Hard News

Begini Situasi Jelang Debat Terbuka Pilgub Putaran Kedua

Jateng & DIY

3 Mei 2018 17:07 WIB

Personil keamanan sedang mengikuti apel jelang debat terbuka Pilgub putaran kedua. (solotrust.com/dit)

SUKOHARJO, solotrust.com- Dua jam jelang debat terbuka putaran kedua Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah (Jateng), di Hotel Best Western, Sukohajo, pihak keamanan mulai melakukan penjagaan di lokasi debat.

Pantuan Solotrus.com, penjagaan tidak hanya di dalam hotel saja, namun di depan menuju kawasan hotel juga tampak sejumlah pihak keamanan berjaga-jaga.



Kapolres Sukoharjo AKBP Iwan Saktiadi kepada wartawan mengatakan jika jumlah personil yang dikerahkan ada sebanyak 620 personil. Dimana sebanyak 620 personil itu merupakan tim gabungan, dari Polres Sukoharjo, Polda Jateng, Sat Brimob dan personil TNI.

Tak hanya itu saja, saat memasuki hotel baik pasangan calon (paslon), simpatisan dan pendukung memasuki dua pintu yang berbeda.

”Ada dua pintu masuk, pintu masuk pertama untuk paslon dan tamu VVIP. Sedangkan, untuk simpatisan dan pendukung memasuki melalui pintu sebelahnya. Dan masuknya simpatisan serta pendukung tidak bersamaan, namun kita atur jamnya,” jelasnya kepada wartawan. (dit)

(wd)

Berita Terkait

Debat Publik II Pilkada Sragen 2024: Sigit-Suroto Fokus Pengentasan Kemiskinan, Untung-Suwardi Tawarkan Kesejahteraan

Debat Publik II Pilkada Salatiga, 3 Paslon Adu Program Unggulan Majukan Daerah

Sempat Ancam Boikot, Teguh-Bambang Tetap Ikuti Debat Kedua Pilkada Solo

Debat Publik Putaran Kedua Pilkada Solo 2024, Paslon Paparkan Gagasan Strategis

Debat Publik Putaran II Pilkada Solo, Paslon Wali Kota dan Wakilnya Perdalam Visi Misi serta Program Kerja

Debat Publik Pilkada Boyolali 2024: Ajang Penajaman Visi Misi dan Gagasan 2 Paslon

Libur Nataru, Kapolri Cek Pengamanan Tempat Wisata di Solo

Pastikan Kelancaran Nataru, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Survei Kesiapan Pengamanan di Jalan Tol hingga Pelabuhan Merak

Skema Pengamanan Pekan Olahraga Paralimpiade Nasional XVII 2024 di Kota Solo

Lonjakan Penumpang Mudik Pemilu, KAI Tingkatkan Pengamanan

Polres Karanganyar Ajukan Anggaran Pengamanan Pemilu 2024 Rp2 Miliar

Korlantas Polri Petakan 27 Ribu Lokasi Pengamanan Nataru

Audiensi dengan BNN RI, KBPP Polri Ingin Anak-anak Polisi Diberdayakan Berantas Narkotika

Merasa Ditipu Pembelian Kavling Tanah di Paulan Colomadu, Warga asal Bekasi Lapor Polisi

Diduga Ada Dalang di Balik Postingan Serang Personal Paslon, Relawan VDC Polisikan Sejumlah Akun dan Grup Medsos

Kecam Tindakan Represif Polisi, Ketua Umum Pagar Nusa Tegaskan Tempuh Jalur Hukum

Ketua PDIP Solo FX Rudy Dilaporkan Polisi atas Tuduhan Ancaman Pembunuhan

Kelompok 26 KKN UNS Tingkatkan Kualitas Pendidikan dan Literasi, Benahi Perpustakaan di 2 Sekolah melalui Program PoLiSI

Mabes Sobat Lutfi Deklarasikan Dukungan untuk Kapolda Jateng Maju Cagub

Banyak Baliho Cagub Jateng Bertebaran, Ini Tanggapan Gibran

Kordes Korcam Tani Merdeka Boyolali Dukung Sudaryono Maju Pilgub Jateng

Paguyuban Pedagang Pasar Rembang Deklarasi Dukung Sudaryono jadi Cagub Jateng

Tani Merdeka Karanganyar Deklarasikan Sudaryono Jadi Cagub Jateng

Relawan Sedulur Mas Dar Soloraya Deklarasikan Sudaryono jadi Cagub Jateng

Berita Lainnya