Hard News

Korlantas Polri Petakan 27 Ribu Lokasi Pengamanan Nataru

TNI / Polri

14 Desember 2022 11:41 WIB

Ilustrasi (Foto: Pixabay/cocoparisienne)

JAKARTA, solotrust.com - Korlantas Polri telah memetakan 27 ribu lokasi yang menjadi atensi pengamanan selama masa libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 (Nataru). Hal itu dilakukan guna mengantisipasi dan meningkatkan jajaran, termasuk di wilayah wisata dalam potensi kerawanan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas).

Kakorlantas Polri, Irjen Pol Firman Shantyabudi menyampaikan, ada beberapa potensi coba diinventarisasi tentang peningkatan yang akan ada, termasuk rest area, baik arah Jawa maupun Sumatra.



“Kami mengantisipasi dan mengingatkan jajaran untuk wilayah-wilayah wisata yang akan digunakan dalam menghadapi pergantian tahun dan kegiatan ibadah," kata kakorlantas dalam rapat kerja bersama Komisi V DPR RI membahas kesiapan infrastruktur dan transportasi saat liburan Nataru, Selasa (13/12/2022), dilansir dari Portal Berita Resmi Polri, TribrataNews.

Korlantas Polri juga fokus pada empat target dalam pengamanan saat periode liburan Natal dan Tahun Baru nanti, di antaranya keamanan di jalur tol, arteri dan lokasi wisata.

“Selain itu, kami juga akan memastikan kelancaran distribusi ketika jalur-jalur lalu lintas yang dipadati pemudik,” pungkas Irjen Pol Firman Shantyabudi. 

(and_)

Berita Terkait

Menhub, Kakorlantas Polri dan Dirut Jasa Raharja Tinjau Command Center KM 29 sekaligus Doa Bersama untuk Kelancaran Operasi Ketupat 2025

Jasa Raharja dan Korlantas Polri Survei Persiapan Operasi Ketupat di Jawa Timur, Pastikan Pelaksanaan Perjalanan Berkeselamatan

Korlantas Polri dan Jasa Raharja Survei Jalur Bopuncur, Dorong Koordinasi Baik Kesiapan Operasi Ketupat 2025

Pastikan Kesiapan Operasi Lilin Lodaya 2024, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Survei Jalur Nataru di Jawa Barat

Pastikan Kelancaran Nataru, Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Survei Kesiapan Pengamanan di Jalan Tol hingga Pelabuhan Merak

Daop 6 Yogyakarta-Korlantas Polri Sosialisasikan Keselamatan dan Penindakan Pelanggaran Lalu Lintas di Perlintasan Sebidang KA

Menhub, Kakorlantas Polri dan Dirut Jasa Raharja Tinjau Command Center KM 29 sekaligus Doa Bersama untuk Kelancaran Operasi Ketupat 2025

Audiensi dengan BNN RI, KBPP Polri Ingin Anak-anak Polisi Diberdayakan Berantas Narkotika

Tingkatkan Pelayanan, Kapolres Resmikan Fasilitas Baru Mapolres Sragen

Jasa Raharja dan Korlantas Polri Survei Persiapan Operasi Ketupat di Jawa Timur, Pastikan Pelaksanaan Perjalanan Berkeselamatan

Korlantas Polri dan Jasa Raharja Survei Jalur Bopuncur, Dorong Koordinasi Baik Kesiapan Operasi Ketupat 2025

Dorong Kemandirian Ekonomi, Densus 88 Polri Latih Eks Jamaah Islamiyah Menjadi Teknisi AC

Pesta Kembang Api Tahun Baru Imlek 2025 Sedot Antusiasme Warga Solo

Jelang Imlek 2025, Pernak-pernik Khas Tionghoa Ramai Diburu

Sambut 2025, The Alana Hotel & Convention Center Solo Perkuat MICE

Daop 6 Yogyakarta Catat Setengah Juta Penumpang KA Selama Libur Nataru

Jadwal Perjalanan KRL Solo-Yogyakarta Kembali Normal Mulai Hari Ini

Front One HK Resort Semarang Meriahkan Tahun Baru dengan Pesta Barbekyu

Daop 6 Yogyakarta Catat Setengah Juta Penumpang KA Selama Libur Nataru

Jadwal Perjalanan KRL Solo-Yogyakarta Kembali Normal Mulai Hari Ini

Liburan Nataru, Trafik Data Naik 23%

Rumah Jokowi jadi Spot Wisata Baru Selama Libur Nataru

Libur Nataru, Kapolri Cek Pengamanan Tempat Wisata di Solo

Natal dan Tahun Baru, Hutama Karya Beri Diskon 10% Tarif Tol Terbanggi Besar-Kayu Agung dan Pekanbaru-Dumai

Kakorlantas dan Dirut Jasa Raharja: Laka 7 Motor Lawan Arus vs Truk di Lenteng Agung Tidak Layak Dapat Santunan

Berita Lainnya