Hard News

Daftar Lengkap Rest Area Tol Trans Jawa Mudik Lebaran 2023

Nasional

18 April 2023 14:21 WIB

Ilustrasi (Foto: Pixabay/Ralphs-Fotos)

Solotrust.com – Mudik menjadi tradisi masyarakat Muslim di Indonesia menjelang Hari Raya Idulfitri untuk bertemu dengan keluarga besar di kampung halaman sekaligus berbagi kebahagiaan bersama.

Namun untuk pulang ke tanah kelahiran, ada baiknya pemudik juga memerhatikan kondisi kesehatan dan stamina agar selamat sampai tujuan.



Nah, jika kamu termasuk orang yang mudik menggunakan kendaraan pribadi dan memilih menggunakan jalur tol, ada beberapa hal perlu dipersiapkan dengan baik.

Seperti halnya manakala kamu memilih lewat tol Trans Jawa yang memiliki panjang sekira 1167 kilometer, tentunya akan cukup melelahkan.

Selain kondisi fisik dan kendaraan harus benar-benar prima, kamu juga perlu mengetahui titik-titik rest area sebagai tempat beristirahat di tol penghubung kota-kota di Jawa ini.

Tipe rest area

Ada dua tipe rest area di jalur tol, yakni tipe A dan tipe B. Adapun perbedaannya dalam hal fasilitas dan ukuran lahan.

Rest areatipe A biasanya memiliki sejumlah fasilitas, mulai dari stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU), area parkir, musala, tempat makan atau pusat jajanan, sarana transaksi perbankan (ATM), minimarket, toilet, layanan kesehatan hingga bengkel siaga. Rest area ini berkapasitas sekira 700 kendaraan.

Sementara untuk rest area tipe B umumnya memiliki luasan lahan lebih kecil dan tidak didukung fasilitas SPBU. Rest area ini hanya mampu menampung sekira 70 kendaraan dengan beberapa layanan penunjang, seperti minimarket, musala, toilet, tempat makan atau pusat jajanan, hingga sarana transaksi perbankan (ATM).

Berikut daftar rest area tol Trans Jawa, dirangkum dari berbagai sumber.

  • Rest area ruas tol Merak - Tangerang: KM 42 A, KM 43 B, KM 45 B, KM 68 A, KM 68 B
  • Rest area ruas tol Tangerang - Jakarta: KM 14B, KM 13+500 A
  • Rest area ruas tol Jagorawi: KM 11+250A, KM 21 B, KM 22 B, KM 35+650, KM 38+950, KM 38A, KM 46+050 A
  • Rest area tol Cipularang: KM 72 A, KM 72 B, KM 88 A, KM 88 B, KM 97 B
  • Rest area tol Jakarta - Cikampek: KM 6 B, KM 19 A, KM 32 B, KM 33 A, KM 33 B, KM 39 A, KM 42 B, KM 52 B, KM 57 A, KM 58 B, KM 59 A, KM 60 A, KM 62 B, KM 71 B
  • Rest area tol Purbaleunyi: KM 73 B, KM 88 B, KM 97 B, KM 125 B, KM 149 B
  • Rest area tol Palimanan - Kanci: KM 207 A, KM 208 B, Parking bay KM 191+450A
  • Rest area tol Kanci - Pejagan: KM 229 B
  • Rest area tol Pejagan - Pemalang: KM 260 B, KM 282 B
  • Rest area tol Batang - Semarang: KM 389 B, KM 360 B, KM 379 A, KM 391 A, KM 429 A
  • Rest area tol Semarang - Solo: KM 419 B, KM 429 B, KM 456 B, KM 487 A, KM 487 B, KM 538 A
  • Rest area tol Solo - Ngawi: KM 456+600 A, KM 456+600 B, KM 467 A, KM 482 A, KM 519+250 A, KM 519 B, KM 538+400 A, KM 538 B, KM 575 A, KM 575 B
  • Rest area tol Ngawi - Kertosono: KM 597 B, KM 626 B, KM 640 B
  • Rest area tol Surabaya - Mojokerto: KM 725 A, KM 725 B
  • Rest area tol Surabaya - Gempol: KM 26 A, KM 25 B
  • Rest area tol  Gempol - Pasuruan: KM 16 A, KM 64 A
  • Rest area tol Pasuruan - Probolinggo: KM 833 A, KM 833 B

Itulah daftar rest area tol Trans Jawa yang bisa menjadi referensi kamu untuk mudik dan merayakan Lebaran di kampung halaman bersama keluarga tercinta. (and)

(and_)

Berita Terkait

Pendaftaran Beasiswa Indonesia Bangkit Kementerian Agama 2025 segera Dibuka, Ini Dia Syaratnya

Rekrutmen Bersama BUMN 2025: TelkomGroup Buka Lowongan, Tawarkan Banyak Posisi Menarik

Tiket Timnas Indonesia Vs Bahrain Mulai Dijual, Cek Daftar Harganya di Sini

Pertamina Buka Beasiswa Sobat Bumi, Ini Syaratnya

SMKN 2 Surakarta Telat Daftar SNBP, Siswa dan Orangtua Gelar Demonstrasi

Indra Sjafri Umumkan Pemain Piala Asia U-20 2025, Optimistis Sabet Hasil Terbaik

KPU Pastikan Berkas Administrasi Pasangan Vivit-Gus Umam Lengkap

Begini Cara Mudah Naik BST dengan Panduan Lengkap, Rute, Tarif, dan Etika

Semarang jadi Kota Pertama Lengkap Sertifikat PTSL di 2023

EXO Comeback 10 Juli Lewat Album EXO EXIST dengan Formasi Lengkap

Jadwal Lengkap Siaran Langsung MotoGP Akhir Pekan Ini, Marc Marquez Tampil di Prancis

Jadwal Lengkap Liga Inggris Pekan ke-22, Ada Bentrok Setan Merah dan Spurs

UMS Sediakan Rest Area, Dilengkapi Kopi dan Makanan untuk Pemudik

Kementerian Kominfo Layani dan Hibur Pemudik di Tenda Mudik Kominfo Rest Area 379A Batang

Satlantas Boyolali Dirikan 8 Pospam dan Pos Pantau, Pemudik Maksimal 30 Menit di Rest Area

Arus Lalu Lintas Tol Solo-Semarang Meningkat, Polisi Lakukan Rekayasa Buka Tutup

Jelang Lebaran 2022, Rest Area Boyolali Dipenuhi Pemudik

Operasi Yustisi dan Tes Cepat Antigen di Rest Area Jateng Mulai Digelar

Kapolri Apresiasi Komitmen Jasa Raharja dan Seluruh Stakeholders Wujudkan Mudik-Balik Idulfitri Lancar Berkeselamatan

Nataru, Tol Trans Jawa Berlakukan Diskon 10% Perjalanan Jakarta-Semarang

Pertamina Siagakan Fasilitas Penyaluran BBM di Tol Trans Jawa

Sistem One Way di GT Cikampek Utama Berakhir Hari Ini

Lima Jalur Alternatif Mudik di Pulau Jawa

Presiden Jokowi: Tol Merak-Surabaya Rampung Desember 2018

Angka Kecelakaan dan Fatalitas Turun Drastis, Presiden Prabowo Apresiasi Suksesnya Pelaksanaan Arus Mudik dan Balik Idulfitri 2025

Kapolri Apresiasi Komitmen Jasa Raharja dan Seluruh Stakeholders Wujudkan Mudik-Balik Idulfitri Lancar Berkeselamatan

KAI Hadirkan Promo Ekstra Silaturahmi, Diskon Tiket Kereta Api hingga 25% untuk Mudik Lebaran

Angka Fatalitas Kecelakaan Turun Selama Periode Mudik Idulfitri 2025, Dirut Jasa Raharja Apresiasi Kolaborasi Antarinstansi

Tips Mudik dan Balik Lebaran yang Aman serta Nyaman

KAI Group Layani 16,3 Juta Pelanggan Selama Lebaran 2025

3 Transportasi Umum Nyaman yang Bisa Kamu Gunakan saat Berwisata di Solo

IKN Jadi Daya Tarik Masyarakat Indonesia dan Mancanegara, Diserbu saat Lebaran

Kapolri Apresiasi Komitmen Jasa Raharja dan Seluruh Stakeholders Wujudkan Mudik-Balik Idulfitri Lancar Berkeselamatan

Libur Lebaran, Wisata Edupark Intanpari Karanganyar Tembus 20 Ribu Pengunjung

KAI Hadirkan Promo Ekstra Silaturahmi, Diskon Tiket Kereta Api hingga 25% untuk Mudik Lebaran

Tips Mudik dan Balik Lebaran yang Aman serta Nyaman

Langkah Gemilang Pipit, Putri Solo III 2023: Lulus Akselerasi dan Raih Gelar Wisudawan Tercepat

Supriyono Wakil Jateng Bawa Madrasah Raih ASN Award 2023 Kategori Guru Inklusi Terbaik

Pekan ke-15 Liga Futsal Profesional 2023/24, Cosmo JNE FC Hadapi Bintang Timur Surabaya di MNCTV

Capaian 2023, Pertamina Raup Laba Rp72 Triliun

3 Fraksi Sampaikan Pandangan Umum Raperda Pertanggungjawaban APBD 2023 dalam Paripurna DPRD Boyolali

Majukan Tanah Papua, Anak Muda perlu Kolaborasi, Toleransi dan Silaturahmi

Berita Lainnya