Entertainment

Sering Posting Langit dan Pemandangan di Instagram, Song Hye Kyo: Saya Mendapatkan Banyak Kenyamanan dari Alam

Musik & Film

25 Agustus 2021 21:06 WIB

Song Hye Kyo berfoto diantara pepohonan dan guguran daun musim gugur (Sumber: Instagram Song Hye Kyo)

Solotrust.com -  Aktris Song Hye Kyo berbagi bagaimana ia mendapatkan kenyamanan dari alam dalam wawancaranya dengan Majalah Vogue baru-baru ini, yang berjudul "Sunrise in Seoul and a new beginning of Song Hye Kyo" atau "Matahari Terbit di Seoul dan Awal Baru Song Hye Kyo".

Pengambilan gambar Song Hye Kyo diambil pada pukul 5 pagi di atap gedung tempat Vogue berada. Untuk memulai pemotretan itu, ia harus bangun dari tengah malam untuk menata rambut, memakai riasan, berdandan dan sebagainya. Pada pukul 5, saat cahaya pagi baru saja menyingsing di langit Seoul, pemotretan Song Hye Kyo dimulai.



Song Hye Kyo berbagi bahwa waktu favoritnya adalah fajar. "Saya sering bangun pagi untuk melihat matahari terbit. Saya ingat tertidur di sofa dan kemudian secara tidak sengaja menyaksikan matahari terbit karena sangat indah, sehingga saya menyerah untuk tidur dan terus melihatnya. Mungkin waktu itu juga waktu untuk memulai hari baru dan waktu yang paling damai," katanya.

Song Hye Kyo juga mengaku jiwanya telah disembuhkan oleh alam. Oleh karena itu, ia sering memposting gambar pemandangan seperti langit biru dan cakrawala di Instagram.

"Tentu saja, saya mendapatkan banyak kenyamanan dari alam. Dengan mata, dengan hati, dengan bau, dengan sentuhan. Saya suka bepergian dengan alam, dan saya merasa senang dalam perjalanan itu," ungkapnya.

Song Hye Kyo juga mengatakan bahwa ia dapat melihat pohon-pohon dari jendela rumahnya, menandakan ia tinggal di lingkungan yang asri. (Lin)

(wd)

Berita Terkait

Cara Membuat Postingan Carousel Pakai Aplikasi Android, Mudah dan Gratis

Kemenkominfo Gelar Webinar Genposting Promosi Wisata Unggulan DIY, Sukseskan Program Bangga Berwisata di Indonesia

Kocak! Jisung Dicengin Habis-habisan Kakak-kakaknya di NCT Dream Gara-gara Postingan Romantisnya

Sempat Hapus Semua Postingan Instagram, Jungkook BTS: Saya Tidak Tahu Bisa Menyimpannya

Jimin BTS Takut Posting di Instagram, Ini Alasannya

Twitter Rilis Fitur Anyar, Minta Pengguna Tinjau Postingan

Membanggakan! Desainer Solo Lorca Biru dapat Penghargaan Perusahaan Furnitur Interior di Australia

Makin Fresh, Penyanyi Muda Rommy VA Bawakan Lagu Banyu Langit

Rayakan Ultah ke-5, SMA Pradita Dirgantara Hadirkan Deretan Musisi Papan Atas di Stadion Manahan

Konser Musik Langit Benderang, Puncak Perayaan 5 Tahun SMA Pradita Dirgantara

Langka! Venus dan Mars akan Berdampingan Malam Hari Ini di Langit Bumi

Pecinta Indie Merapat! Isyana Sarasvati, Fourtwnty dan 2 Musisi Misterius Konser di Solo Akhir Mei

Heboh Video Promosi Pariwisata Filipina, Comot Pemandangan Indonesia

Sensasi Menikmati Soto Ditemani Pemandangan Waduk Tirtomarto Delingan

Lampion Pasar Gede Solo, Spot Berburu Foto Instagramable

Mengintip Spot Foto Estetik di Halaman Parkir The Park Mall Solo Baru

Es Pelopor Solo, Destinasi Kuliner Segar dan Instagramable dengan Aneka Pilihan Menu

Akun Instagram Teguh Prakosa Diretas, Tawarkan iPhone

Tim PKM Dosen FIKOMM UMBY Tingkatkan Pengetahuan Komunitas terkait Branding Instagram

4 Tips dan Trik Menggunakan Media Instagram sebagai Sarana Bisnis

7 Drama Korea Paling Laris Ditonton, Ada Song Hye Kyo dan Hyun Bin

Peringati Baden Powell Day, Pramuka SMKN 1 Plupuh Gelar Bakti Sosial dan Pelatihan Penanggulangan Bencana Alam

Pengembangan Kompetensi Tim Efektif SISDALAK P5RA, Kakanwil Kemenag Jateng Sampaikan Strategi Madrasah Rahmatan Lil Alamin

Kanwil Kemenag Jateng Luncurkan Uji Coba SISDALAK P5RA di Solo

Kakanwil Kemenag Jateng Sampaikan Perkembangan Penyusunan Sisdalak P5RA dan Advokasi untuk Kebijakan Tingkat Pusat

Kakanwil Sampaikan Kemajuan Penyusunan Sisdalak P5RA dan Advokasi untuk Kebijakan Tingkat Pusat

FGD SISDALAK P5RA Sangat Inspiratif!

Berita Lainnya