Entertainment

Lightstick SEVENTEEN Selamatkan Penggemar Asal Cina dari Bencana Banjir, Ini Kisahnya

Musik & Film

29 Juli 2021 05:07 WIB

Lightstick SEVENTEEN "Carat Bong"; SEVENTEEN (Sumber gambar: AliExpress; Pledis Entertainment)

Solotrust.com - Seorang penggemar asal Cina selamat dari bencana banjir karena lightstick SEVENTEEN atau disebut Carat Bong. Bencana banjir ini adalah yang paling parah di negara itu dalam 1000 tahun terakhir. Banjir terjadi di Provinsi Henan,  dengan 33 orang tewas dan 8 hilang.

Dilansir dari media Korsel Chosun, pada 21 Juli seorang Carat (sebutan penggemar SEVENTEEN) asal Cina menulis di Weibo bahwa dia bisa selamat dari bencana banjir karena melambaikan Carat Bong miliknya kepada tim penyelamat.



"Tim penyelamat segera melihat saya. Saya ingin memberi tahu S.Coups bahwa Carat Bong sangat terang," tulis penggemar itu.

Di bawah postingan tersebut, penggemar lain berkomentar bahwa Carat Bong benar-benar terang. Lightstick itu membantu mereka berjalan pulang pada malam hari setelah menghadiri konser mereka.

Beberapa penggemar lain juga mengungkapkan kelegaan mereka dengan menulis, "Saya tidak tahu bahwa lightstick akan digunakan selama bencana darurat, tetapi saya sangat senang kamu aman. Saya harap anggota SEVENTEEN membaca berita ini".

S.Coups sendiri pernah mengatakan bahwa dia merasa terganggu memikirkan penggemar yang harus berjalan pulang pada malam hari yang gelap setelah menghadiri konser mereka. Leader SEVENTEEN itu berharap lightstick mereka setidaknya bisa memberi penerangan.

SEVENTEEN banyak menggunakan simbol berlian (diamond) dan Carat (karat) adalah ukuran untuk batu tertentu seperti emas dan berlian. SEVENTEEN digambarkan sebagai  diamond dan carat mencerahkan diamond itu. Semakin besar karatnya, semakin berharga nilainya. (Lin)

(wd)

Berita Terkait

Daftar Lightstick K-Pop dengan Durasi Nyalanya, WJSN dan iKON Masuk 5 Besar Terawet

Fokus Jadwal Pribadi, Jeonghan dan Jun SEVENTEEN Absen Comeback Mendatang

Pledis Entertainment Tuai Kritikan Gegara Diskreditkan BLACKPINK

Isyana Sarasvati, Fourtwenty dan Ifan Seventeen Tampil di Konser Khatulistiwa Fest, Ini Rundown Acaranya

Charlie Puth Sedang Suka-sukanya dengan K-Pop, Pilih NewJeans dan SEVENTEEN sebagai Favorit

Hoshi SEVENTEEN Jengah dengan Ulah Sasaeng Fans yang Tak Henti Menghubunginya

Jun SEVENTEEN Luncurkan Single Solo Digital Ketiga: Limbo

SM Entertainment Bantah Kontroversi Penipuan Penggemar atas Kasus Kriminal Taeil

Fans NewJeans Didominasi Wanita, Terbanyak Di Antara Girlgroup K-Pop Generasi Keempat

BLACKPINK Tidak Akan Lagi Terima Hadiah dari Penggemar: Kami Akan Berterimakasih Jika Hadiah Diberikan kepada Orang Lain yang Lebih Membutuhkan

Aktor Squid Game Lee Jung Jae Ternyata Penggemar BLACKPINK, Kagumi Kerja Keras Grup Itu

Yeo Seo Jeong, Pesenam Peraih Medali Perunggu Olimpiade Tokyo 2020 Ternyata Penggemar Park Ji Hoon WANNA ONE

Terinspirasi Super Junior, Hyungwon Ingin MONSTA X Jadi Grup yang Bisa Bertemu Penggemar dalam Waktu Lama

Abaikan Isu Negatif Bantuan Cianjur, Adhiwangsa Hotel & Convention Tetap Berbagi dengan Tulus

Horor! Kuburan di Cina Bertutup Kaca Transparan, Peziarah Bisa Lihat Perubahan Jenazah

Fans Kai EXO Asal Cina Bangun Sekolah untuk Anak-anak di Desa Terpencil

Pertunjukan Putri Duyung Bawah Laut di Cina Pecahkan Rekor Guinness

Tema Jimin BTS Akan Hiasi Pesawat Jeju Air, Hadiah Ultah dari Fans Cina

Dua Lukisan Anamorphic di Cina Pecahkan Rekor Guinness

Pemkab Boyolali Bersama BBWSBS Tinjau Lokasi Banjir di Ngemplak

Bantu Pengendara Terjebak Banjir, Polisi Terjunkan Truk Sabhara

Kali Plumbon Jebol, Pemkot Semarang Lakukan Penanganan Darurat

Bupati Demak Tetapkan Status Tanggap Darurat 14 Hari

Pangdam IV/Diponegoro dan Kapolda Jateng Bagikan Ribuan Paket Sembako ke Warga Terdampak Banjir

Lebih 20 Ribu Nasi Bungkus Dibagikan ke Warga Terdampak Banjir Semarang

Presentasikan Penelitian Lewat Karya “Kisah Seribu Candi”

Kuasa Gelap, Film Horor Indonesia Pertama Bertema Eksorsisme dari Kisah Nyata

Kuasa Gelap, Film Horor Indonesia Pertama Bertema Eksorsisme dari Kisah Nyata

Sinopsis Film Hijack 1971, Aksi Pembajakan Pesawat yang Diangkat dari Kisah Nyata

Sijjin (2023) Film Adaptasi Kisah Cinta Tak Berbalas, Lebih Mengerikan dari Aslinya?

Naura Ayu Rilis Single Bye, Kisah Hilang Cinta dan Teman Sejati

Berita Lainnya