Entertainment

Operasi Bengawan Candi Ditutup Kapolda Jateng

TNI / Polri

9 November 2017 14:44 WIB

Kapolda jateng beri salam kepada personil yang turut bertugas di Operasi Bengawan Candi. (solotrust.com/daw)

SOLO, solotrust.com - Polda Jawa Tengah resmi mengakhiri Operasi Bengawan Candi, setelahselesainya perhelatan pernikahan Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution. Pembubaran personil operasi bengawan candi dari unsur Polri tersebut digelar di kompleks Stadion Manahan Solo, Kamis (9/11/2017).

Pembubaran personil Operasi Bengawan Candi tersebut dilakukan langsung oleh Kapolda Jawa Tengah  Irjen Pol Condro Kirono. Dalam kegiatan tersebut kapolda mengucapkan terima kasih kepada seluruh personil yang telah memberikan sumbangsih dalam menjalankan tugas di kegiatan ini.  



“Operasi bengawan candi secara keseluruhan terfokus untuk menyukseskan perhelatan mantu Presiden Jokowi. Operasi ini dititikberatkan pada kelancaran arus lalulintas saat dihelatnya kegiatan mantu presiden.” Tutur Kapolda.  

Operasi yang dimulai sejak Senin (6/11/2017) tersebut melibatkan ribuan personil,mulai dari Sabhara, Intelejen, Satlantas  hingga anggota Polres se-Polda Jawa Tengah.  

“Operasibengawan candi berakhir dengan sempurna.” Pungkas Kapolda.

 

(daw-Wd) 

(Redaksi Solotrust)

Berita Terkait

Ramadan, Polisi Baksos Bersihkan Masjid Berusia 200 Tahun

Audiensi dengan BNN RI, KBPP Polri Ingin Anak-anak Polisi Diberdayakan Berantas Narkotika

Merasa Ditipu Pembelian Kavling Tanah di Paulan Colomadu, Warga asal Bekasi Lapor Polisi

Diduga Ada Dalang di Balik Postingan Serang Personal Paslon, Relawan VDC Polisikan Sejumlah Akun dan Grup Medsos

Kecam Tindakan Represif Polisi, Ketua Umum Pagar Nusa Tegaskan Tempuh Jalur Hukum

Ketua PDIP Solo FX Rudy Dilaporkan Polisi atas Tuduhan Ancaman Pembunuhan

Dirpolairud Polda Jateng Bagikan Pelampung dan Perahu Karet di Waduk Kedung Ombo

Kepala BPBD Jateng : Polda Jateng Sanggup Sentuh Titik Krusial Dalam Penanganan Bencana

Ditlantas Polda Jateng Uji Coba Drone ETLE

Danyon C Satbrimob Polda Jateng Kunjungi Kodim 0735 Solo Selebrasikan HUT 77 TNI

512 Kios di Relokasi Pasar Johar Ludes Terbakar, Polda Jateng Terjunkan Tim Labfor Selidiki Penyebabnya

Razia, Ditresnarkoba Polda Jateng Tutup Tempat Hiburan yang Tak Patuh Jam Operasional

Mabes Sobat Lutfi Deklarasikan Dukungan untuk Kapolda Jateng Maju Cagub

Kapolda Jateng Minta Tiga Pilar Sebarkan Kedamaian di Masyarakat

Baliho Dukungan Kapolda Jateng Nyalon Gubernur Menjamur di Karanganyar

400 Rider Trail Ramaikan Trabas Kamtibmas Bersama Kapolda Jateng di Hutan Bromo Karanganyar

Pangdam IV/Diponegoro dan Kapolda Jateng Bagikan Ribuan Paket Sembako ke Warga Terdampak Banjir

Kapolda Jateng Resmikan Mako Polres Sukoharjo Beserta Enam Bangunan Lainnya

Momen Lebaran, Warga Solo Tetap Bisa Perpanjang dan Bikin SIM Baru

Alumni AKABRI 1996 Bharatasena Gelar Pelatihan dan Pengembangan UMKM Berbasis Digital

Antisipasi Balap Liar, Polresta Surakarta Gelar Latihan Menggunakan Road Blocker

Diwarnai Aksi Kejar – Kejaran Bak Film Action, Polisi Bekuk Pencuri Mobil Operasional BRI

Pengamanan Nataru, Polresta Surakarta Siyaga Atusan Personel

Pertengahan Tahun, Satnarkoba Polresta Surakarta Ungkap 111 Kasus Dengan 120 Tersangka

Berita Lainnya