Entertainment

Zico Tunda Konser Karena Wabah Corona

Selebritis

12 Februari 2020 03:03 WIB

Zico (Foto: Instagram @woozico0914)


Solotrust.com - Zico, rapper Korea Selatan yang saat ini terkenal lewat "Any Songs", lagunya yang ramai ditirukan dance challengenya di TikTok, termasuk di Indonesia, harus menunda konsernya di Korea Selatan karana wabah corona.



Agensinya KOZ Entertainment pada Senin (10/2/2020) via Instagram @koz_entofficial, memberitahukan bahwa artisnya menunda konsernya sampai waktu yang belum ditentukan karena wabah virus corona.

 “Kami telah memutuskan bahwa kesehatan penonton dan staf adalah prioritas utama kami. Kami meminta pengertian Anda untuk mencegah kerusakan lebih lanjut oleh virus," kata agensi itu.

Zico sebelumnya dijadwalkan akan menggelar konser solo keduanya "King of the Zungle - Weather Changer" pada 22-23 Februari 2020.

Zico (Woo Ji Ho) yang lahir pada 14 September 1992 adalah rapper, produser rekaman, serta pencipta lagu yang telah mendapatkan sejumlah penghargaan dalam karir musiknya, seperti HipHopPlaya Awards 2012 untuk Mixtape of the Year dengan “Zico on the Block 1.5”, Artist Award dalam Korea Music Copyright Associaton 2017, dan Best Male Artist dalam Mnet Asia Music Awards (MAMA) tahun 2017.

Zico terkenal dengan lagu-lagu seperti “Tough Cookie”, “Eureka”, “Pride and Prejudice”, “Vini Vidi Vici”, “Bermuda Triangle”, dan “Soulmate”. (Lin)

(wd)

Berita Terkait

Inilah 8 Lagu Korea yang Berhasil Meraih Perfect All Kill Sepanjang 2020

Big Hit Ambil Alih Agensi Zico

Akankah Zico Masuk Big Hit?

Zico Mulai Laksanakan Wajib Militer 30 Juli 2020

Lagu-lagu Korea Terlaris Paruh Pertama 2020 di Gaon

Zico Siap Rilis Album Random Box

The Second World, Kompetisi Idol Rapper Wanita Berolah Vokal: Exy WJSN Hingga Mimi Oh My Girl Masuk Lineup

Eminem Sebut Musik Rap Sebagai Terapi

Jennie BLACKPINK Ceritakan Awal Mula Jadi Rapper

Begini Komentar RM BTS Tentang Gagasan Antara Menjadi Rapper atau Menjadi Idol

Episode Terakhir Drama Korea When the Phone Rings, Penggiringan Isu atau Representasi Politik?

Es Bingsoo, Hidangan Segar Kekinian di Kawasan Keraton Solo

Whoozh Pizza, Pizza Korea Pertama di Solo yang Bikin Lidah Ketagihan

Hottang Govinda Ramdani Jadi Primadona di Pasar Sangkrah Pasar Kliwon

5 Rekomendasi Drakor Manusia Pemilik Kekuatan Super yang Bisa Jadi Playlist Kamu

Drakor Serendipitys Embrace Raih Rating Tinggi di Tayangan Perdananya

Keseruan SEVENTEEN Cover Lagu MAGNETIC ILLIT Versi AI

Setelah Limang Taun, UNGU Rilis Lagu Berbahasa Manado Ta Iris Iris

5 Rekomendasi Cover Lagu Idol Pria yang Bikin Kamu Tenang

Kembali Bermusik, Maudy Ayunda Rilis Lagu Baru Cahaya

Makin Fresh, Penyanyi Muda Rommy VA Bawakan Lagu Banyu Langit

Kemendikbudristek Gelar Sosialisasi dan Lomba Kita Cinta Lagu Anak di Solo

Mahasiswa Solo Demo, Tuntut Pertanggungjawaban DPRD dan Suara untuk Seni Musik

Festival Musik Spektakuler bakal Guncang De Tjolomadoe, Suguhkan Belasan Artis Papan Atas

Monpers Sambut Euforia Hari Pers Nasional lewat Musik Keroncong

Wow! Spotify Alirkan Rp162 Triliun ke Industri Musik Sepanjang 2024

Pecah! Nadin Hamizah hingga Tulus Sukses Hibur Pecinta Musik Solo

Puluhan Ribu Pendukung Rober-Adhe Merahkan Stadion RM Said dalam Konser Musik Menjemput Mandat Rakyat

Berita Lainnya