SRAGEN, solotrust.com- Tatik (47) warga Dukuh Segagan, Desa Sambirejo, Sragen ini Ia memanfaat kotoran ternak sapi yang diolah menjadi biogas untuk masak sehari-hari.
Di desa Tatik saat ini sedang dilaksanakan TMMD ke 103. Keseharian ia menggunakan biogas untuk memasak ternyata membawa keuntungan sendiri saat TMMD kali ini. Karena dalam memasak kebutuhan unutk TMMD ia tidka perlu beli gas elpiji.
Tatik mengatakan, dari hasil pengolahan kotoran ternak sapi tak perlu lagi membeli gas elpiji untuk kebutuhan masak di dapur. "Kulo mboten nate pak tumbas gas LPG lha wong kulo saget manfaatke kotoran sapine kulo nggeh saget damel masak." ujarnya
Banyak yang memberikan tanggapan positif atas kreatifitas warga desa Sambirejo, salah satunya karena penggunaan energi alternatif untuk kebutuhan sehari-hari.
(wd)