Hard News

Usai Gerindra, Fauzan Arif Munandar Ambil Formulir Bacabup di PKB

Sosial dan Politik

3 Juni 2024 10:16 WIB

Wakil Ketua Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Boyolali Fauzan Arif Munandar mengambil formulir di Sekretariat Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) sebagai bakal calon bupati (Bacabup), Jumat (31/05/2024)

BOYOLALI, solotrust.com - Wakil Ketua Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Boyolali Fauzan Arif Munandar mengambil formulir di Sekretariat Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) sebagai bakal calon bupati (Bacabup), Jumat (31/05/2024).
 
Sebelumnya, Fauzan Arif Munandar juga sempat mengambil formulir di DPC Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) sebagai bakal calon wakil bupati (Bacawabup). Didampingi tim pemenangan, relawan, simpatisan, dan grup hadrah, Fauzan Arif Munandar datang ke kantor DPC PKB Boyolali.
 
Fauzan Arif Munandar mengatakan, pengambilan formulir pendaftaran bakal calon bupati di PKB ini untuk melengkapi persyaratan pemilihan kepala daerah (Pilkada). Sebagai calon bupati dan wakil bupati harus didukung partai politik atau gabungan partai politik yang memiliki minimal 20 persen kursi DPRD. 
 
”Di Boyolali untuk bisa mendaftar dan maju sebagai calon bupati harus didukung partai koalisi. Waktu itu sempat mengambil formulir di Partai Gerindra, tapi tidak menutup kemungkinan nanti juga silaturahmi ke Lartai Golkar,” kata dia.
 
Diutarakan, Fauzan Arif Munandar bersama tim relawan merupakan putra dan keluarga besar PKB. Jadi, menurutnya wajar kalau mengambil formulir di Partai Kebangkitan Bangsa untuk bacabup.  
 
”Kami bersama relawan ini adalah kader PKB. Para kiai, guru hingga relawan mendorong saya untuk maju sebagai bupati. Akhirnya kami membulatkan tekad untuk mengambil formulir sebagai calon bupati di PKB,” ungkapnya.
 
Sementara itu, Ketua DPC PKB Boyolali, Eko Mujiono mengaku senang dengan banyaknya tokoh mendaftar wakil bupati dan bupati melalui partainya. 
 
“Sampai saat ini sudah ada lima tokoh mendaftar sebagai bakal calon wakil bupati, yakni Turisti Hindriya, Suyono, Signori, Fuadi, Zen Al Fatih, dokter Fauzan,” urainya.
 
Berkas seluruh pendaftar akan dikirim ke DPW dan DPP PKB. Selanjutnya DPP akan memberikan rekomendasi terkait pencalonan tersebut. 
 
“PKB perolehan tiga kursi ini harus berkoalisi dengan partai lain untuk bisa mengusung pasangan calon bupati. Kami sepakat koalisi dengan Partai Golkar maupun Gerindra,” pungkas Eko Mujiono. (jaka)
 

(and_)

Berita Terkait

Kencan di Hotel, 2 Pelaku Kriminal Gondol Motor dan HP Milik Warga Semarang

Pengusaha Muda Boyolali Cari Anggota dan Ketua Kadin

Kader Muslimat NU Andong Boyolali Gelar Jalan Sehat Keliling Kampung

Kaesang Pangarep Hadiri Halal Bihalal Kader Partai di Boyolali

Bank Boyolali Lakukan Pengundian Tabungan Simasda Periode 10

Hadiri Halal Bihalal Muslimat NU Andong, Wabup Boyolali Dwi Fajar Ajak Tingkatkan Sinergitas

KPU Karanganyar Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Rp3,5 Miliar

Ahmad Luthfi bakal Adopsi Program Kerja Rivalnya Pimpin Jateng

Bawaslu Kota Semarang Tangani 29 Kasus Dugaan Pelanggaran Pilkada 2024

Agus Irawan-Dwi Fajar Menang Telak, 99% Suara TPS 02 Pagerjurang Musuk Coblos 02

Paslon Agus Irawan-Dwi Fajar Unggul Hitung Cepat 61,93%, Marsono-Saifulhaq 38,07%

Tertinggal 0,9% Quick Count, Ketua Tim Pemenangan Vivit-Umam Optimistis Mengejar

Dua Kandidat Bacabup dan Bacawabup Boyolali Ambil Formulir Pendaftaran di Partai Gerindra

Bolone Master Boyolali Deklarasikan Dukung Mas Dokter

Bawa Poster Cak Imin, PKB Sukoharjo Daftarkan 45 Bacaleg

Samsat Budiman dan Corporate Sumbang Rp19,363 Miliar Pajak Kendaraan Bermotor Jateng

Optimalisasi Pengelolaan Pajak, Jasa Raharja Tanda Tangani Deklarasi Peneguhan Komitmen Bersama Kesiapan Implementasi Kebijakan Opsen PKB dan BBNKB

Paslon Edi-Eko Siap Maju Pilkada Demak, Rekomendasi DPP PKB Resmi Turun

Mbak Ita Hadiri Tasyakuran Pindahan Kantor PKB Kota Semarang, Jadi Ajang Silaturahmi

Bentuk Poros Tengah: PKS, PKB dan PAN Karanganyar Deklarasikan Koalisi Kebersamaan

3 Partai Koalisi Perubahan di Boyolali Tantang PDIP di Pilkada

Mantan Ketua GP Anshor Resmi Daftar Bacabup ke PKB Karanganyar

Daftar saat Penutupan Penjaringan Cabup PDIP, Rober Christanto Diantar Ribuan Pedukung

Baru Dibuka, Harno Daftar Bacabup ke DPC Gerindra Rembang

Usai Daftar di Demokrat, Ketua Golkar Karanganyar Lamar Bacabup ke PKB Karanganyar

Putra Bos Kiat Motor Ikut Penjaringan Bacabup Melalui PDIP

Partai Gerindra Boyolali Siap Kawal Kepala Daerah Baru

Ahmad Muzani akan Undang Jokowi ke Kongres Gerindra

Sudaryono Minta Kader Gerindra Wajib Menangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Pilgub Jateng

All Out Pilgub, 35 DPC Gerindra di Jateng Beri Dukungan untuk Mas Dar

Pilkada, PDIP dan Gerindra Sukoharjo Sepakat Kerja Sama Politik

3 Partai Koalisi Perubahan di Boyolali Tantang PDIP di Pilkada

Aan Shopuanudin Dilengser dari Sekretaris, Dilorot jadi Anggota Fraksi

Praja Lawu Karanganyar Sodorkan Satu Nama Cawabup dalam Pendaftaran Penjaringan PDIP

Bacabup dan Bacawabup Agus Irawan-Dwi Fajar Nirwana Daftar ke KPU Diiringi Kirab Budaya

Praja Lawu Karanganyar Sodorkan Satu Nama Cawabup dalam Pendaftaran Penjaringan PDIP

Dua Kandidat Bacabup dan Bacawabup Boyolali Ambil Formulir Pendaftaran di Partai Gerindra

Bupati Said Sepakati Prioritas Plafon Anggaran KUA-PPAS APBD 2022

Berita Lainnya