Entertainment

Nonton Konser di Tengah Pandemi, Penonton Wajib Vaksinasi

Musik & Film

23 November 2021 11:01 WIB

Ilustrasi konser musik (Foto: Pixabay/@dotigabrielf)

SOLO, solotrust.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Solo menggenjot kegiatan pemulihan ekonomi pascapandemi Covid-19. Salah satunya dengan mengeluarkan izin penyelenggaraan acara prakonser Rock In Solo.

Rencananya, kegiatan yang akan digelar di Convention Hall Terminal Tirtonadi Solo diselenggarakan pada 18 Desember 2021. Mengingat diadakan di tengah pandemi, konser maksimal hanya boleh dihadiri 500 penonton.



Wali Kora Solo, Gibran Rakabuming Raka mengatakan, pandemi tak boleh menghentikan kegiatan ekonomi untuk segera bangkit.

"Di tengah pandemi kita tidak boleh berhenti. Apalagi sekarang kita di level 2 harus terus bergerak genjot pemulihan ekonomi. Salah satunya kegiatan anak muda lewat Rock In Solo," paparnya, Senin (22/11/2021).

Berkegiatan di tengah pandemi, Gibran Rakabuming menekankan untuk tetap disiplin protokol kesehatan (Prokes). Dalam hal ini setiap penonton wajib menjalani tes swab antigen. Selain itu, penonton juga harus sudah mendapatkan vaksinasi Covid-19.

"Kita patuh pada peraturan untuk tetap disiplin Prokes. Untuk itu, penonton dibatasi maksimal 500 orang dan mereka nanti duduk dengan tetap menjaga jarak," urai penyelenggara Rock In Solo, Stephanus Adjie.

Adhie menambahkan, Pemkot Solo memberikan dukungan penyelenggaraan Rock In Solo dengan menyediakan fasilitas kesehatan untuk swab antigen.

"Nanti ada di sepuluh titik Puskesmas di Solo. Jadi setiap penonton yang membeli tiket harus swab antigen sehari sebelumnya. Penonton juga wajib sudah vaksin minimal satu dosis," tukasnya. (awa)

(and_)

Berita Terkait

5 Event Seru di April 2025, Ada Pasar Malam Khas Tiongkok hingga Konser M2M

Keseruan Konser Vierratale dan Juicy Luicy di Solo, Gerimis Tak Surutkan Semangat Penonton

Puluhan Ribu Pendukung Rober-Adhe Merahkan Stadion RM Said dalam Konser Musik Menjemput Mandat Rakyat

Menang Pilkada, Vivit-Umam Siap Gelar Konser 6 Bulan Sekali

Kampanye Pamungkas, Paslon Ilyas-Tri Haryadi Gelar Konser Musik Nyawiji Dadi Siji

Konser Kangen Ambyar Vol 2 segera Digelar, Tampilkan Guyon Waton dan Aftershine

5 Event Seru di April 2025, Ada Pasar Malam Khas Tiongkok hingga Konser M2M

Mahasiswa Solo Demo, Tuntut Pertanggungjawaban DPRD dan Suara untuk Seni Musik

Festival Musik Spektakuler bakal Guncang De Tjolomadoe, Suguhkan Belasan Artis Papan Atas

Monpers Sambut Euforia Hari Pers Nasional lewat Musik Keroncong

Wow! Spotify Alirkan Rp162 Triliun ke Industri Musik Sepanjang 2024

Pecah! Nadin Hamizah hingga Tulus Sukses Hibur Pecinta Musik Solo

Vaksin Polio Tahap II Digelar di Polrestabes Semarang

Pemkot Semarang Gencar Vaksinasi Polio, Bebaskan Generasi Emas Indonesia dari Lumpuh Layu

Bahaya Antraks, Ratusan Ternak Sapi di Boyolali Divaksinasi

Hotel Grand Mercure Solo Baru Gelar Vaksinasi Covid-19

The Park Mall Targetkan 1000 Vaksin Booster

Gibran Imbau Peserta dan Penggembira Muktamar Muhammadiyah Vaksin Dulu sebelum ke Solo

3 Warga Semarang Positif Covid-19

Tingkat Kestabilan Penjualan Pascapandemi Covid-19

Hotel Grand Mercure Solo Baru Gelar Vaksinasi Covid-19

Innalillahi, Aktor Senior Eeng Saptahadi Meninggal Dunia di Usia 65 Tahun

Prokes Covid-19 Dilonggarkan, Jumlah Pemudik Lebaran 2023 Diprediksi Naik 30%

Lewat Vaksinasi, Kemenkumham Jateng Dukung Program Pemerintah untuk Indonesia Bebas Covid-19

Siap Kembali Menghentak: Rock In Solo Hadirkan Nama-nama Beken, Puncaknya Dihelat di Vastenburg

Libur Nataru, Kapolri Cek Pengamanan Tempat Wisata di Solo

Jelang Nataru, AHY dan Dudy Purwagandhi Rampcheck di Terminal Tirtonadi Solo

100 Lebih Tenant Fashion dan Kuliner Ramaikan Event Thrift di Tirtonadi

Tingginya Antusiasme Sekolah se-Solo Tampil di Kreasso 2024

Arus Mudik Lebaran 2024, Penumpang di Terminal Tirtonadi Solo Naik 21%

Kementerian Kominfo Bangun Tenda Mudik Ceria dan Penuh Makna di Terminal Tirtonadi Solo

Berbagi Hadiah Natal, Gibran Dapat Doa dari Jemaat Gereja

Dipecat Bersama Gibran dan Bobby Nasution, Begini Tanggapan Jokowi

Wapres Gibran Tinjau Proyek Revitalisasi Alun-alun Keraton Surakarta

Bahas Agenda Digitalisasi, Meutya Hafid Temui Gibran

Viral Akun Kaskus Fufufafa, Ini Kata Gibran

Klarifikasi Gibran Soal Penggunaan Jet Pribadi Kaesang dan Bobby Nasution

Berita Lainnya