Entertainment

Minhyuk Monsta X Akan Jadi MC Back to the Idol Bersama Eunhyuk Super Junior

Musik & Film

23 Agustus 2020 12:01 WIB

Minhyuk Monsta X (Dok. Starship Entertainment)

 

Solotrust.com- Minhyuk Monsta X akan menjadi MC program "Back to the Idol" dari MBC bersama Eunhyuk Super Junior. Program itu akan tayang perdana mulai 26 Agustus ini.



"Back to the Idol" diharapkan bisa menjadi acara dimana penonton bisa berkomunikasi dengan idolanya. Tak hanya menampilkan pesona para idola, acara ini juga diharapkan bisa membangkitkan nostalgia pada K-Pop untuk Generasi Z.

ONF yang baru saja kembali dengan album terbarunya "Sukhumvit Swimming" akan menjadi bintang tamu perdana program ini.

Sebelumnya, Minhyuk telah menunjukkan kemampuannya sebagai MC lewat sejumlah acara, seperti di acara musik "Inkigayo" SBS dan "VogueShip Show" dari Naver NOW. (Lin)



(wd)

Berita Terkait

Minhyuk MONSTA X: Idol Tidak Boleh Berbicara tentang Politik, Harus Tetap Netral

Cerita Minhyuk MONSTA X Dapat Hadiah Album dari IU

Ingin Jadi Bintang K-Pop? Ini Nasihat dari Minhyuk MONSTA X

Minhyuk MONSTA X Ingin Bantu Mereka yang Ingin Jadi Idola Secara Gratis, Ini Alasannya

Minhyuk MONSTA X Atasi Fobia Air dengan Scuba Diving

Ditanya Apa Mimpinya, Minhyuk MONSTA X: Menjadi Orang Baik

Minhyuk MONSTA X: Idol Tidak Boleh Berbicara tentang Politik, Harus Tetap Netral

Cerita Minhyuk MONSTA X Dapat Hadiah Album dari IU

Ingin Jadi Bintang K-Pop? Ini Nasihat dari Minhyuk MONSTA X

Minhyuk MONSTA X Ingin Bantu Mereka yang Ingin Jadi Idola Secara Gratis, Ini Alasannya

Minhyuk MONSTA X Atasi Fobia Air dengan Scuba Diving

Ditanya Apa Mimpinya, Minhyuk MONSTA X: Menjadi Orang Baik

Hyungwon MONSTA X Bakal Jadi Rapper di Drama Idol Boss Mart

Hyungwon MONSTA X: Tidak Ada Kata Terlambat untuk Memulai Sesuatu

Kontrak Berakhir, I.M Tetap Anggota MONSTA X Namun Keluar dari Starship Entertainment

Vokalis Serba Bisa, Kihyun MONSTA X Terpilih Sebagai Idol dengan Vokal Emosional Terbaik

Panutan! Sikap Baik MONSTA X Sebagai Grup K-Pop Senior Diungkap Anggota CRAVITY

Cerita Mantan Teman Sekelas Kihyun yang Sekarang Jadi MONBEBE, Reuni di Acara Fansign MONSTA X

Hibur Warga Solo, Monumen Pers Hadirkan Pertunjukan Musik Keroncong

Siap-siap Berburu Promo Merdeka di 6 Rumah Makan Cepat Saji Ini!

Ponten Ngebrusan, MCK Bersejarah Peninggalan Mangkunegara VII yang jadi Ikon Wisata Solo

Khusus Hari Ini Saja, Daftar Promo Resto di Tahun Kabisat

MCPR Pikat Antusiasme Penonton Konser Musik Kreativesia di Mangkunegaran.

Serial Marvel Armor Wars Rilis Jadi Film

Mengharukan, Begini Cara Eunhyuk Super Junior Balas Budi pada Sang Ibu

Berita Lainnya