Hard News

Satu Napi Lapas Nusakambangan Positif Narkoba

Hard News

30 November 2017 08:59 WIB

Ilustrasi. (dok)

CILACAP, solotrus.com - Lapas Narkotika Nusakambangan Cilacap kembali menarik perhatian, saat petugas gabungan Dit Reserse Narkoba Polda Jateng, Polres Cilacap dan BNN Kabupaten Cilacap melakukan pemeriksaan, Rabu (29/11/2017). Dalam pemeriksaan yang dilakukan oleh 200 personil tersebut, didapati satu orang napi berinisial AB positif mengonsumsi narkoba.

Seperti dilansir dari tribratanews.com, wakil Direktur Reserse Narkoba Polda jateng AKBP Rendra Radita Dewayana mengatakan, tim gabungan berhasil memeriksa 460 napi yang berada di dalam lapas narkotika Nusakambangan Cilacap dan hasilnya ditemukan beberapa barang yang dilarang, seperti benda terbuat dari besi yang kemudian diamankan oleh petugas. Selain itu juga ditemukan 3 buah HP yang kemudian disita untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.



“Tim berhasil memeriksa sejumlah 460 napi. Selain itu tim juga berhasil menemukan barang-barang terlarang, seperti benda yang terbuat dqari besi dan tiga HP.” Tutur AKBP Rendra

Selain barang-barang terlarang, petugas juga mengamankan 6 orang napi yang terindikasi narkoba. Dari hasil pemeriksaan 1 orang napi dengan inisial AB urinenya positif narkoba.

“Kami akan menelusiri dari mana asal barang temuan yang seharusnya tidak boleh berada di dalam lapas termasuk 3 buah hp yang tidak bertuan. Sementara untuk napi yang positif, pihak lapas akan melakukan pemeriksaan dan menelusuri apakah yang bersangkutan memakai narkoba dan jika betul akan dikenakan sangsi berupa pencabutan hak-hak revisinya.” Terang Kalapas Narkotika Nusakambangan Agus Heryanto.

 

(wid)

(Redaksi Solotrust)

Berita Terkait

Polres Boyolali Ungkap Peredaran Narkoba Model Baru, Pelaku Gunakan Sistem Ranjau Digital

Kejari Boyolali Musnahkan Ribuan Barang Bukti Hasil Kejahatan selama Setahun

LDII Karanganyar Ajak Generasi Muda Jauhi Narkoba dan Judi Online

The Lawu Group Karanganyar Terima Sertifikat Kawasan Wisata Bersinar dari BNN

Warga Binaan Lapas IIB Boyolali Jalani Tes Urine dan Razia Narkoba

Tingginya Peredaran Narkoba Kota Solo, Peringkat II se-Jateng

Warga Binaan Lapas IIB Boyolali Jalani Tes Urine dan Razia Narkoba

Nostalgia, Kakanwil Tejo Harwanto Sambangi Lapas Ambarawa

Kakanwil Kemenkumham Jateng Haramkan Peredaran Narkoba di Lapas dan Rutan

Lampaui Target, PNBP Lapas Terbuka Kendal Tembus Rp627 Juta

Kanwil Kemenkumham Jateng Komitmen Beri Penguatan di Lingkungan Lapas

Kadivmin Kemenkumham Jateng Dampingi Proses Awal Hibah Tanah Lapas Kelas IIB Batang

Segera Diresmikan, Dirjen Pemasyarakatan Tinjau Kesiapan Lapas Baru di Nusakambangan

Anggota DPD RI Abdul Kholik Puji Program Pembinaan di Nusakambangan

Digadang jadi Rumah Sakit, Kemenkumham Jateng Survei Kelayakan Klinik Pratama Nusakambangan

2 Napi Terorisme Lapas Pasir Putih Ucapkan Ikrar Setia NKRI

Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan Bangun Tugu PIPAS di Nusakambangan

Kakanwil Kemenkumham Jateng Lepas Kepindahan Kepala Lapas Batu Nusakambangan

Warga Binaan Lapas IIB Boyolali Jalani Tes Urine dan Razia Narkoba

Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Propam Polres Sukoharjo Tes Urine Dadakan

Jamin Keselamatan Penumpang, Terminal Tirtonadi Tes Urine Sopir Bus

Bagaimana Hindari Rayuan Teman untuk Gunakan Obat Terlarang?

Vitalia Mengaku Baru Mengonsumsi Ekstasi 3 Bulan, Polisi Tak Begitu Saja Percaya

BNN: Selundupkan Narkoba Lewat Dubur Sedang Jadi Trend

Kurir Sabu Jaringan Batam-Jepara Sembunyikan Sabu di Dubur

Model Seksi Vitalia Sesha Tertangkap Bersama Pasangan Prianya

Aulia Farhan Positif Gunakan Sabu-Sabu

Berita Lainnya