Ekonomi & Bisnis

Tingkat Hunian Hotel di Solo Meningkat, Lama Menginap Turun

Ekonomi & Bisnis

3 November 2021 10:27 WIB

Favehotel Solo (Manahan Solo dan Solo Baru) menjadi hotel terfavorit pilihan dari traveler Pegipegi 2020

SOLO, solotrust.com - Perkembangan pariwisata Kota Solo bila dilihat dari tingkat penghunian kamar (TPK) pada September 2021 mengalami peningkatan 13,88 poin, yakni 38,52% dibandingkan Agustus 2021 yang hanya 24,64%.

Hal itu diungkapkan Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Solo, Totok Tavirijanto melalui keterangan pers, Senin (01/11/2021).



"Kenaikan TPK yang cukup signifikan terjadi pada klasifikasi hotel bintang 4+ sehingga tingkat hunian mencapai 44,91%, sedangkan TPK terendah terjadi pada hotel bintang 1 yang hanya mencapai angka 24,89%," terang Totok Tavirijanto.

Dilihat dari indikasi Rata-rata Lama Menginap (RLM) seluruh tamu hotel bintang pada September 2021 tercatat sebesar 1,35 hari. Artinya, mengalami penurunan 0,02 poin dibanding Agustus 2021 yang sebesar 1,37 %.

"Sebaliknya, rata-rata lama menginap tamu hotel domestik atau warga asing, mengalami penurunan pada September 2021 dibanding Agustus 2021," papar Totok Tavirijanto.

Rata-rata lama menginap warga Indonesia di hotel-hotel Kota Solo pada September 2021 mencapai 1,35 hari atau turun 0,02 poin dari Agustus 2021 yang ada di angka 1,37 hari.

Sedangkan rata-rata lama menginap warga asing di hotel-hotel Kota Solo pada September 2021 mencapai 2,20 hari, turun 0,32 poin dari Agustus 2021 yang mencapai 2,52 hari. (rum)

(and_)

Berita Terkait

Tingkat Hunian Hotel di Solo Alami Penurunan pada Januari 2022

Tingkat Hunian Kamar Hotel di Solo Naik pada Maret 2019

April 2018, TPK Hotel Berbintang di Solo Meningkat Hingga 55 Persen

November 2017, Tingkat Hunian Kamar Hotel di Solo Capai 62,53 Persen

Ulang Tahun ke-7, HARRIS Hotel Solo Tawarkan Hadiah Menginap & Merchandise Eksklusif

Solo Paragon Hotel & Residences Hadirkan Paket Halal Bihalal, Fasilitasi Silaturahmi Lebaran

Ramadan, Solo Paragon Hotel & Residences Hadirkan Paket Kamar Spesial

Pererat Silaturahmi, Grand HAP Hotel Solo Buka Puasa Bersama Warga dan Media

Mudik Lebaran, Pertamina Diskon Tiket Pelita Air hingga Promo Hotel

Sambut Ramadan, Hotel GranDhika Pemuda Semarang Buka Puasa Bersama Media dan Corporate

Favehotel Solo Ajak Karyawan Tampil Percaya Diri di Hari Kartini

Rencana Penyelenggaraan Pasar Malam di Alkid Tuai Polemik, Pemkot Solo Diminta Turun Tangan

Ulang Tahun ke-7, HARRIS Hotel Solo Tawarkan Hadiah Menginap & Merchandise Eksklusif

UMKM Lokal Unjuk Kreativitas, Produk Unik Diburu Pengunjung

3 Transportasi Umum Nyaman yang Bisa Kamu Gunakan saat Berwisata di Solo

Pemkab Boyolali Bersama BBWSBS Tinjau Lokasi Banjir di Ngemplak

Kenaikan Harga Cabai Picu Solo Inflasi 0,71%

Jumlah Penumpang Pesawat Lewat Bandara Adi Soemarmo Turun pada Februari 2022

Okupansi Hotel Bintang di Solo Turun pada Februari, Dampak Covid-19 Naik

Maret 2022, Inflasi Solo Capai 0,93 Persen

Jumlah Penumpang Pesawat di Bandara Adi Soemarmo Turun pada Januari 2022

Tingkat Hunian Hotel di Solo Alami Penurunan pada Januari 2022

Hari Pertama Pendataan, Tim Regsosek BPS Boyolali Sambangi Rumdin Bupati dan Wabup

BPS Karanganyar Sosialisasi Regsosek ke Kades, Buka Akses Petugas di Lapangan

Dongkrak Ekonomi Nasional, Pelaku Usaha Batik Kampung Purba Ikuti Pelatihan Bisnis

Kenaikan Harga Cabai Picu Solo Inflasi 0,71%

Jumlah Penumpang Pesawat Lewat Bandara Adi Soemarmo Turun pada Februari 2022

Pemkot Solo Sambut Baik Temu Industri dan Nota Kesepahaman dengan BPSDMI Kemenperin

Berita Lainnya