SOLO, solotrust.com – Sejumlah ruas jalan mengalami kemacetan akibat uji coba manajemen rekayasa lalu lintas (MRLL) Overpass Manahan, Senin (12/3/2018) pagi. Di sisi lain, beberapa ruas jalan tampak lengang. Ini foto-fotonya:
Antrean panjang terlihat di bundaran Purwosari, Jalan Slamet Riyadi, Senin (12/3/2018).
Antrean juga terjadi di kawasan Pasar Nongko. Kemacetan semakin parah ketika kereta api melintas.
Kondisi cukup lengang di sisi utara perlintasan sebidang Manahan. (vin)
(wd)