Hard News

Astaga! Warga Semarang Meninggal saat Kencan di Hotel Boyolali

Hukum dan Kriminal

10 Januari 2022 21:21 WIB

Seorang pria berinisial DYN usia 46 tahun warga Tlogomulyo, Pedurungan, Semarang, ditemukan meninggal dunia di sebuah hotel di Boyolali setelah berkencan dengan kekasihnya, Sabtu (08/01/2022).

BOYOLALI, solotrust.com - Seorang pria berinisial DYN usia 46 tahun warga Tlogomulyo, Pedurungan, Semarang, ditemukan meninggal dunia di sebuah hotel di Boyolali setelah berkencan dengan kekasihnya, Sabtu (08/01/2022).  

Kapolres Boyolali AKBP Morry Ermond melalui Kanit Reskrim Polsek Mojosongo Ipda Rahmad Budi Lestari mengatakan, peristiwa terjadi pada Sabtu (08/01/2022) sekira pukul 15.00 WIB. Petugas mendapat laporan dari karyawan hotel setempat. 



"TKP (tempat kejadian perkara)-nya di Tegalwire, Mojosongo, Boyolali. Asal warga Semarang. Sabtu sore petugas mendapat laporan kejadian tersebut langsung mendatangi lokasi," katanya kepada solotrust.com, Senin (10/01/2022).

Sebelumnya, korban datang ke hotel pada Jumat (07/01/2022) pukul 17.42 WIB bersama seorang wanita dan kini belum diketahui indentitasnya. Korban bersama wanita yang diduga kekasihnya itu mengendarai sepeda motor jenis N Max warna hitam tanpa pelat nomor polisi.

"Diduga kekasihnya, korban mengendarai N Max tanpa nomor polisi. Wanita tersebut kini belum diketahui indentitasnya," sebutnya.

Menurut keterangan para saksi, korban diketahui sudah kaku. Sebelumnya korban bersama sang wanita sempat berbincang di depan hotel dan tidak lama kemudian masuk kamar.

"Sudah waktunya keluar kamar, para saksi kemudian curiga. Setelah curiga lalu dibuka pintu, kebetulan pintunya tidak terkunci dan didapati korban sudah kaku," ungkapnya.

Berdasarkan hasil tes kesehatan setelah kejadian oleh tim kesehatan Rumah Sakit Pandan Arang Boyolali, tidak ditemukan adanya tanda tanda penganiayaan pada tubuh korban. 

"Pihak keluarga menyatakan korban memiliki penyakit asma. Pihak keluarga tidak mengenali wanita yang check in di hotel  Boyolali tersebut," tukasnya. (jaka)

(and_)

Berita Terkait

Pemkot Solo dan Shopee Siap Pamerkan Produk UMKM di Paris

Dynamite BTS Masuk Daftar 500 Lagu Terbaik Sepanjang Masa Versi Rolling Stone

Sanggar Pasinaon Pelangi Mojosongo Sabet Juara I Lomba Monolog 50 Tahun Teater Mandiri

Dynamite BTS Tembus 1 Miliar Streaming di Spotify, Rekor Perdana untuk Artis K-Pop

Sang Dynamite, Eko Roni Siap Kalahkan Petarung Kamboja dan India di Circle

ARMY, MV dan Koreografi Dynamite BTS Menangkan Penghargaan di iHeartRadio Awards 2021

Kanwil Kemenkum Jateng Salurkan Santunan ke Panti Asuhan di Semarang

Lomba Tari di Front One HK Resort Semarang Sukses Satukan Peserta dari Berbagai Daerah di Jateng

Waspada! Masyarakat Jangan Terkecoh Nomor WhatsApp Mengatasnamakan Agustina Wilujeng, Wali Kota Semarang

Kanwil Kemenkum Jateng Gandeng RSUP Kariadi Gelar Donor Darah, Wujud Nyata Kepedulian Sosial dan Kesehatan

Aston Inn Pandanaran Semarang Hadirkan Inovasi Kuliner Spesial, Ada Menu Korea hingga Jepang

Kanwil Kemenkum Jateng Terima Kunjungan UIN Walisongo Semarang, Perkuat Relasi Akademik dan Dorong Peningkatan SDM Mahasiswa

Terjatuh, Pendaki Gunung Rinjani asal Brazil Ditemukan Meninggal Dunia

Nekat Masuk Makkah Lewat Gurun, Satu WNI Meninggal Dunia, 2 Dehidrasi Berat

99 Jemaah Haji Terserang Pneumonia, 1 Meninggal Dunia

Tragis, Bocah 12 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia usai Terseret Aliran Irigasi Pamekasan

2 Calon Haji asal Bengkulu Meninggal Dunia di Arab Saudi

Paus Fransiskus Tutup Usia setelah Berjuang Melawan Bronkitis

Liburan Sekolah Seru dengan Kids Mission Im Possible di The Alana Hotel Solo

Sambut Liburan Sekolah, Kusuma Sahid Prince Hotel Hadirkan Fun Journey

Sogan Patisserie Tawarkan Oleh-oleh Khas Zigna

Front One Hotel Airport Solo Hadirkan Angkringan Tempoe Doeloe, Sajikan Beragam Kuliner Nusantara

Suasana Bahagia Selimuti Pernikahan Al Ghazali-Alyssa Daguise

2 Pengunjung Solo Paragon Hotel Dapat Hadiah Umrah dan Tiket Perjalanan Indonesia-Singapura

Polres Boyolali Ungkap 3 Kasus Kriminal Menonjol, Salah Satunya Peredaran Obat Terlarang

Ketua Umum ITMI Sambangi Masjid Shiratalmustaqim Pagerjurang Boyolali

Perkumpulan Pedagang Pasar Rakyat Kacangan Boyolali Minta Bupati Tinjau Retribusi Pasar Tradisional

Bupati Boyolali Cup Digelar di Stadion Pandanaran, Rebutkan Hadiah Rp22,5 Juta

Polres Boyolali Bagikan 1.000 Paket Sembako, Libatkan Ormas dan Pesilat

Rumah Produksi Kerupuk di Boyolali Terbakar, Api Berasal dari Tungku Penggorengan

Berita Lainnya