Hard News

Tinggalkan Perindo, Zaenal Mustofa Gabung PPP

Jateng & DIY

24 Mei 2018 07:58 WIB

Ketua DPC PPP Kota Solo Arif Sahudi saat memakaikan serban kepada Zaenal Mustofa. (solotrust.com/dit)

SOLO, solotrust.com- Ketua DPD Perindo Sukoharjo Zaenal Mustofa memutuskan untuk mengundurkan diri dan memilih hijrah ke PPP. Setelah bergabung dengan Partai Persatuan Pembangunan (PPP), pria yang juga seorang pengusaha ini langsung mendapatkan kesempatan maju sebagai bakal calon legislatif (bacaleg) DPRD Provonsi daerah pemilihan (Dapil) VIII Jawa Tengah (Jateng).

Ketua DPC PPP Kota Solo Arif Sahudi saat jumpa pers dengan wartawan, pada Rabu (23/5/2018) sore mengatakan, jika keberadaan Zaenal yang juga seorang advokat ini memiliki potensi untuk memenangkan suara di Dapil VII, yakni Solo, Klaten dan Sukoharjo dalam Pileg 2019 mendatang.



“Masuknya Zaenal bisa menjadi penyemangat baru bagi PPP di Pileg 2019 mendatang. Apalagi ini juga sudah sesuai dengan arahan Ketua Umum PPP Romahurmuziy, jika pada Pileg 2019 mendatang 40 persen dari eksternal yakni profesional, ulama, hingga tokoh masyarakt,” jelasnya.

Sementara itu Zaenal mengakui siap bekerja keras demi mendapatkan kursi di DPRD Jateng. Bahkan, ia juga menegaskan jika hal ini merupakan pilihannya sendiri yang sudah dipertimbangkan secara matang.

“Saya sudah empat tahun membangun Perindo di Sukoharjo, sejak tahun 2014,” tegasnya. (dit)

(wd)

Berita Terkait

Jaksa Agung Tanamkan Jaksa Berkarakter PRIMA kepada Siswa PPPJ Angkatan LXXXI Gelombang II 2024

Kemenhub Usulkan 18.017 Formasi ASN 2024

142 PPPK Boyolali Terima SK Bupati dan Tanda Tangani Kontrak Kerja

Inovasi Branding Media Sosial Pemerintah: Workshop Kolaboratif PPPOMN BPOM x Digitalic

Kasus Dugaan Politik Uang 2 Caleg PPP di Rembang, Bawaslu Panggil Saksi

Dugaan Politik Uang 2 Caleg PPP di Rembang, Bawaslu: Anak Bupati

Episode Terakhir Drama Korea When the Phone Rings, Penggiringan Isu atau Representasi Politik?

UMUKA Ajak Generasi Muda Melek Politik, Gelar Talkshow Suara Gen-Z di Tangan Politisi Muda

Kasus 3 Murid TK Korban Politik Rembang, Kuasa Hukum Wali Murid Sebut Kantongi Sejumlah Bukti

Kasus 3 Murid TK Korban Politik Rembang, Ombudsman Siap Investigasi, meski Masa Tenang Pilkada

Wali Murid Beda Pilihan Politik, 3 Siswa TK di Rembang Dikeluarkan dari Sekolah

Jelang Pilkada, PDIP Karanganyar Intens Gelar Safari Politik ke Parpol

Partai Gerindra Boyolali Siap Kawal Kepala Daerah Baru

Ahmad Muzani akan Undang Jokowi ke Kongres Gerindra

Sudaryono Minta Kader Gerindra Wajib Menangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Pilgub Jateng

All Out Pilgub, 35 DPC Gerindra di Jateng Beri Dukungan untuk Mas Dar

Pilkada, PDIP dan Gerindra Sukoharjo Sepakat Kerja Sama Politik

3 Partai Koalisi Perubahan di Boyolali Tantang PDIP di Pilkada

Gatotkaca Blusukan Pasar Bagikan Pamflet Pemilu

Pileg dan Pilpres 2019, TNI Tetap Pegang Teguh Netralitas

Heboh Manik Marganamahendra, Eks Ketua BEM UI yang sempat Kritik DPR Kini Malah Nyaleg

KPU Solo Terima Pendaftaran Bacaleg 7 Parpol hingga Jumat Sore

Pelantikan Pengurus Perindo Tingkat Kelurahan, TGB Minta Kader Tak Sakiti Hati Rakyat

Mayjen TNI (Purn) Wuryanto Siap Menangkan Perindo di Jawa Tengah

Paparkan Surat Suara, Henry Malah Terima Keluhan Soal Sumur Bor

Blusukan ke Pasar, Caleg Ini Sebut Tak Ada Tempe Segede ATM

Berita Lainnya