Hard News

Bupati Sukoharjo Bebaskan Pajak Hotel dan Tunda Bayar PBB

Jateng & DIY

09 April 2020 11:07 WIB

Ilustrasi hotel (Pixabay)

SUKOHARJO, solotrust.com - Bupati Sukoharjo Wardoyo Wijaya akhirnya mengabulkan permohonan Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) BPC Sukoharjo untuk membebaskan pajak hotel dan restoran. Permohonan disampaikan ketika PHRI melakukan audiensi bersama bupati beberapa waktu lalu.

“Pengurus PHRI Sukoharjo waktu itu diterima langsung oleh bapak bupati dan saat itu menerima permohonan kami untuk membebaskan pajak dan menunda pembayaran PBB (Pajak Bumi dan Bangunan-red),” jelas Ketua PHRI Sukoharjo, Oma Nuryanto, Rabu (08/04/2020).



Dalam audiensi, bupati menyampaikan memberikan pembebasan pajak hotel dan restoran selama April dan Mei. Hal itu dilakukan sebagai wujud kepedulian pemerintah kabupaten (Pemkab) akibat memburuknya ekonomi di tengah pandemi Covid-19.

“Jika kondisi belum kembali normal akan disesuaikan lagi pada bulan berikutnya. Pembebasan pajak ini hanya berlaku untuk hotel dan restoran yang sudah bergabung bersama kami (PHRI Sukoharjo-red),” tandasnya.

Selain pembebasan pajak, saat audiensi bupati juga memberikan kelonggaran berupa penundaan pembayaran PBB hingga Desember 2020. Langkah itu dilakukan sebagai wujud kepedulian bupati, menyusul memburuknya kondisi perekonomian Tanah Air akibat Covid-19.

Sebenarnya PHRI Sukoharjo juga mengajukan beberapa permohonan keringanan, seperti pajak hotel dan restoran, pajak air, dan penundaan pembayaran iuran BPJS. Hal itu guna mengurangi beban operasional di tengah hantaman Covid-19 yang mengakibatkan hotel sepi pengunjung. Khusus untuk BPJS belum bisa dikabulkan.

“Kami masih mengupayakan untuk sementara membebaskan iuran BPJS, namun fasilitasnya masih bisa digunakan. Beban perusahaan cukup besar, padahal pendapatan nyaris tidak ada. Meskipun operasional hotel sudah kami lakukan penghematan tetap saja masih sangat berat,” imbuh Humas PHRI Sukoharjo, Ika Florentina.

Lebih lanjut, Ika menyampaikan, langkah bupati Sukoharjo ini bisa ditiru kepala daerah lainnya. Dukungan dari semua pihak, utamanya kepala daerah sangat penting guna membangkitkan ekonomi yang saat ini tengah terpuruk.

“Kelonggaran bapak bupati ini sangat berarti bagi kami karena anggaran tersebut bisa kami alihkan untuk anggaran operasional, di antaranya gaji karyawan,” ujarnya. (nas)

(redaksi)

Berita Terkait

Positif Covid-19, Iko Uwais: Virus Corona Itu Nyata!

Fatin Shidqia dan Arafah Rianti Terpapar Corona, Begini Kondisinya

Kemenkes: Vaksin Covid-19 Efektif Menangkal Mutasi Virus Corona

Mutasi Virus Corona B117 Lebih Cepat Menular, Masyarakat Diimbau Perketat Disiplin Prokes

Artis Senior Roy Marten Terserang Virus Corona

Mengeluh Pusing dan Pilek, Donna Agnesia Terpapar Covid-19

Positif Covid-19, Iko Uwais: Virus Corona Itu Nyata!

Positif Corona, BCL Minta Masyarakat Bangun Sistem Imun

25 Warga Sumber Terpapar Corona, Gibran: Waspadai Perkembangan Covid-19 Pascalebaran

Fatin Shidqia dan Arafah Rianti Terpapar Corona, Begini Kondisinya

Kemenkes: Vaksin Covid-19 Efektif Menangkal Mutasi Virus Corona

Mutasi Virus Corona B117 Lebih Cepat Menular, Masyarakat Diimbau Perketat Disiplin Prokes

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Pasien Positif Tambah 6, Satu Meninggal Dunia

Cegah Klaster Perkantoran, 125 Pegawai di Pelayanan Akan Diswab di Mobil Lab PCR

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Dwayne Johnson The Rock Positif Corona

Tujuh Kasus Positif Covid-19 Baru Muncul di Solo, Lima Diantaranya Hasil Tracing

Pasien PDP di Solo Masih Terus Bertambah

Covid-19 DIY Meningkat, Ada Penambahan 6 Kasus Positif

Kabar Baik! Mahasiswa UNS Positif Corona Sembuh

Pasien Positif Covid di Solo Jadi 13 Orang, Satu Kasus Baru Asal Laweyan

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Calon Tunggal, Oma Nuryanto Terpilih Ketua PHRI Sukoharjo

General Manager BPC PHRI Solo Perankan Ketoprak Suminten Edan

Muscab, Joko Sutrisno Terpilih sebagai Ketua PHRI Surakarta

BPC PHRI Surakarta Gelar Muscab Pekan Depan, 3 Nama Ramaikan Bursa Calon Ketua

Pengelola Pariwisata dan Kafe di Boyolali Ikuti Pelatihan K3 dari Disporapar

Rayakan HUT ke-54, PHRI Solo Gelar Sepeda Santai

Ramadan, HARRIS & POP! Hotel & Conventions Solo Hadirkan Paket Buka Puasa Istimewa

Buka Puasa Nikmat, Kusuma Sahid Prince Hotel Hadirkan Kuliner Ramadan Penuh Cita Rasa

Ramadan, Noormans Hotel Semarang Sajikan Menu Spesial Busanova

Sambut Ramadan, Solo Paragon Hotel & Residences Hadirkan Nuansa Kuliner Khas Maroko

Mayapada Group Teken MoU Hotel Management Agreement dan Technical Service Agreement dengan KHI Hotel Manajemen

Sambut Ramadan, Grand Orchid Hotel Solo Tawarkan Pengalaman Berbuka Puasa Spesial

Berita Lainnya