Serba serbi

7 Orang Petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan Bandara Sultan Hasanuddin Positif Corona

Kesehatan

14 April 2020 16:45 WIB

Ilustrasi.


MAKASSAR, solotrust.com- Tujuh orang petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas 1 Makasar yang bertugas melakukan pemeriksaan kesehatan penumpang yang baru tiba di bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar, positif terinfeksi virus Corona (Covid-19).



 “Iya benar, ada tujuh orang petugas kami yang berdasarkan hasil pemeriksaan swab terkonfirmasi positif ter‌feksi Covid-19,” kata Kepala KKP Makassar, Darmawali Handoko, Senin (13/4/2020).

Handoko mengatakan, belum diketahui secara pasti kapan dan dimana para petugas KKP tersebut terpapar Covid-119.

Saat ini, kata dia, ketujuh petugas KKP tersebut dalam kondis baik, dan tengah menjalani isolasi mandiri.

 “Di Makasar ini kan sudah transmisi lokal, jadi agak susah untuk mengetahui dimana dan kapan terpaparnya. Yang pasti saat ini mereka dam kondisi baik dan seddang menjalani isolasi mandiri di rumah masing-masing,” terangnya.

Sebagai tindak lanjut, Handoko mengaku pihaknya melakukan tracing dan juga telah memeriksa (uji swab) petugas KKP lainnya.

Lebih jauh Handoko mengatakan, untuk menutupi kekurangan jumlah petugas akibat kejadian ini, pihaknya telah melakukan rekrutmen

Kini, pihak KKP telah melakukan perekrutan untuk menutupi kebutuhan petugas di Bandara Hasanuddin. “Ada perekrutan dari profesi, semoga mereka sehat selalu,” lanjutnya.

“Kita kan ada teman-teman, dan kita rekrut yang dari profesi. Tapi kan penerbangan sekarang semakin berkurang, jadi beban petugas kita juga otomatis semakin berkurang juga,” pungkasnya. #teras.id

(wd)

Berita Terkait

3 Warga Semarang Positif Covid-19

Tingkat Kestabilan Penjualan Pascapandemi Covid-19

Hotel Grand Mercure Solo Baru Gelar Vaksinasi Covid-19

Innalillahi, Aktor Senior Eeng Saptahadi Meninggal Dunia di Usia 65 Tahun

Prokes Covid-19 Dilonggarkan, Jumlah Pemudik Lebaran 2023 Diprediksi Naik 30%

Lewat Vaksinasi, Kemenkumham Jateng Dukung Program Pemerintah untuk Indonesia Bebas Covid-19

Positif Covid-19, Iko Uwais: Virus Corona Itu Nyata!

Positif Corona, BCL Minta Masyarakat Bangun Sistem Imun

25 Warga Sumber Terpapar Corona, Gibran: Waspadai Perkembangan Covid-19 Pascalebaran

Fatin Shidqia dan Arafah Rianti Terpapar Corona, Begini Kondisinya

Kemenkes: Vaksin Covid-19 Efektif Menangkal Mutasi Virus Corona

Mutasi Virus Corona B117 Lebih Cepat Menular, Masyarakat Diimbau Perketat Disiplin Prokes

Camat Terpapar Covid19, Kantor Kecamatan Jogonalan, Klaten Ditutup Sementara

Pasien Positif Covid-19 Kota Solo Tambah 10 Orang, 2 Meninggal Dunia

2 Pasien Sembuh, Karanganyar Per-Hari Ini dinyatakan 0 Positif Covid-19

40 Kasus, Sukoharjo Tertinggi Kedua di Jawa Tengah Positif Covid-19

10 Orang Eks Cluster Gowa Asal Karanganyar yang Terpapar Covid -19 Dirawat di RS Solo

Sebagian Besar Pasien Positif Covid-19 Berada di Rentang Usia 30-54 Tahun

Kasus Pelecehan Seksual Oknum Dokter, Menkes Akui Sistem Pengawasan dan Penegakan Etik Masih Lemah

Wakil Bupati Boyolali Apresiasi Pameran Lukisan Ki Djoko Sutedjo dalam Peringatan Hari Kartini

Liga 4 Putaran Nasional: Persebi Boyolali Hancurkan Persitara Jakarta Utara 5-1

Bawaslu Kota Semarang Apresiasi Peran Penting Perempuan dalam Pemilihan Serentak 2024

Dinyatakan Bersalah atas Kasus Penggelapan, Mbah Prenjak Divonis 4 Bulan Penjara

Paus Fransiskus Tutup Usia setelah Berjuang Melawan Bronkitis

Berita Lainnya