Hard News

Jika Tak Menyerah, Aparat Ternyata Telah Siapkan Serbuan ke Rutan

Hard News

10 Mei 2018 11:01 WIB

Menko Polhukam Wiranto.


DEPOK, solotrust.com- Operasi penanggulangan karusuhan dan penyanderaan yang dilakukan para napiter di Rumah Tahanan Cabang Salemba di Kelapa Dua telah berakhir sekitaar pukul 07.15 WIB pagi tadi.



Baca juga: Selama Penyanderaan, Para Tahanan Sempat Rakit Bom  

 

Sebelumnya aparat keamanan ternyata telah mempersiapkan tindakan tegas berupa penyerbuan ke dalam rutan, jika hingga pagi hari para napiter tidak menyerah. Hal tersebut ditegaskan oleh Menko Polhukam Wiranto saat memberikan keterangan pers.

“Melalui rapat koordinasi yang telah kita lakukan dengan mengundang berbagai pemangku kepentingan yang berhubungan dengan terorisme, maka direncanakan serbuan untuk melucuti, melumpuhkan para teroprisme di lokasi yang telah kita isolasi,” Jelas Wiranto.

Baca juga:  Wakapolri : Operasi Penanggulangan Berakhir Pukul 7.15 WIB 

 

Wiranto menambahkan, sebelum tindakan tegas tersebut dilakukan, pihak aparat telah melakukan tindakan sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) dengan memberikan ultimatum terlebih dahulu.

“Maka sesuai dengan Standar Operasioal Prosedur, aparat keamanan memberi ultimatum, jadi bukan negosiasi ya.”

“Menyerah atau mengambil resiko dari serbuan yang akan dilakukan oleh aparat keamanan Indonesia.” Tegasnya.

Ultimatum tersebut akhirnya membuahkan hasil, Kamis pagi sebelum fajar para napiter menyerahkan diri tanpa syarat.

“Di fajar pagi ini dimana batas waktu yang telah kita tentukan kita akan melakukan serbuan, maka sebelum fajar mereka menyatakan menyerah tanpa syarat, tidak ada negosiasi, tidak ada tawar menawar.” Ungkap wiranto.

(wd)

Berita Terkait

Tinjau Uji Coba MBG, Wiranto Ungkap Potensi Impor Bahan Pangan dan Penyesuaian Menu Tiap Daerah

Wiranto Hadiri Pesta Rakyat 1 Tahun Organisasi Semar Desa di Pura Mangkunegaran Solo

Kakinten Ngina Wiranto, Staf UNDIP Dipunlaporaken

Menkopolhukam Wiranto Hantarkan Alm Cucunya ke Pemakaman di Karanganyar

Workshop Konservasi Fosil Sangiran Jadi Bekal Konservator di Daerah

Fosil di Nusantara Melimpah, Perlu Banyak Konservator

Tim Jibom Gegana Brimob Jateng Amankan 2 Granat di Rumah Warga Boyolali

Kisah Jumatri, Brimob yang Mau Usir TGB dari Mandalika

Amankan Superbike Mandalika, Polda Bali Terjunkan Puluhan Personel dan Kendaraan Taktis

HUT Brimob, Kapolda Jateng Resmikan Nama Baru Ksatrian Brimob Srondol

Hadapi Terorisme, Kapolda Jateng Siapkan Pasukan Terlatih

Tingkatkan Sinergitas, TNI-Polri Jateng Latihan Gabungan di Markas Brimob Boyolali

Densus 88 Tangkap Seorang Terduga Teroris di Mojolaban Sukoharjo

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris Warga Nangsri Kebakkramat

Kanwil Kemenkumham Jateng Gelar Lokakarya Penguatan Kerja Sama Antarlembaga dalam Reintegrasi Sosial Klien Tindak Pidana Terorisme

Jelang Pemilu, BNPT Ingatkan Jangan Terlalu Fanatik dengan Partai

Pegawai PT KAI Diduga Terpapar Terorisme, Sejumlah Barang Bukti Diamakan Densus 88

Kronologi Penangkapan 5 Tersangka Teroris di Sukoharjo-Boyolali, Jaringan Bom Polsek Astana Anyar

Jalin Sinergitas dengan BNPT, Kemenkumham Jateng Terlibat Aktif Berantas Terorisme

HUT TNI, Kodim Karanganyar Salurkan Ratusan Paket Sembako

Jasa Raharja dan BNPT Gelar Pelatihan Manajemen Bisnis dan Digital Marketing Bagi Eks Napi Teroris Solo

Jelang Hari Kemerdekaan, Eks Napiter di Banyudono Ikuti Pengibaran Bendera

Gubernur Jateng Apresiasi Upaya Pembinaan Pengembangan Ekonomi Eks Napiter

BNPT Targetkan Tahun Depan Seribu PopWarung Diberikan Kepada Napiter

Berita Lainnya