Hard News

Lengkapi Koleksi Museum Keris, Pemkot Tunggu Hibah Kemendikbud

Jateng & DIY

25 November 2017 12:22 WIB

Museum Keris di Kota Solo saat peresmian, 9 Agustus lalu. (dok/solotrust)

SOLO, solotrust.com - Koleksi Museum Keris tak lama lagi akan bertambah. Pasalnya, pemerintah pusat bakal menghibahkan sebanyak 1.500 keris kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Surakarta.

Wali Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo mengatakan, sampai saat ini pihaknya masih menyiapkan proses administrasinya. Bahkan, Pemkot segera mengirimkan surat kepada Direktorat Pelestarian Cagar Budaya dan Permuseuman Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud).



“Kita akan kirim surat dahulu, kalau mendapat jawaban dan diperbolehkan, baru akan kita ambil,” terang pria yang akrab Rudy kepada wartawan, Sabtu (25/11/2017).

Rudy menambahkan, keris-keris itu berasal dari barang sitaan, karena menyalahi prosedur kepemilikan. “Makanya, kita akan letakan di Museum Keris, biar tambah koleksinya,” katanya.

Baca juga : Jokowi Hibahkan Koleksi Kerisnya ke Museum Keris Solo

Saat ini, sudah ada sebanyak 600 keris dari berbagai Nusantara menghiasi kawasan Museum Keris. Langkah ini merupakan salah satu upaya Pemkot, agar pengujung tidak bosan dengan koleksi dan penataan keris hanya itu saja.

 

(dit-way)

(Redaksi Solotrust)

Berita Terkait

Menengok Museum Keris Nusantara Solo, Menambah Wawasan sekaligus Menjaga Kelestarian Budaya

Museum Keris Gelar Kegiatan Belajar Bersama Tata Sungging Warangka

Menjelajahi Warisan Budaya Nusantara di Museum Keris Solo

Kirab Pusaka Bumikan Keris Indonesia, Ada Kiai Tengara Hibah Jokowi

6 Objek Wisata Museum Bersejarah di Solo yang Instagramable

Menelusuri Sejarah Keris Nusantara, Saka Pariwisata Kota Solo Kunjungi Museum Keris Nusantara

Keanekaragaman Hayati Bertambah: Limnonectes maanyanorum dan Limnonectes nusantara dari Borneo

Kasus Dugaan Penipuan Koperasi BLN, Nasabah Mulai Sakit hingga Mobil Ditarik Leasing

Kanwil Kemenkum Jateng Dorong Perlindungan Hukum bagi Produk Tas Nusantara dalam Festara 2025

Great Lunch Manjakan Penikmat Kuliner di Nava Hotel Tawangmangu

Koperasi BLN Macet, Anggota Laporkan ke Polres Boyolali

Sejumlah Warga Boyolali Diduga Jadi Korban Penipuan Koperasi

Melukis Cangkir, Program Hibah Magang Mahasiswa Sosiologi UNS Hadirkan Aktivitas Kreatif untuk Warga Dampingan

Tim Hibah MBKM Sosiologi UNS Adakan Riset Digitalisasi UMKM Fast Food

Korupsi Bantuan Hibah 20 Sapi Modus Kelompok Ternak Fiktif, Warga Jaten Diciduk Polisi

KPU Sukoharjo Serahkan Laporan Pilkada dan Penggunaan Dana Hibah ke Bupati

KPU Karanganyar Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada Rp3,5 Miliar

UMY Hibahkan Mobil All New Avanza 2024 untuk Universitas Muhammadiyah Klaten

Jelang Pilpres, Wali Kota Minta Warga Jaga Keutuhan

Milad ke-59, Ini yang Dilakukan Wali Kota Surakarta

Periksa Wali Kota Surakarta, Bawaslu Ajukan 15 Pertanyaan

Dilelang, Lukisan Bergambar Wali Kota dan Istri Laku Rp6,5 juta

Rudy: Anak Harus Diajarkan Tertib Lalin Sejak Dini

Siapkan Tenaga Medis RSUD Semanggi, Pemkot Lobi RSUD Semanggi Untuk Magang

Pasar Buku Sriwedari Harapkan Perhatian Nyata Pemkot Solo, Pedagang: Suara Kami Tidak Didengar!

Tahun Ajaran Baru 2025 Tingkatkan Perputaran Ekonomi di Pasar Buku Sriwedari Solo

Sekolah Rakyat, Terobosan Pemerintah Putus Mata Rantai Kemiskinan di Tanah Air

Tyranno Menyapa Solo, Inovasi Motor Listrik Serba Bisa dengan DNA Petualang

Komunitas Suka Tanaman Hias Solo Raya Tingkatkan Ekonomi Kreatif Hayati melalui Solo Anggrek Festival 2025

Favehotel Solo Ajak Anak-anak Jadi Little Chef dan Barista

Berita Lainnya