Entertainment

Lantik Taruna-Taruni, Ini Pesan Presiden Jokowi

TNI / Polri

19 Juli 2018 18:26 WIB

Presiden Jokowi saat melantik perwira TNI/Polri di halaman Istana Merdeka. (dok/setkab)

JAKARTA, solotrust.com- 724 perwira TNI/Polri yang sebelumnya telah menempuh pendidikan di Akademi TNI dan Akademi Polri dilantik oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kamis (19/7/2018) pagi.

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan para perwira TNI/Polri yang baru dilantiknya bahwa pelantikan tersebut bukanlah semata pelantikan sebagai perwira remaja. Pelantikan ini, tambah Presiden, juga sebagai peneguhan kewajiban dan tanggung jawab mereka yang sebelumnya menjadi taruna-taruni TNI Polri.



“Saudara-saudara harus menjadi perwira yang mengabdi kepada bangsa dan negara. Saudara-saudara harus menjadi perwira yang menjaga dan menegakkan merah putih, yang mendukung kesejahteraan seluruh rakyat Indonesia demi kelangsungan hidup bangsa Indonesia.” Ungkap Presiden sebagaimana dilansir dari laman resmi Sekretariat Kabinet RI.

Presiden menegaskan, bahwa para perwira remaja yang baru dilantik tersbeut itu adalah masa depan TNI dan Polri serta penentu refomasi di institusi masing-masing.

“Tangan kalianlah yang akan menjalankan adaptasi dan reformasi itu. Hati kalianlah yang akan merawat kedekatan dengan rakyat. Tekad kalianlah yang akan memperkokoh Pancasila, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika.” Kata Presiden.

Presiden menambahkan, hari ini adalah sebuah permulaan bagi perjalanan Dharma Bakti para perwira itu untuk negeri, pengabdian untuk Ibu Pertiwi dan perjuanganmu untuk kejayaan Indonesia.

“Mulai sekarang ini saatnya saudara-saudara untuk menunjukkan prestasi sebagai ksatria yang tangguh, tunjukkan integritas dan loyalitasmu kepada masyarakat, bangsa, dan Negara.” tegas Presiden Jokowi.

(wd)

Berita Terkait

Lindungi Masyarakat dari Obat Ilegal, BPOM dan Pharmaceutical Security Institute Perkuat Intelijen Pengawasan Obat

Wali Kota Semarang Dorong Pemanfaatan Lahan Tidur untuk Urban Farming

Kelompok 50 KKN UMBY Gelar Penyuluhan Kesehatan Mental Bersama Karang Taruna Semugih

Pesan Penting Pangdam IV/Diponegoro kepada 208 Taruna Akmil di Masa OJT

Wujudkan Indonesia Emas, Remaja Didorong Terlibat Program Daulat Pangan

Dinsos Boyolali Tingkatkan Kapasitas Karang Taruna dalam Berkarya

Kasad: Perwira Sumber Inspirasi Bagi Anak Buahnya

Taruna dan Taruni Akmil Menambah Pengalaman Lapangan di Satuan Kodam IV

Wamenkumham: Peradilan Hukum Pidana Bukan Sarana Balas Dendam

Peserta Seleksi Calon Taruna Akpol Jalani Tes Kesehatan ke- II

Jadi Taruna Akpol, Umay Shahab Bintangi Film Pohon Terkenal

250 Catar Akpol Lolos Seleksi

724 Perwira TNI/Polri Dilantik Presiden Jokowi

4 Calon Taruna Akpol Dipulangkan Dalam Seleksi Tahap Ke-2

Ahmad Luthfi Siap Ikuti Rangkaian Retret di Akmil Magelang

Tak Ikut Retret, Agustina Wilujeng Pilih Urus Sampah dan Banjir Semarang

Pesan Penting Pangdam IV/Diponegoro kepada 208 Taruna Akmil di Masa OJT

Anak Pedagang Gorengan Ini Ingin Jadi Panglima TNI, Begini Kisahnya

4 Calon Taruna Akpol Dipulangkan Dalam Seleksi Tahap Ke-2

Ini Lulusan Terbaik Akmil 2018

Komunitas Lintas Agama di Sragen Bagikan Alquran dan Perlengkapan Belajar Anak di Rumah Tahfiz

Ratusan Hafiz Quran di Boyolali Ikuti Lomba MTQ

Prabowo Tinjau Pelaksanaan MBG dan Cek Kesehatan Gratis di Sekolah Bareng Bill Gates

Sekolah Rakyat Berasrama Siap Dibangun, Dimulai 100 Unit di Berbagai Wilayah

Tutup Lomba Tembak, Danjen Kopassus Minta Pemenang Tidak Berpuas diri.

Jawa Tengah Siap Jadi Tuan Rumah MTQ Nasional XXXI

Berita Lainnya