Hard News

Pengusaha Bagi-bagi Sembako di tengah Wabah Corona

Sosial dan Politik

03 April 2020 15:05 WIB

Wabah virus corona (Covid-19) yang masih membayangi Kota Solo dan dunia saat ini memberikan dampak luas, termasuk ke ekonomi warga. Dalam hal ini, masyarakat kecil menjadi korban pertama pukulan ekonomi karena corona

SOLO, solotrust.com - Wabah virus corona (Covid-19) yang masih membayangi Kota Solo dan dunia saat ini memberikan dampak luas, termasuk ke ekonomi warga. Dalam hal ini, masyarakat kecil menjadi korban pertama pukulan ekonomi karena corona.

Masyarakat bawah yang biasanya mengandalkan pendapatan harian untuk memenuhi kebutuhan hariannya, kini harus makin keras membanting tulang dan mencari potensi pemasukan lain. Hal itulah yang menggerakkan hati seorang pengusaha internet, Bravo Drajat Niti Totowibowo.



Direktur PT Global Media Data Prima tersebut membagikan ratusan paket sembako pada warga kecil di sekitar Pasar Jongke, Jumat (03/04/2020). Masing-masing paket berisi lima kilogram beras, minyak goreng, mi instan, gula, dan kopi dengan nilai sekira Rp120 ribu per paket.

"Aksi ini merupakan bentuk kepedulian saya terhadap sesama yang membutuhkan. Ada seratus paket sembako yang saya bagikan untuk teman-teman pedagang, tukang becak, dan juru parkir di sekitar Pasar Jongke. Kegiatan ini akan terus berkelanjutan hingga pandemi ini berakhir. Insyaa Allah doakan saya,” tuturnya.

Bravo juga mengajak para pengusaha lain melakukan hal sama, membantu warga membutuhkan untuk tetap bertahan di tengah wabah corona ini.

"Meski mereka rentan terpapar Covid-19 karena aktivitas di luar rumah, tetap mereka lakukan demi memenuhi kebutuhan makan harian keluarga. Kasihan mereka, makanya saya bagikan sebagian milik saya untuk mereka. Semoga bisa meringankan sedikit beban mereka. Saya mengajak teman-teman pengusaha untuk berbagi dengan mereka,” tukasnya.

Di lain sisi, aksi simpatik juga dilakukan tim dari DPD Partai Golkar Solo. Bukan sembako dan bukan warga kecil, Tim Golkar Solo membagikan bunga dan minuman energi kepada tim pemberantasan Covid-19 di RS dr Mowardi dan petugas Polsek Banjarsari.

"Mereka memiliki peran penting dalam penanganan wabah ini. Aksi ini bentuk dukungan kami kepada mereka. Ada masker dan hand sanitizer juga," ujar Koordinator Aksi, Lucas Suryantoro. (awa)

(redaksi)

Berita Terkait

Positif Covid-19, Iko Uwais: Virus Corona Itu Nyata!

Fatin Shidqia dan Arafah Rianti Terpapar Corona, Begini Kondisinya

Kemenkes: Vaksin Covid-19 Efektif Menangkal Mutasi Virus Corona

Mutasi Virus Corona B117 Lebih Cepat Menular, Masyarakat Diimbau Perketat Disiplin Prokes

Artis Senior Roy Marten Terserang Virus Corona

Mengeluh Pusing dan Pilek, Donna Agnesia Terpapar Covid-19

Positif Covid-19, Iko Uwais: Virus Corona Itu Nyata!

Positif Corona, BCL Minta Masyarakat Bangun Sistem Imun

25 Warga Sumber Terpapar Corona, Gibran: Waspadai Perkembangan Covid-19 Pascalebaran

Fatin Shidqia dan Arafah Rianti Terpapar Corona, Begini Kondisinya

Kemenkes: Vaksin Covid-19 Efektif Menangkal Mutasi Virus Corona

Mutasi Virus Corona B117 Lebih Cepat Menular, Masyarakat Diimbau Perketat Disiplin Prokes

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Pasien Positif Tambah 6, Satu Meninggal Dunia

Cegah Klaster Perkantoran, 125 Pegawai di Pelayanan Akan Diswab di Mobil Lab PCR

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Dwayne Johnson The Rock Positif Corona

Tujuh Kasus Positif Covid-19 Baru Muncul di Solo, Lima Diantaranya Hasil Tracing

Pasien PDP di Solo Masih Terus Bertambah

Covid-19 DIY Meningkat, Ada Penambahan 6 Kasus Positif

Kabar Baik! Mahasiswa UNS Positif Corona Sembuh

Pasien Positif Covid di Solo Jadi 13 Orang, Satu Kasus Baru Asal Laweyan

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Warga Serbu Pasar Murah di Kebakkramat Karanganyar, 500 Paket Sembako Ludes

Gerakan Pangan Murah, 500 Paket Sembako PUDAM Tirta Lawu Ludes Diserbu Warga Gondangrejo

Warga Geruduk Bazar Ramadan di Balai Kota Semarang

Pertengahan Ramadan, Harga Sejumlah Bahan Pokok Masih Stabil Tinggi

Jelang Lebaran, Disperindag Jateng Pantau Stok Sembako di Pasar Tradisional dan Modern

Pangdam IV/Diponegoro dan Kapolda Jateng Bagikan Ribuan Paket Sembako ke Warga Terdampak Banjir

Berita Lainnya