Entertainment

IU Kolaborasi dengan Suga BTS untuk Single 8 (Eight)

Musik & Film

28 April 2020 18:03 WIB

IU dan Suga BTS. (Sumber gambar: Instagram IU; Big Hit Entertainment).

Solotrust.com- IU berkolaborasi dengan Suga BTS untuk single digital terbarunya yang berjudul 8 atau 에잇 (eight), yang rencananya akan rilis pada 6 Mei mendatang.

Pada 28 April 2020, IU via Instagram pribadinya mengunggah teaser image "8" sembari menulis, "8(eight), saya sudah mendengarkan track itu."



Sehari sebelumnya, agensi IU yakni EDAM Entertainment telah mengumumkan kolaborasi itu. "Keduanya telah mengkomunikasikan pemikiran mereka tentang musik sebagai artis dari generasi yang sama. Melalui kolaborasi ini, IU dan Suga menghadirkan gaya musik yang berbeda dari apa yang mereka tunjukkan sebelumnya," demikian kata pihak agensi, sebagaimana dikutip dari JoongAng Daily.

Ini akan menjadi rilis terbaru IU setelah album mini kelimanya "Love Poem" (November 2019). Ini juga menandai kolaborasi baru Suga dengan penyanyi wanita setelah Suran, Lee Sora, Heize, dan Halsey. (Lin)

(wd)

Berita Terkait

Tyranno Menyapa Solo, Inovasi Motor Listrik Serba Bisa dengan DNA Petualang

STMM Gelar Wisuda Periode II 2024/2025, Aidan Rizky Jadi Wisudawati Termuda

TASPEN Imbau Peserta Pensiun Rutin Lakukan Autentikasi, Jika Lalai Pembayaran Bisa Ditunda

Nasyiatul Aisyiyah Sukoharjo dan Pusat Studi Gender UMS Gelar Stadium General dan Pengukuhan Pimpinan Cabang

KAI Hadirkan Sentuhan Tematik dan Diskon 30% di Libur Sekolah, Ada Balon Raksasa hingga Photobooth di Stasiun

KAI Hadirkan 102 Water Station di 39 Stasiun, Dukung Transportasi Ramah Lingkungan

SIM-nya Dicabut, Suga BTS Minta Maaf usai Berkendara dalam Keadaan Mabuk

Sold Out King, Campaign Suga BTS dengan Brand Valentino Diserbu hingga Sold Out

Mantan Trainee Big Hit Ceritakan Kebaikan Suga BTS Pada Dirinya Saat Sakit, Bawa Ke Rumah Sakit Hingga Talangi Biaya Perawatan

Cerita Suga BTS yang Sempat Dapat Penolakan dari Orangtuanya Karena Nge-rap

RM dan Suga BTS Ingin Masuk Industri Musik Karena Lagu Fly, Ini Kata EPIK HIGH

Lagi, Suga BTS Bantu Anak-anak Penderita Kanker di Hari Ulangtahunnya

Akhirnya Komplet! V, RM, Jung Kook, Jimin Kembali, Suga Menyusul, BTS Siap Guncang Dunia dengan Comeback OT7 di Juni 2025

SEA V League 2024: Timnas Voli Putri Indonesia Takluk, Filipina Bangkit, Thailand Berjaya

SIM-nya Dicabut, Suga BTS Minta Maaf usai Berkendara dalam Keadaan Mabuk

KLHK Komitmen Tekan Emisi Gas Rumah Kaca, Intensifkan Sejumlah Strategi

Sold Out King, Campaign Suga BTS dengan Brand Valentino Diserbu hingga Sold Out

Serba-serbi Konser Suga di Indonesia, Pamer Bahasa hingga Pinjam Ponsel

Akhirnya Komplet! V, RM, Jung Kook, Jimin Kembali, Suga Menyusul, BTS Siap Guncang Dunia dengan Comeback OT7 di Juni 2025

J-Hope BTS Selesaikan Wajib Militer Hari Ini, Fans Antusias Sambut Sang Idol

Kalahkan Kendall Jenner, Jin BTS Pecahkan Rekor Like Terbanyak dalam Sejarah Gucci

SIM-nya Dicabut, Suga BTS Minta Maaf usai Berkendara dalam Keadaan Mabuk

Jin BTS Wakili Korsel sebagai Pembawa Obor Olimpiade Paris 2024

Sold Out King, Campaign Suga BTS dengan Brand Valentino Diserbu hingga Sold Out

Efektivitas Program Stunting di Solo: Kolaborasi dan TI sebagai Kunci Keberhasilan

BPKH Sambut Kolaborasi Strategis Bank Muamalat dan Muhammadiyah

HUT Kota Yogyakarta, Dinas Kebudayaan Gelar Pagelaran Wayang Kolaborasi

Celebrating Kolaborasi Tular Nalar, Pemkot Solo Berharap Pemilu 2024 Kondusif

Hadapi Tantangan Inflasi, Menparekraf: Tingkatkan Efisiensi dengan Kolaborasi

NewJeans Akan Kolaborasi dengan Baby Shark

Dorong Kemandirian Ekonomi, Densus 88 Polri Latih Eks Jamaah Islamiyah Menjadi Teknisi AC

Ayu Ting Ting dan Ivan Gunawan Bertemu Kembali, 8 Kontestan Siap Bersaing di Top 8 Kontes KDI 2024

Mobil Listrik Mewah dan Modern Jadi Magnet GIIAS Semarang

Jelajah Keanekaragamaan Jajanan Tradisional Indonesia di Festival Rasa Nusantara

Menang 3-0 atas Arab Saudi, Indonesia Melaju ke Babak 8 Besar Voli Asia U-20 2024

5 Rekomendasi Film Komedi Indonesia yang Menghibur

Inilah 8 Lagu Korea yang Berhasil Meraih Perfect All Kill Sepanjang 2020

Eight, Lagu Kolaborasi IU dan Suga BTS Tentang Usia Mereka yang ke-28 Tahun

Berita Lainnya