Entertainment

ITZY Jadi Girlgroup Korsel Ketiga Setelah BLACKPINK dan TWICE yang Raih Peringkat Tertinggi di Billboard 200

Selebritis

7 Oktober 2021 05:08 WIB

ITZY comeback dengan "Crazy in Love" (Dok. JYP Entertainment)

Solotrust.com -ITZY menjadi girlgroup ketiga setelah BLACKPINK dan TWICE yang meraih peringkat tertinggi di Billboard 200, chart yang meranking album-album terpopuler di AS, pasar musik terbesar di dunia.

Album terbaru ITZY "Crazy in Love" mendarat di peringkat ke-11 minggu ini, peringkat tertinggi grup itu sejauh ini. Sebelumnya, grup beranggotakan Yeji, Lia, Chaeryeong, Ryujin dan Yuna itu pernah berada di peringkat ke-148 dengan album mini "Guess Who" Mei lalu.



BLACKPINK menjadi girgroup Korsel dengan peringkat tertinggi sejauh ini, dengan "The Album" yang rilis Oktober tahun lalu. Sedangkan TWICE berhasil mencapai peringkat keenam dengan album mininya "Taste of Love" yang rilis Juni lalu.

ITZY diketahui menargetkan pasar musik internasional dengan merilis album berbahasa Inggris pertamanya Januari lalu. Berjudul "Not Shy", album itu berisi versi Bahasa Inggris dari 4 lagu utama dari album-album ITZY yakni "Not Shy", "Wannabe", "Icy", dan "Dalla Dalla". Hit "Mafia in the Morning" pun telah dirilis dalam Bahasa Inggris.

ITZY belum lama ini comeback dengan album full pertamanya "Crazy in Love" dengan lagu utama "LOCO". Diciptakan oleh tim GALACTIKA, "LOCO" adalah lagu Neo Fusion Groove yang menggabungkan unsur Fusion Groove, Latin dance, Moombahton, dan trap sound.

Berbeda dengan album-album sebelumnya yang bertema seputar 'me (aku)' atau 'for me (untuk diriku)', album baru ini menunjukkan bagaimana rasanya terjebak dalam cinta sehingga tidak tahu harus berbuat apa. "Ini menangkap semua pasang surut yang datang ketika tertarik pada seseorang, yang menurut saya bisa dianggap menawan. Ini adalah sisi baru kami," kata Yuna dalam konferensi pers rilisnya album, dikutip dari The Herald Pop.

Dari 16 lagu di album ini, setiap anggota memiliki lagu yang paling mereka rekomendasikan untuk penggemar mereka. Lia dan Chaeryeong sama-sama merekomendasikan "LOVE is". Keduanya menggambarkan lagu tersebut sebagai sesuatu yang berbeda dari apa yang telah mereka keluarkan sejauh ini.

"Dari semua lagu kami, itu paling emosional dan mengharukan. Saya pikir pendengar akan dapat terhubung dengan itu," kata Lia.

Sementara itu, Yeji menyarankan "Chillin Chillin", karena vibenya yang menyenangkan di tengah masa-masa sulit saat bepergian.

Ryujin merekomendasikan "Gas Me Up", dengan alasan lagu itu menunjukkan perpaduan yang baik antara gaya ITZY asli dengan kualitas mereka yang lebih baru.

"Dari semua lagu yang kami rekam sejauh ini, saya pribadi paling puas dengan lagu ini. Jadi, saya harap semua orang bisa mendengarkannya," kata Ryujin.

Pilihan Yuna adalah "Sooo LUCKY". Alasannya karena pesan lagu tersebut adalah pesan yang benar-benar ingin dia sampaikan kepada para penggemarnya, bahwa "Hanya ada satu dari kalian di dunia ini dan kalian lebih istimewa dari apapun". (Lin)

(wd)

Berita Terkait

Era Kejayaan Girlgroup K-Pop Kini Miliki Lebih Banyak Fans Wanita daripada Boygroup

Cerita Audisi Yeji ITZY, Mino WINNER Ternyata Punya Kontribusi Besar

Cerita Audisi Lia ITZY yang Memilih JYP daripada SM

Lewat Sneakers, ITZY Ajak Penggemar Berlari Bebas dengan Sepatu Kets Mereka Sendiri

Rilis Single Sneaker Dalam Album Checkmate, ITZY Ekspresikan Kebebasan

Dukung Aktivitas Global Stray Kids dan ITZY, JYP Entertainment Kerjasama dengan Agensi Taylor Swift dan The Weeknd

A2K, Proyek JYP Ciptakan Girlgroup Amerika Pertama dengan Sistem K-Pop

NewJeans, Girlgroup Baru HYBE Debut dengan Attention

Susul BLACKPINK, aespa Jadi Girlgroup K-Pop Kedua yang Raih 1 Juta Pre-Order Album

Kerendahan Hati BTS pada Grup yang Tidak Terkenal Sekalipun Diungkap Dua Anggota Girlgroup Ini

HYBE Luncurkan Label Baru ADOR, Akan Debutkan Girlgroup di bawah Min Hee Jin

aespa Patahkan Rekor BLACKPINK, Jadi Girlgroup dengan Penjualan Album Debut Terlaris Sepanjang Sejarah Chart Gaon

Jin BTS Wakili Korsel sebagai Pembawa Obor Olimpiade Paris 2024

Euforia Kelolosan Timnas di Piala Asia U-23 Terasa Sampai Balai Kota Semarang

Timnas Lolos Semifinal Piala Asia U-23 2024, Indonesia Ukir Sejarah

Gibran Bertemu Dubes Korea Selatan, Gagas Sister City Solo-Gimhae

Crowd Crush Telan Ratusan Nyawa, Ini Kata Para Ahli

Jokowi Ucapkan Belasungkawa atas Tragedi Itaewon, 2 WNI Jadi Korban

Dihujat Netizen, Agensi Minta Maaf Perkara Jennie Vaping dalam Ruangan

Baru Rilis, MV ROCKSTAR Lisa BLACKPINK Raih Puluhan Juta Penonton

Jisoo BLACKPINK Resmi Dirikan Label Baru BLISSOO

Pledis Entertainment Tuai Kritikan Gegara Diskreditkan BLACKPINK

Jisoo Blackpink dan Ahn Bo Hyun Dikabarkan Putus, Ini Pernyataan YG Entertainment

Lim Young Woong, Pesaing Berat BTS dan BLACKPINK Siap Comeback Oktober 2023

Era Kejayaan Girlgroup K-Pop Kini Miliki Lebih Banyak Fans Wanita daripada Boygroup

NewJeans Jadi Kesayangan Para Member TWICE

Nayeon TWICE Cetak Sejarah di Billboard 200, Solois K-Pop Pertama yang Tembus Top 10

Ini Jawaban Dahyun TWICE Ketika Ditanya Bisakah Tunggu Pacarnya Rampungkan 2 Tahun Wajib Militer

Peduli Lingkungan, Nayeon TWICE Lakukan Ini dalam Kehidupan Sehari-hari

Yeonjung WJSN Berbagi tentang Persahabatannya dengan Sana TWICE

Lagi! Stray Kids Puncaki Billboard 200 dengan Maxident

Nayeon TWICE Cetak Sejarah di Billboard 200, Solois K-Pop Pertama yang Tembus Top 10

BTS Pecahkan Rekor 17 Tahun Destinys Child di Billboard Music Awards

Keren! Wajah Danilla Riyadi Terpampang di Billboard Times Square New York

Rekor! All Too Well dari Taylor Swift Jadi Lagu Terpanjang yang Puncaki Billboard HOT 100

Album "Formula of Love: O+T=<3" TWICE Tembus Top 3 Billboard 200, Ranking Terbaik Mereka Sejauh Ini

Lagi! Stray Kids Puncaki Billboard 200 dengan Maxident

Nayeon TWICE Cetak Sejarah di Billboard 200, Solois K-Pop Pertama yang Tembus Top 10

Album "Formula of Love: O+T=<3" TWICE Tembus Top 3 Billboard 200, Ranking Terbaik Mereka Sejauh Ini

SEVENTEEN Comeback dengan Attaca, Targetkan Puncaki Billboard 200

Bravo! aespa Tembus Billboard 200 untuk Pertama Kalinya dengan Savage, Album Fisik Perdananya

Sticker NCT 127 Tembus Top 3 Billboard 200

Berita Lainnya