Serba serbi

Tips Hemat bagi Mahasiswa Kost agar Uang Tak Habis Sebelum Akhir Bulan

Tips & Trik

1 Maret 2024 14:36 WIB

Ilustrasi (Foto: Pixabay/Geralt)

Solotrust.com - Pendidikan tinggi bisa ditempuh di mana saja, baik di dalam atau luar kota, bahkan mancanegara sekalipun. Karenanya, tak sedikit pelajar melanjutkan kuliah ke daerah lain dengan berbagai alasan dan pertimbangan.

Nah, jika kamu termasuk salah satu mahasiswa perantauan tentunya harus pintar mengatur keuangan. Ya, berkaca dari fenomena yang terjadi, banyak mahasiswa telah diberi uang saku untuk satu bulan, namun habis sebelum waktunya.



Karenanya, sebagai anak kost harus bisa berhemat dong ya. Terkait itu, berikut beberapa tips untuk membantumu mengelola keuangan agar bisa digunakan secara efektif.

1. Membuat perencanaan keuangan

Perencanaan keuangan dapat mengatur berapa uang yang harus dikeluarkan untuk biaya transportasi dan makan per harinya. Dengan begitu, uang yang dikeluarkan tidak melebihi perencanaan anggaran.

2. Membuat tabungan kedua

Tabungan kedua menjadi salah satu opsi bisa dilakukan untuk memisahkan mana yang menjadi kebutuhan utama dan darurat. Tabungan kedua sebagai uang saku yang disisihkan untuk kepentingan darurat.

3. Mengurangi nongkrong

Nongkrong adalah salah satu kegiatan mahasiswa ketika melepas penat setelah kuliah bareng teman. Tak jarang nongkrong di cafe atau tempat lainnya bisa menghabiskan hampir seperempat uang saku yang dimiliki.

Boleh saja sih nongkrong, tapi juga harus bisa membatasi diri, sesuaikan dengan finansial dan jangan terlalu sering melakukan aktivitas ini.

4. Jangan fomo

Sebagai mahasiswa terkadang mendapat godaan untuk beli barang yang sedang tren atau hanya ikut-ikutan orang lain. Hal ini salah satu bentuk pemborosan karena membeli barang tak terlalu penting sehingga menghamburkan uang saku.

5. Jangan salah memilih teman

Teman cukup berpengaruh pada gaya hidup kita. Tak jarang teman malah mengajak beli ini dan itu sehingga bikin boros. Pilihlah teman yang bisa mengerti keadaan keuangan kita.

(Zefanya Permata Nindyatama)

(and_)

Berita Terkait

Tips Mahasiswa Tetap Produktif Tanpa Burnout

Tips Mudik dan Balik Lebaran yang Aman serta Nyaman

Tips Menjaga Pola Makan Sehat saat Lebaran

Viral! Anggota DPRD Solo Bagikan Tips Redakan Batuk pada Anak

Ditanya Tips Bisnis oleh Pengusaha Muda, Bambang Gage: Bekerja dengan Hati

Tips Cerdas bagi Remaja untuk Mengatasi FOMO dan Tetap Bahagia

Asyik! Perpanjang SIM Pakai Aplikasi Link Aja Hemat Rp20 Ribu

7 Tips Hidup Hemat Ala Anak Kost, Nomor 5 Wajib Direm

2 Gedung Kementerian ESDM Sabet Penghargaan Hemat Energi se-ASEAN

Teknologi Bilik Swap Klaim Aman Bagi Tim Medis dan Hemat APD

Mahasiswa UMS Ciptakan 3 Mobil Hemat Energi

Tenda Pengungsian di Petobo Kini Gunakan LTSHE

Tips Mahasiswa Tetap Produktif Tanpa Burnout

UNS Sosialisasikan Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru 2025

KKN, Ribuan Mahasiswa UNS Siap Mengabdi di 7 Provinsi

Dukung Aksi Penghijauan, KAI dan Mahasiswa Ilmu Komunikasi UMS Bagikan Bibit Tanaman Gratis

Berbagi Bibit Tanaman Gratis, Mahasiswa Ilmu Komunikasi UMS Lakukan Kampanye Membumigrup

Disperindag Jateng Sosialisasikan Ketentuan di Bidang Cukai kepada Mahasiswa KKN Unsoed

Prajurit Kostrad dan Petugas Kesehatan Gelar Imunisasi di Pedalaman Papua

Sempat Geram Soal Penolakan Timnas Israel di Piala Dunia U-20, Gibran Minta Maaf ke Ganjar dan Wayan Koster

Soal Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Gibran Geram: Kenapa Sekarang Protes kalau Tidak Mau?

Jadwal Siaran Langsung Piala Dunia Hari Ini, Ada Jerman vs Jepang

Sambut HUT RI, Warga di Batang Gerak Jalan Berkostum Shaun The Sheep

Jelang HUT RI, Perajin Kostum Karnaval di Rembang Banjir Pesanan

BNI Sediakan Uang Pecahan Rp20.000 di 41 ATM dari Lampung Sampai Papua

Mahasiswa UNS Demo, Tuntut Pemerintah Evaluasi Pemotongan Anggaran yang Berimbas Naiknya UKT

Wow! Spotify Alirkan Rp162 Triliun ke Industri Musik Sepanjang 2024

Kejari Boyolali Berhasil Selamatkan Uang Negara Rp2 Miliar

UIN Alauddin Makassar Pecat 2 Oknum Pegawai Terlibat Kasus Uang Palsu

Kenaikan UKT Dibatalkan, Mendikbudristek Minta PTN Rangkul Calon Mahasiswa Baru Terdampak

THR Sering Numpang Lewat? Simak Tips Ini agar Duit Tak Lekas Habis

Duh! Disimpan di Celengan, Uang Haji Rp50 Juta Habis Dimakan Rayap

Terlalu! Pria Bertato Hunus Pedang, Ancam Habisi Anaknya

Tega! Wanita Ini Ditinggal Kekasih Saat Hujan Deras dan Bensin Habis

Tiket Kereta Api H-2 Lebaran di Sejumlah Kota Habis Terjual

Sejumlah Tiket Lebaran Kereta Ludes Terjual

5 Amalan yang Bermanfaat di Akhir Bulan Ramadan

Tak Perlu Tunggu Gajian, Belanja Akhir Bulan Bisa Manfaatkan Diskon Akhir Bulan

Berita Lainnya