Hard News

Peredaran Narkotika di Kota Solo Tergolong Tinggi

Jateng & DIY

18 Juli 2018 11:30 WIB

Penandatanganan komitmen bersama dalam rangka pencegahan, pemberantasan, penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba di Kota Surakarta, di Halaman Balai Kota Surakarta, Selasa (17/7/2018). (solotrust.com/adr)

SOLO, solotrust.com - Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Surakarta mencatat angka peredaran narkotika di Kota Solo menjadi yang tertinggi nomor dua di Jawa Tengah

Hal itu dingkapkan Kepala Badan Narkotika Nasional Kota Solo, Edison Pandjaitan kepada solotrust.com usai upacara peringatan Hari Anti Narkotika Internasional di Balai Kota Surakarta, Selasa (17/7/2018).



"Solo menjadi kota dengan peredaran narkoba tertinggi nomor dua di Jawa Tengah," jelasnya

Ia menjelaskan, berdasarkan data pengguna narkoba selama tahun 2017 ada sebanyak 159 kasus dengan jumlah tersangka mencapai 182 orang.

"Dengan rincian, pengedar 53, kurir 33, bandar 1 orang, dan pengguna 85 orang," ujarnya

Sementara itu, Edison menyebutkan data peredaran narkotika di kota Solo pada tahun 2018 hingga bulan Juli terdapat 58 kasus narkoba dengan tersangka total 70 orang.

Jika dilihat dari golongan usia, Edison mengatakan pelaku kasus narkotika didominasi usia dewasa, yakni 36-40 tahun, sebanyak 50 orang. Namun, usia 15-20 perlu penanganan khusus.

"Terlibat kasus narkoba dari segi usia, 15-20 sebanyak 10 orang, usia 21-25 sebanyak 25, usia 25-30 sebanyak 29 orang, usia 31-35 sebanyak 36 orang, usia 36-40 sebanyak 50 orang, dan usia 41ke atas sebanyak 31 orang," bebernya

Lebih lanjut, Edison mengaku perlu memberikan penanganan khusus pada pelaku kasus narkotika di usia 15-25 tahun.Menyikapi hal itu, pihaknya akan secara pro aktif menggelar penyuluhan gerakan rehabilitasi.

"Kita perlu assessment, dengan home visit," jelasnya

Untuk itu, BNNK Surakarta berkomitmen mengoptimalkan keberadaan kampung anti narkoba di Kota Solo.

Adapun dalam kesempatan Hari Anti Narkotika Internasional, Wali Kota Surakarta menandatangani Pakta Anti Narkoba bersama Badan Narkotika Nasional Kota Surakarta.

Selain wali kota, penandatanganan juga dilakukan oleh seluruh lurah di Kota Solo sebagai berkomitmen melawan Narkotika di daerah masing-masing. (adr)

(wd)

Berita Terkait

BNNK Solo Gelar Pemeriksaan Urine untuk ASN

BNNK Solo Amankan 50 Kilogram Ganja Kering

BNNK Surakarta Gelar Tes Urin Pimpinan OPD Lingkup Pemkot Surakarta

Kompol Edison Ditunjuk Jadi Plt Kepala BNNK Surakarta

Usulan Kepala BNNK Ditolak, Pemkot Usulkan Ini ke BNN

Polres Boyolali Ungkap Peredaran Narkoba Model Baru, Pelaku Gunakan Sistem Ranjau Digital

Kejari Boyolali Musnahkan Ribuan Barang Bukti Hasil Kejahatan selama Setahun

LDII Karanganyar Ajak Generasi Muda Jauhi Narkoba dan Judi Online

The Lawu Group Karanganyar Terima Sertifikat Kawasan Wisata Bersinar dari BNN

Warga Binaan Lapas IIB Boyolali Jalani Tes Urine dan Razia Narkoba

Tingginya Peredaran Narkoba Kota Solo, Peringkat II se-Jateng

Audiensi dengan BNN RI, KBPP Polri Ingin Anak-anak Polisi Diberdayakan Berantas Narkotika

Sinergi Kejaksaan dan BNN Bahas Penguatan Kerja Sama Pengelolaan Aset TPPU Perkara Narkotika

BNN Sita 1 Kg Sabu Siap Edar di Bandara Adi Soemarmo Solo

Kakanwil Kemenkumham Jateng Haramkan Handphone dan Narkotika di Lapas

Dalam Waktu 5 Hari, Ditresnarkoba Polda Jateng Ungkap Peredaran 900 Gram Sabu

Polri Ungkap Peredaran 2,5 Ton Ganja, 10,1 Juta Jiwa Terselamatkan

Bagaimana Hindari Rayuan Teman untuk Gunakan Obat Terlarang?

Vitalia Mengaku Baru Mengonsumsi Ekstasi 3 Bulan, Polisi Tak Begitu Saja Percaya

BNN: Selundupkan Narkoba Lewat Dubur Sedang Jadi Trend

Kurir Sabu Jaringan Batam-Jepara Sembunyikan Sabu di Dubur

Model Seksi Vitalia Sesha Tertangkap Bersama Pasangan Prianya

Aulia Farhan Positif Gunakan Sabu-Sabu

Aston Inn Pandanaran Semarang Hadirkan Menu Unik Berbentuk Kapal

12 Parpol Dukung RK-Suswono, Ganjar Sebut PDIP Berkoalisi dengan Rakyat jika Tak Ada Rekan

Aston Inn Pandanaran Hadirkan 2 Kreasi Hidangan Terbaru

Aston Inn Pandanaran Semarang Hadirkan Kreasi Menu Baru, Ada Minuman Sehat

Tanggapan Gibran Soal Ganjar Dorong DPR Gunakan Hak Angket atas Dugaan Kecurangan Pemilu

Siap-siap, Ratusan Ribu Pendukung Ganjar-Mahfud Tumpah di Simpang Lima Semarang

Berita Lainnya