Ekonomi & Bisnis

Beredar Info di Medsos Hypermart Solo Grand Mall Tutup, Benarkah?

Ekonomi & Bisnis

05 Agustus 2021 09:59 WIB

Hypermart Solo Grand Mall

SOLO, solotrust.com - Beberapa hari ini masyarakat Kota Solo dikagetkan informasi beredar di media sosial (Medsos) terkait penutupan salah satu toko retail, Hypermart Solo Grand Mall (SGM) pada 9 Agustus 2021.

Public Relations Solo Grand Mall, Ni Wayan Ratrina, mengaku tidak tahu perihal pengumuman penutupan anchor tenant-nya itu pada 9 Agustus 2021 yang beredar di media sosial.



"Untuk mal sendiri memang saat ini belum mendapatkan surat resmi ya dari Hypermart terkait informasi di media sosial," jelas Ina, saat ditemui solotrust.com di atrium Solo Grand Mall, Rabu (04/08/2021).

Dengan demikian, manajemen Hypermart belum menyerahkan surat resmi soal rencana berakhirnya operasi Hypermart di mal pertama Kota Bengawan. Ina mengaku justru baru mengetahui ketika ditanya awak media yang ingin mengonfirmasi kabar itu.

"Saya malah mendapatkan infonya dari teman-teman media dan baca di beberapa medsos kalau Hypermart akan tutup," kata Ina.

Di beberapa akun media sosial tentang Kota Solo, terdapat unggahan berwarna dominan biru dan kuning dengan logo Hypermart dan disebutkan lokasinya, yakni Solo Grand Mall.

Dalam poster itu tertulis "Sampai jumpa, terima kasih telah berbelanja di toko kami. 9 Agustus 2021 toko kami akan ditutup untuk umum. Hypermart Solo Square & Hypermart Hartono Solo siap membantu memenuhi kebutuhan harian Anda."

Kemudian di bagian bawah poster disebutkan, "Nantikan informasi terbaru di (logo Instagram) @hypermart_id".

Dengan logo dan penyebutan akun resmi toko retail itu, tentu saja kemungkinan besar masyarakat berasumsi pengumuman tersebut resmi dari manajemen Hypermart.

Sementara pihak Hypermart sendiri tidak bersedia memberikan keterangan apa pun terkait unggahan tersebut.

Pantauan solotrust,com, suasana di Hypermart tampak cukup ramai pengunjung berbelanja jika dibandingkan kondisi beberapa hari sebelumnya. (rum)

(and_)

Berita Terkait

Hadir dengan Suasana Baru Hypermart Hartono Mall Solo Baru Ingin Tarik Pengunjung

Tanggulangi Kebakaran, Hypermart SGM Gelar Pelatihan APAR

Panjat Pinang dan Aneka Lomba Semarakkan Hari Kemerdekaan di Solo Grand Mall

Merdeka REI Expo 2024 Hadirkan Penawaran Properti Terbaik di Solo Grand Mall

Festival Kuliner Makan Makan Fest di Solo Grand Mall Sambut Liburan Sekolah

Dukung Pengembangan UKM, Solo Grand Mall Gelar Solo PPUN 2024

Solo Grand Mall Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Tenis Meja Terbuka, Rebutkan Piala Ketua KONI Surakarta II 2024

Antusiasme Tinggi Warnai Acara Harajuku: Harmony with Nusantara di Solo Grand Mall

Food Fest & Shop Bawa Pengalaman Belanja Kuliner Terbaik di Solo Grand Mall

Ramadan Berbagi Berkah, Solo Grand Mall Semai Kebaikan di Bulan Suci

Hoax! Foto Wanita Jatuh dari Eskalator Lantai 3, Bukan di Solo Grand Mall

Teleperformance Indonesia Hadir di Solo, Tingkatkan Layanan Bisnis Terintegrasi untuk Industri Digital Nasional

JKT GO Hadirkan Wahana Rumah Hantu Indonesia di Solo Grand Mall

Battle of Indonesian Aquascapers, Akuarium Cantik Penuhi Atrium Solo Grand Mall

Hore! Bioskop di Solo Sudah Boleh Buka Lagi

Aplikasi Peduli Lindungi Jadi Syarat Masuk Mal, SGM Siapkan QR Code di Pintu Masuk

PPKM Kembali Berlaku, Mal di Solo Tutup Jam 8 Malam

Tuntas Vaksin Kedua, Manajemen SGM Yakinkan Pengunjung Lebih Aman

Covid-19 Naik, Jam Buka Mal di Soloraya Masih Normal

Mal di Solo Buka Jam 12.00 Saat Lebaran, Pengunjung Diprediksi Naik 50%

Kememterian Komdigi Tutup 3 Akun Medsos Populer Terafiliasi Judi Online

Diduga Ada Dalang di Balik Postingan Serang Personal Paslon, Relawan VDC Polisikan Sejumlah Akun dan Grup Medsos

Viral di Medsos, Ki Dalang Wartoyo "Gelut" dengan Buto Raksasa

5 Dampak Medsos dalam Perubahan Sosial di Era Digital

Bawaslu Boyolali Larang Tim Pemenangan Paslon Bagikan Konten Kampanye di Masa Tenang Pemilu

Tangkal Berita Hoax Pemilu di Medsos, Bawaslu Buka Posko Pengaduan

Daya Beli di Solo Tinggi, ARTUGO Kenalkan 2 Kompor Tanam Premium

Menyelami Makna Warna pada Tutup Botol Air Mineral

Resmi, JD.ID Umumkan Tutup per 31 Maret 2023

Aktris Senior Mieke Widjaja Tutup Usia

Istri KGPH Puger Tutup Usia, Dimakamkan di Laweyan

Innalillahi, Wartawan Senior RRI Yogyakarta yang Bertugas di Klaten Yon Mujiyono Tutup Usia

Berita Lainnya