Hard News

Panik Terjadi Erupsi, Beberapa Pendaki Mengalami Luka-Luka

Jateng & DIY

11 Mei 2018 15:49 WIB

Para pendaki saat turun dari Merapi. (solotrust.com/art)

BOYOLALI, solotrust.com- Ratusan pendaki yang berada di pasar bubrah saat erupsi freatik Gunung Merapi lari berhamburan.  Mereka mengaku panik saat terjadi erupsi, bahkan beberapa diantaranya mengalami luka lecet saat lari menjauh dan terjatuh.

“Cuma keseleo, tadi lari karena panik… lari semua.” Jelas pendaki asal Malang, Wawan.



“tadi pas poto-poto, temen saya tiba-tiba ngajak lari, terus saya lihat ke belakang, saya langsung lagi, pendaki panik semua.” Tutur salah seorang pendaki, Bara.

Sementara siang tadi pendaki mulai turun. Dari data di bascamp Barameru, tercatat ada 160 pendaki di pasar bubrah Gunung Merapi. Mereka melakukan pendakian pada hari Rabu dan Jumat.

Sementara untuk mengantisipasi pendaki yang tertinggal, sejumlah relawan dari Barameru langsung melakukan penyisiran di jalur pendakian. (art)

(wd)

Berita Terkait

2 Pendaki Perempuan Meninggal di Carstensz Pyramid atau Puncak Jaya

Pendaki asal Spanyol Ditemukan Selamat saat Melakukan Pendakian Gunung Merapi

Pendaki asal Spanyol Dievakuasi dari Gunung Merapi

Pendaki asal Jakarta Barat Meninggal di Gunung Merbabu Selo Boyolali

Yousef Al Refaie, Pendaki Gunung Termuda yang Taklukkan 7 Puncak Gunung Berapi Tertinggi di Dunia

Ditutup, Pendaki Nekat Terobos Jalur Pendakian Gunung Merbabu

Grebeg Sadranan Cepogo Boyolali, Tradisi Turun-temurun Setiap Ruwah

Edukasi Waspada Bencana Erupsi Merapi, BPBD Boyolali Gelar Simulasi Tanggap Darurat

Kirab 1001 Tumpeng Semarakkan Festival Merapi Merbabu

Malam 1 Suro, Warga Selo Boyolali Gelar Sedekah Gunung Merapi

Warga Lereng Merapi di Tamansari Boyolali Gelar Tradisi Sadranan

TNI AD Boyolali Tanam Pohon di Lereng Gunung Merapi Merbabu

Malam 1 Suro, Warga Selo Boyolali Gelar Sedekah Gunung Merapi

Warga Lereng Merapi di Tamansari Boyolali Gelar Tradisi Sadranan

TNI AD Boyolali Tanam Pohon di Lereng Gunung Merapi Merbabu

Pendaki asal Spanyol Ditemukan Selamat saat Melakukan Pendakian Gunung Merapi

Pendaki asal Spanyol Dievakuasi dari Gunung Merapi

1 Suro, Warga Selo Arak Kepala Kerbau Menuju Gunung Merapi

Kapolda Sambangi Warga Terdampak Erupsi Merapi di Jrakah Selo

Kementan Kirim Pakan Ternak dan Pelet Konsentrat ke Peternak Selo Boyolali

Siswa SD di Lereng Merapi Selo Boyolali Dapat Trauma Healing dari Polri dan TNI

PMI Solo Berangkatkan Bantuan 2 Tangki Air Bersih untuk Warga Terdampak Erupsi Merapi

Erupsi Merapi, Kodam IV/Diponegoro Pastikan Prajurit Siap Siaga

Tim Gabungan Mulai Bersihkan Abu Vulkanik di 3 Desa Terdampak Erupsi

Berita Lainnya