Serba serbi

Bupati Karanganyar Beri Pengarahan Atlet Porprov, Targetkan 10 Besar Jateng

Olahraga

8 Februari 2023 00:01 WIB

Bupati Karanganyar Juliyatmono bersama ratusan atlet usai pembinaan dan pengarahan persiapan Porprov Jateng 2023 di rumah dinas, Selasa (07/02/2023)

KARANGANYAR, solotrust.com - Bupati Juliyatmono memberikan pembinaan dan pengarahan kepada ratusan atlet Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Tengah di pendopo rumah dinas bupati, Selasa (07/02/2023). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka persiapan kontingen Porprov Jawa Tengah (Jateng) 2023 pada 5 hingga 11 Agustus mendatang di Pati Raya,

Juliyatmono menargetkan tim Karanganyar mampu menyabet 30 emas dan masuk sepuluh besar dalam Porprov nanti.



"Kita berharap kepada 278 atlet dan pelatih pada porprov yang mewakili Kabupaten Karanganyar mampu melebihi dari target yang dituju dengan keyakinan yang kuat, sehingga prestasi dapat terukir dengan baik,”.ujarnya .

Sementara itu, Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Karanganyar, Sumarno, mengungkapkan Porprov telah memiliki 44 cabang olahraga (Cabor). Kabupaten Karanganyar sendiri meloloskan sebanyak 34 cabang olahraga yang akan bertanding pada Porprov Jateng.

"Rencananya Porprov akan berlangsung 5 hingga 11 Agustus 2023 bertempat di Pati Raya. Adapun dari 34 cabor yang lolos, masing-masing cabor harus membuat SK siapa saja nama-nama pelatih maupun atlet yang akan diberangkatkan di Porprov Jateng ke KONI Kabupaten Karanganyar,” papar dia.

Sementara guna memberikan semangat kepada atlet berprestasi dengan pemberian bonus bagi perorangan, yakni medali emas sebesar Rp55 juta, perak Rp30 juta, dan perunggu Rp20 juta. Adapun atlet beregu lebih dari empat orang, yakni medali emas sebesar Rp50 juta, perak Rp35 juta, dan perunggu Rp30 juta. (joe)

(and_)

Berita Terkait

UMUKA Gelar Kuliah Umum Pendidikan Berkemajuan, Hadirkan Mendikdasmen RI

Askab PSSI Karanganyar Siapkan Pendaftaran Ketum, Sejumlah Nama Tokoh Muncul

Polres Karanganyar Resmikan Perumahan Bhayangkara Presisi Tantya Sudhirajati, Tingkatkan Kesejahteraan Anggota

Jelang Pemilu, Golkar Karanganyar Gelar Pembekalan Saksi TPS

Soal Karpet Merah Juliyatmono, Pimpinan Dewan Ancam Mosi Tidak Percaya Pj Bupati Karanganyar

Sering Hadiri Agenda Pj Bupati Karanganyar, Pimpinan Dewan Singgung Kapasitas Juliyatmono

Jelang Kualifikasi Pra Porprov Jateng, 44 Cabor di bawah KONI Karanganyar Ikuti Bimtek

Wali Kota Semarang Upayakan Sport Science untuk Tingkatkan Prestasi Atlet

Pengurus Baru KONI Boyolali Siap Pantau Cabor, Bidik Prestasi

Boyolali Peringkat 13 Porprov Jateng, Atlet Terima Bonus Jutaan Rupiah

55 Atlet Karanganyar Peraih Medali Porprov Jateng Terima Penghargaan Bupati

Mahasiswa Universitas Boyolali Torehkan Prestasi Gemilang di Porprov XVI

Disperindag Jateng Sosialisasikan Cukai, Gandeng Tokoh dan Akademisi

Silaturahmi ke Ahmad Luthfi, Kakanwil Kemenag Jateng Sampaikan Perkembangan Persiapan Ibadah Haji 2025

Tingkatkan Perlindungan Hukum Perempuan dan Anak, Kemenkum Jateng dan PTA Semarang Teken Nota Kesepahaman

58 OBH Teken Kontrak Bantuan Hukum 2025, Wujudkan Akses Keadilan hingga ke Pelosok Jawa Tengah

Perusahaan Pakan Ternak asal Tiongkok Siap Bangun Pabrik di Jateng

Mayjen Deddy Suryadi Optimistis Atlet Taekwondo Jateng Capai Prestasi Membanggakan

Bank Daerah Karanganyar Gelar Undian Dahsyat, Yuni Warga Dimoro Dapat Toyota Agya

Peremajaan Infrastruktur, PUDAM Tirta Lawu Revitalisasi Jaringan Pipa di Karanganyar

Persiapan Jadi Tuan Rumah Liga 4 Nasional, Stadion 45 Mulai Dibenahi

Halal Bihalal, PDM Karanganyar Ajak Umat Muslim Gelorakan Semangat Beramal Saleh

Libur Lebaran, Wisata Edupark Intanpari Karanganyar Tembus 20 Ribu Pengunjung

Aliansi Masyarakat Karanganyar Gelar Aksi Damai Dukung Pengesahan RUU TNI

Mayjen Deddy Suryadi Optimistis Atlet Taekwondo Jateng Capai Prestasi Membanggakan

NPC Indonesia Siapkan Program Pencarian Potensi Baru Atlet Difabel di 38 Provinsi

Pemkab Karanganyar Guyur Bonus 5 Atlet Paragames

NPC Luncurkan Jersey Atlet Baru, Siapkan Laga Paralimpiade 2024

Wali Kota Semarang Upayakan Sport Science untuk Tingkatkan Prestasi Atlet

Kunjungan RI-1 Berjalan Aman dan Lancar, Kapolres Karanganyar Apresiasi Personel TNI/Polri

HIMPERRA DPC IV Soloraya Berbagi Sembako di 4 Lokasi

Peringati Hari Menanam Pohon Indonesia, Hotel Neo Gading Solo Bagikan Tanaman Hias

Bareng Diah Warih, Partai Gelora Dukung Teguh-Gage di Pilkada Solo

Sering Tak Banyak Dilibatkan, Partai Gelora Cabut Dukungan Respati-Astrid di Pilkada Solo

Bank Daerah Karanganyar Raih Top GRC Awards 2024, Sukses Tata Kelola Perusahaan dan Kepemimpinan Berkualitas

Warga Lereng Merapi Selo Boyolali Terima Bantuan Domba dari ChildFund Internasional

Jelang Kualifikasi Pra Porprov Jateng, 44 Cabor di bawah KONI Karanganyar Ikuti Bimtek

Bagus Selo Terpilih Jadi Ketua KONI Karanganyar, Siap Bawa Olahraga Bumi Intanpari Lebih Berprestasi

Solo Grand Mall Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Tenis Meja Terbuka, Rebutkan Piala Ketua KONI Surakarta II 2024

Pengukuhan Pengurus KONI Kota Semarang, Wali Kota Ingatkan Pertahankan Prestasi

Pengurus Baru KONI Boyolali Siap Pantau Cabor, Bidik Prestasi

Kukuh Hadiatmo Terpilih Secara Aklamasi jadi Ketua KONI Boyolali

Berita Lainnya