Entertainment

Kemampuan Menari Jimin BTS Dipuji Penari Balet Profesional Asal Jepang

Selebritis

14 Februari 2021 17:58 WIB

Yamakai, penari balet profesional asal Jepang saat menyaksikan video penampilan Jimin di Melon Music Awards (MMA) 2019. (Dok. YouTube Yamakai TV)

Solotrust.com - Kemampuan menari Jimin BTS dipuji penari balet profesional asal Jepang, Yamakai. Hal itu ia ungkapkan via channel YouTubenya 'Yamakai TV" baru-baru ini.

Yamakai memposting videonya yang tengah menonton berbagai video penampilan Jimin. Saat menyaksikan tarian Jimin di "Black Swan", ia memuji Jimin dengan berkata, "Jimin membuat gerakan yang sangat sulit agar terlihat mudah di sini. Sangat jelas bahwa Jimin adalah penari modern-dance yang luar biasa. Dia tidak memiliki kekurangan apapun."



Yamakai juga menyaksikan tarian solo Jimin di Melon Music Awards (MMA) 2019. Ia memuji Jimin yang mampu menari dengan kain yang lembut, yang dapat dengan mudah rusak jika penarinya tidak cukup terampil.

Yamakai kembali memuji Jimin dengan mengatakan bahwa tidak mudah untuk menemukan penari seperti Jimin dimanapun.

"Tarian Jimin menggabungkan unsur tari modern dan tari K-Pop. Tidak mudah menemukan seseorang seperti dia dimanapun. Sangat mengesankan bahwa seorang bintang K-Pop dapat melakukan pertunjukan seperti itu," pujinya. (Lin)

(wd)

Berita Terkait

Solo Menari 2024: Kota Solo Sajikan Pertunjukan Tari

Syiar Kebaya Lewat Tarian, Komunitas Kebaya Menari Semarakkan Festival Payung Indonesia X

ISI Surakarta dan Ekos Dance Company Siapkan Garda the Musical 24 Jam Menari

Namanya Mirip Judul Film! Ini Pesona Desa Menari di Kabupaten Semarang

Peringati Hari Tari Dunia, ISI Surakarta Gelar 24 Jam Menari

Kreatif Mengajar, Guru Kesenian Dapat Pujian Mendikbudristek

Jimins Production Diary, Cerita di Balik Album FACE

Ternyata Begini Ha Sung Woon Menilai Jimin BTS

The Second World, Kompetisi Idol Rapper Wanita Berolah Vokal: Exy WJSN Hingga Mimi Oh My Girl Masuk Lineup

Ini Alasan Sutradara Film Marvel Eternals Pilih Lagu Friends Milik Jimin BTS Sebagai OST

Vokal Jimin BTS Curi Perhatian Penyanyi Opera Populer dari Jepang, Begini Analisisnya

Penggemar Jimin BTS Bantu Anak-anak Penderita Kanker di Palestina

Ternyata Begini Ha Sung Woon Menilai Jimin BTS

Ini Alasan Sutradara Film Marvel Eternals Pilih Lagu Friends Milik Jimin BTS Sebagai OST

Vokal Jimin BTS Curi Perhatian Penyanyi Opera Populer dari Jepang, Begini Analisisnya

Penggemar Jimin BTS Bantu Anak-anak Penderita Kanker di Palestina

Vokal Jimin BTS Curi Perhatian Penyanyi Opera Populer dari Jepang, Begini Analisisnya

Peringati Ulangtahun Ke-26, Jimin BTS Donasi 100 Juta Won Lebih Ke Yayasan Amal

J-Hope BTS Selesaikan Wajib Militer Hari Ini, Fans Antusias Sambut Sang Idol

Kalahkan Kendall Jenner, Jin BTS Pecahkan Rekor Like Terbanyak dalam Sejarah Gucci

SIM-nya Dicabut, Suga BTS Minta Maaf usai Berkendara dalam Keadaan Mabuk

Jin BTS Wakili Korsel sebagai Pembawa Obor Olimpiade Paris 2024

Sold Out King, Campaign Suga BTS dengan Brand Valentino Diserbu hingga Sold Out

Jimins Production Diary, Cerita di Balik Album FACE

Film KKN di Desa Penari: Luwih Dowo, Luwih Medeni Rilis Akhir Desember

Penonton Film KKN di Desa Penari Tembus 9 Juta

Tembus 7 Juta Penonton, KKN di Desa Penari Jadi Film Terlaris Sepanjang Masa

Film KKN di Desa Penari Tembus 4,5 Juta Penonton

Siap-siap! Film KKN di Desa Penari Tayang Bulan Depan

Pemkot Solo Maksimalkan Penarikan Warga Isoman ke Pusat Karantina

Pekan ke-15 Liga Futsal Profesional 2023/24, Cosmo JNE FC Hadapi Bintang Timur Surabaya di MNCTV

Dinilai Tak Profesional, Kemenag Harap Otoritas Periksa Manajemen Saudia Airlines

Survei: 78 Persen Profesional Bisnis Siap untuk Metaverse, Keandalan Jaringan Masih Jadi Hambatan

Seorang Penyiar Puji Sikap Profesional IU dalam Bekerja

Nobar Timnas di Depan Balai Kota Solo: Dukungan Penuh, meski Indonesia Takluk 4-0 dari Jepang

Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs Jepang, Laga Penentu di Kualifikasi Piala Dunia 2024

Edamame, Camilan Khas Jepang yang Kaya Manfaat

Kemenag Jateng Bicara Kerukunan di Hadapan Mahasiswa Universitas Chuo Jepang

Mahasiswa KKN UNS Edukasi Tanggap Bencana Siswa SD lewat Permainan Jepang

Yonex French Open 2024: Chico Tumbangkan Wakil Jepang

Berita Lainnya