Entertainment

Ini Alasan Kapal Selam Baru TNI AL Diberi Nama Ardadedali

TNI / Polri

28 April 2018 17:00 WIB

KRI Ardadedali 404

JAKARTA, solotrust.com- Saat ini TNI AL telah memilki 5 (lima) kapal selam yang akan memperkuat sistem Pertahanan Negara sekaligus memberikan efek gentar yang tinggi. Hal tersebut ditandai dengan masuknya KRI Ardadedali 404 ke jajaran TNI AL yang dipesan Pemerintah Indonesia dari Pemerintah Korea.

Nama Ardadedali diambil dari salah satu nama senjata panah yang dimiliki oleh Arjuna. Raden Arjuna dikenal sebagai sang Pandawa yang menawan parasnya dan lemah lembut budinya. Bentuk ujung anak panah pusaka andalan ini seperti burung dan memiliki jiwa, yaitu Ardadedali. Anak panah Ardadedali merupakan senjata yang dahsyat yang dapat melumpuhkan musuhnya di medan pertempuran besar.



Menteri Pertahanan (Menhan) RI Ryamizard Ryacudu berharap untuk merawat dan memelihara alutsista ini dengan sebaik-baiknya agar KRI ini memiliki usia pakai yang optimal, serta dapat memberikan rasa aman dan kenyamanan bagi seluruh awak kapalnya.

“Hal ini juga sebagai bentuk pertanggungjawaban kita kepada rakyat Indonesia yang telah menghadiahkan kita Alutsista yang sangat membanggakan ini.” Ungkap Menhan.

(wd)

Berita Terkait

Ini Alasan Kapal Selam Baru TNI AL Diberi Nama Ardadedali

KRI Ardadedali 404 Perkuat Alutsista TNI AL

Terinspirasi Arjuna, Inilah KRI Ardadedali-404 Senjata Tempur dari Korea

TNI AL Pesan Kapal Selam dari Korsel

Diguyur Hujan, Umat Kristiani di Boyolali Tetap Gelar Jalan Salib

UKDW Dampingi Student Ambassador SMA Bopkri 1 Yogyakarta, Bekali Siswa Keterampilan Komunikasi dan Kepribadian Positif

Jaga Keamanan dan Ketertiban Lebaran di Karanganyar, Ratusan Petugas Gabungan Disiagakan

Bahas Layanan Fidusia, Kemenkum Jateng Gelar Rapat Bersama

Sambut Ramadan, Kusuma Sahid Prince Hotel Hadirkan Paket Menginap dan Kuliner Istimewa

Kemenag Tetap Salurkan Tunjangan Insentif Guru, meski Ada Efisiensi, Ini Dia Kriterianya

Kapolri Dapat Brevet Kehormatan dari Keluarga Besar TNI AL

Keluarga Kapal Selam Nanggala 402 Masih Optimis Anggota Keluarga Mereka Selamat

Ini Alasan Kapal Selam Baru TNI AL Diberi Nama Ardadedali

KRI Ardadedali 404 Perkuat Alutsista TNI AL

Terinspirasi Arjuna, Inilah KRI Ardadedali-404 Senjata Tempur dari Korea

TNI AL Pesan Kapal Selam dari Korsel

TNI AU Dukung Program Pemerintah Menuju Indonesia Emas 2025

HUT ke-79, TNI AU Komitmen Perkuat Kemampuan Pertahanan Udara Nasional

Aliansi Masyarakat Karanganyar Gelar Aksi Damai Dukung Pengesahan RUU TNI

Kapuspen TNI: Revisi UU TNI untuk Perkuat Pertahanan Negara dan Profesionalisme Prajurit

TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2025 di Wilayah Kodim 0735/Surakarta Resmi Dibuka

Pengkot dan Pengkab Taekwondo se-Jateng Dukung Penuh Mayjen TNI Dedy Suryadi Jadi Ketum Pengprov Jateng

Ini Alasan Kapal Selam Baru TNI AL Diberi Nama Ardadedali

Berita Lainnya