Hard News

Menhub: Gelombang Tinggi, Operator Kapal Harus Berkoordinasi Dengan BMKG

Hard News

23 Juli 2018 14:05 WIB

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi.

JAKARTA, solotrust.com- Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menginstruksikan para Syahbandar pelabuhan agar memperketat izin berlayar.  Selain itu pihaknya juga meminta kepada stakeholder terkait, seperti pemerintah daerah dan operator kapal untuk terus berkoordinasi dengan BMKG, agar mendapatkan info terkini mengenai perkiraan cuaca dan tinggi gelombang laut.

"Saya meminta kepada Pemda dan para operator kapal agar terus berkoordinasi dengan BMKG agar mendapatkan info-info penting mengenai cuaca dan tinggi gelombang laut. Tentunya info yang disampaikan BMKG dapat menjadi acuan ketika akan melakukan aktifitas transportasi," kata Menhub Budi Karya.



Sementara itu Kepala BMKG Dwikorita Karnawati menjelaskan BMKG perlu memberikan peringatan dini karena diperkirakan pada tanggal 23-28 Juli 2018 masih akan terjadi gelombang tinggi, dengan ketinggian 2,5-6 meter dengan puncak ekstrem diperkirakan pada tanggal 24-25 Juli 2018.

(wd)

Berita Terkait

BMKG Imbau Warga Pesisir Waspada Gelombang Tinggi pada 20-21 Februari 2023

Gelombang Tinggi Hantam Pantai Suwuk Kebumen, Warung dan Motor Tersapu

Waspada! Perairan Sekitar Jawa hingga Sumba Berpotensi Terdampak ROB

Waspada Potensi Gelombang Tinggi dan Banjir Rob di Perairan Utara Jawa Pekan Ini!

Awas, Gelombang Laut Setinggi 4 Meter Berpotensi Melanda Wilayah Ini

Gelombang Tinggi, Warga Justru Nyari Emas di Pantai?

Tiket Gratis Lebaran Kapal PELNI 2025 Mulai Bisa Dipesan, Ini Dia Syaratnya

Es Kapal dan Siomay di Sriwedari Solo, Rekomendasi Kuliner dengan Harga Terjangkau

Es Kapal Sriwedari, Jajanan Segar Menggugah Selera di Tengah Kota

Menikmati Kelezatan Es Kapal di Tengah Panasnya Kota Solo

Jabat Kapaldam, Letkol Cpl Ramin Siap Tingkatkan Kinerja dan Efisiensi

Es Kapal Minuman Legendaris di Solo, Enaknya Bikin Ketagihan

10 Pantai Terbaik untuk Surfing di Indonesia, Tawarkan Ombak Menantang

Pemkot dan Forkopimda Kota Semarang Salurkan Bantuan bagi Warga Tambaklorok

Pencarian 5 Korban Tenggelam Pantai Goa Cemara Dilanjutkan, 4 Tim Sisir Pantai

Tim SAR Gabungan Kerahkan 150 Personel Cari Korban Tenggelam di Pantai Goa Cemara

BREAKING NEWS: Tujuh Wisatawan Terseret Ombak Pantai Goa Cemara, Dua Tewas, Lima Hilang

Mantan Pemain Persis Solo Tenggelam Terseret Ombak

Wisata Pantai Drini: Keindahan dan Fasilitas yang Ditawarkan

Nyore, Menikmati Indahnya Sunset di Pantai Menganti Kebumen

Pembukaan Cabor Voli Pantai Porprov Dimeriahkan Grebeg Tumpeng hingga Orek-orek

Jangan Lewatkan! Festival Layang-layang Pantai Parangkusumo Akhir Pekan Ini

Aksi Pandawara Group dan Warga Bersihkan Pantai Terkotor se-Indonesia

Tekan Angka Kematian Nelayan Akibat Sakit saat Berlayar melalui Aksi CKB

Kemenhub Ambil Alih Pengawasan Pelayaran di Danau Toba

Dimulai, Program Bulan Tertib Keselamatan Pelayaran Di Danau Toba

Resmi Diwisuda, 114 Lulusan APN Surakarta Siap Kerja

Berita Lainnya