Hard News

Zulkifli Hasan: Jangan Pertaruhkan Merah Putih Saat Pilkada

Jateng & DIY

15 Januari 2018 08:55 WIB

Bendera merah putih (pixabay.com)

SOLO, solotrust.com - Kekhawatiran Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2018, terkait isu suku, agama, ras dan antargolongan (SARA), mendapat tanggapan tegas Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan. Ia menyeru mayarakat jangan mempertaruhkan merah putih saat Pilkada.

Zulkifli menilai, isu SARA hanya akan merusak kebersamaan yang telah terjalin selama ini. Apalagi, kampanye sendiri akan berlangsung saat memasuki bulan Ramadhan.



“Jangan menghalalkan segala cara, apalagi adu domba hingga saling menjelek-jelekkan hingga isu SARA. Jangan, janganlah seperti itu, ingat ini hanya Pilkada, jangan mepertaruhkan merah putih,” tegasnya, saat berada di Kota Solo, Minggu (14/1/2018).

Zulkifli yang saat ini juga menjabat Ketua MPR RI menilai Pilkada hanya merupakan perang gagasan dan program, tak ada hal lain selain itu. 

“Pilkada itu lawan konsep, lawan gagasan. Ingat, kita sesama Indonesia, lawan yang kita hadapi saat Pilkada sama-sama Indonesia, bukan lawan Belanda. Kalau lawan kita Belanda, kita hajar, tetapi tidak dengan Pilkada, lawan kita teman sendiri,” tegasnya lagi. (dit)

(and)

Berita Terkait

Marak Penjual Bendera Kaki Lima Jelang Hari Kemerdekaan

Peringati 17 Agustus, Kuli Bangunan di Gawanan Colomadu Gelar Upacara Bendera di Proyek

Polisi Boyolali Panjat Tiang Bendera Viral di Medsos

Irdam IV/Diponegoro Hadiri Upacara Pengibaran Bendera HUT Kemerdekaan RI Tingkat Jateng

Warga Kestalan Gelar Upacara Bendera 17 Agustus, Dimeriahkan Tari dan Lomba

HUT RI, Punokawan Arak Bendera Jumbo di Lereng Merbabu

Kemeriahan 17-an Dukuh Nglundo Ngargoyoso, Jalan Sehat Merah Putih hingga Lomba Pidato

Konser Kebangsaan Pro 2 Spirit Merah Putih Semarakkan HUT RI di Solo

Santri di Boyolali Kirab Bendera Merah Putih 1000 Meter Keliling Kampung

Pemkab Rembang Bagikan 10 Ribu Bendera Merah Putih ke Masyarakat

Warga Lereng Merbabu Selo Boyolali Cuci Bendera Merah Putih Massal

Vaksin Merah Putih Masuk Tahap Uji Klinik Fase 3, Diharapkan Bisa Ekspor

Munas Perpadi, Zulkifli Hasan Tekankan Harga Gabah dan Revitalisasi Pabrik

Sambangi Semarang, Mendag Sebut Stok dan Harga Bahan Pokok di Pasar Karangayu Aman

Mendag Jelaskan Penyebab Kenaikan Harga Pangan

Menteri Perdagangan RI Pantau Harga Sembako di Pasar Bulu Semarang

Pedagang Tanah Abang Minta Semua E-commerce Ditutup, Netizen: Ngelunjak, Dikasih Hati Minta Jantung

Sah! Pemerintah Larang TikTok sebagai Tempat Berjualan dan Transaksi Langsung

Mayapada Group Teken MoU Hotel Management Agreement dan Technical Service Agreement dengan KHI Hotel Manajemen

Ramadan, Aston Inn Pandanaran Semarang Hadirkan Paket Buka Puasa Istimewa di Rofftop

Sukseskan Ketahanan Pangan Sektor Pertanian, Kodim Solo Utus Babinsa Ikuti Demo Alsintan

Sang Penggali Timah, Cara Mas Don Art Solo Kritis Menggali lewat Pertunjukan

Grebeg Sadranan Cepogo Boyolali, Tradisi Turun-temurun Setiap Ruwah

Tingkatkan Swasembada Pangan, Kodim Surakarta Terjunkan Babinsa Bantu Petani Tanam Padi

Berita Lainnya