Entertainment

Idol Feat Nicki Minaj Jadi MV Ke-24 BTS yang Tembus 100 Juta Kali Tayang di YouTube

Musik & Film

9 Juni 2020 08:09 WIB

Nicki Minaj dalam MV "Idol". (Dok. Big Hit Entertainment).

 

Solotrust.com - "Idol" featuring Nicki Minaj menjadi MV ke-24 BTS yang tembus 100 juta kali tayang di YouTube, sebagaimana yang terlihat pada Minggu (7/6/2020) pagi.



Raihan ini sekaligus menjadikan BTS sebagai artis K-Pop dengan jumlah MV terbanyak yang sudah meraih 100 juta kali penayangan.

Pada Maret lalu, "ON" menjadi MV ke-23 BTS yang mencapai 100 juta penayangan. Hingga kini, BTS juga telah memiliki satu MV yang tembus 1 miliar kali penayangan, jumlah terbanyak untuk boygroup K-Pop, yakni "DNA".

MV BTS lain yang telah tembus 100 juta kali tayang adalah “Boy With Luv”, “Fire”, “Fake Love”, “MIC Drop”, "Idol", “Dope”, "Blood Sweat & Tears”, “Save ME”, “Not Today", “Boy In Luv”, “Spring Day”, “War of Hormone”, “I Need U", “Danger”, “Just One Day”, “We Are Bulletproof Pt. 2”, “Run”,  “Serendipity”, “Singularity”, “No More Dream”, dan “‘On’ Kinetic Manifesto Film: Come Prima”.

"Idol" featuring Nicky Minaj sendiri memperoleh perhatian internasional, dengan debut di peringkat ke-11 Billboard HOT 100.

Diunggah pada 7 September 2018, MV itu turut menampilkan rap Nicki Minaj dalam tulisan Hangeul (huruf Korea) di layar. Hangeul yang merupakan alfabet memang dapat dirangkai menjadi bunyi apapun yang diinginkan, sehingga kata-kata dalam Bahasa Inggris pun bisa ditulis dengan Hangeul.

 “Itu adalah ide Nicki Minaj untuk menulis bagaimana bunyi rap-nya dalam Bahasa Korea yang dimunculkan di background,” kata Big Hit Entertainment sebagaimana dikutip dari The Korea Herald di hari rilisnya MV. Selain Hangeul, Nicki juga terlihat memegang kipas besar khas Korea. (Lin)

 



(wd)

Berita Terkait

MV Terbaru Enhypen XO (Only If You Say Yes) Resmi Rilis, Engene Wajib Tahu 10 Tips Streaming Ini

Teaser II MV Enhypen XO (Only If You Say Yes) Keluar, Ini Track List Lain yang Perlu Kamu Ketahui!

Baru Rilis, MV ROCKSTAR Lisa BLACKPINK Raih Puluhan Juta Penonton

(G)I-DLE Kembali Comeback dengan MV Mewah untuk Lagu Super Lady

Film Pesantren Ungkap Sisi Lain Kehidupan Santri di Ponpes

Red Velvet Sukses Cetak Rekor, Comeback dengan Lagu Birthday

4 Kanal YouTube yang Bisa Bantu Upgrade Diri Kamu

Katalog Lagu Apple Music Capai 100 Juta, Lampaui YouTube Music Hingga Spotify

Seberapa ARMY Kamu? BTS Luncurkan Challenge #MyBTStory di YouTube Shorts

Belajar dari Praktisi Media Sosial, Prodi Ilmu Komunikasi Unisri Undang Blogger dan YouTuber

BLACKPINK Jadi Artis yang Paling Banyak Diikuti Di YouTube, Kini Punya Lebih dari 70 Juta Subscriber

Squid Game Lampaui Rekor Game of Thrones di YouTube

J-Hope BTS Selesaikan Wajib Militer Hari Ini, Fans Antusias Sambut Sang Idol

Kalahkan Kendall Jenner, Jin BTS Pecahkan Rekor Like Terbanyak dalam Sejarah Gucci

SIM-nya Dicabut, Suga BTS Minta Maaf usai Berkendara dalam Keadaan Mabuk

Jin BTS Wakili Korsel sebagai Pembawa Obor Olimpiade Paris 2024

Sold Out King, Campaign Suga BTS dengan Brand Valentino Diserbu hingga Sold Out

Jimins Production Diary, Cerita di Balik Album FACE

Berdua di Dubai, Nicki Minaj Kencan Bareng Lewis Hamilton?

Dari Ed Sheeran, Tablo, Hingga Nicki Minaj Apresiasi Comeback ‘IDOL’ BTS

Nicki Minaj Lempar Album Baru Bulan Depan

Indonesian Idol XIII: Persaingan Makin Seru Top 8 dengan Tema Idol and the Beat

Deretan Lagu Indonesia Top Stream Playlist bakal Dibawakan 12 Kontestan Indonesian Idol XIII di Spektakuler Show 3

Indonesian Idol Season XIII: Semua #Idol20tahun Dirayakan, 2 Dekade Penuh Inspirasi

Andalkan Pelayanan Cepat, Bakso Idola Jadi Buruan Pecinta Kuliner

Siap-siap! Audisi Indonesian Idol XIII 2024 bakal Masuk Solo Minggu Ini

Audisi Indonesian Idol XIII di Semarang, Wali Kota: Banyak Bakat Potensial

Berita Lainnya