartini, Pemkab Rembang Buka Layanan Vasektomi Gratis, Peserta Dapat Insentif Rp450 Ribu

Tingkatkan Perlindungan Hukum Perempuan dan Anak, Kemenkum Jateng dan PTA Semarang Teken Nota Kesepahaman

Peremajaan Infrastruktur, PUDAM Tirta Lawu Revitalisasi Jaringan Pipa di Karanganyar

Berita Lainnya