Ekonomi & Bisnis

Wabah Corona, Usaha Wedangan di Solo Tetap Boleh Buka

Ekonomi & Bisnis

16 April 2020 17:31 WIB

Salah satu tempat wedangan di Kota Solo yang ramai pengunjung (Dok. Istimewa/Instagram-@kuliner_asiksolo)

SOLO, solotrust.com - Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo tetap mengizinkan usaha wedangan Solo untuk tetap buka, meski di tengah pandemi virus corona (Covid-19). Hanya saja, Rudy menekankan agar pembeli dan penjual menaati peraturan yang telah ditetapkan untuk mencegah penyebaran virus corona.

"Wedangan boleh buka, tapi tetap harus diperhatikan. Pembeli harus menjaga jarak minimal satu setengah meter. Penjual juga harus memakai masker. Kalau tidak menaati peraturan ya dibubarkan petugas," ujarnya, Kamis (16/04/2020).



Rudy mengingatkan akan selalu ada petugas patroli untuk memastikan warga tidak berkerumun dan menjaga jarak atau social distancing. Jika didapati kerumuman, petugas akan langsung membubarkannya.

"Kemarin yang sempat beredar, ada yang protes saat dibubarkan. Jualan susu segar, ya petugas melakukan itu karena pas ada patroli, pembelinya duduk empet-empetan. Penjualnya pun tidak memakai masker. Jadi jangan salahkan petugas," tegasnya.

Dikatakan Rudy, kepedulian warga sangat dibutuhkan untuk membantu menangani wabah virus corona saat ini.

"Tanpa kepedulian warga, Pemkot (pemerintah kota-red) tidak akan mampu memutus mata rantai penyebaran virus korona. Saya berharap pemilik usaha wedangan untuk meningkatkan kewaspadaannya dengan memerhatikan jarak pembelinya minimal 1,5 meter," tukasnya.

Sementara itu, data Covid-19 di Kota Solo, per Rabu (15/04/2020) pukul 12.00 WIB, sebanyak lima warga Solo dinyatakan positif Covid-19. Adapun dari jumlah itu, dua pasien meninggal dunia, satu pasien dinyatakan sembuh, dan dua lainnya masih menjalani rawat inap di rumah sakit.

Jumlah keseluruhan pasien dalam pengawasan (PDP) di rumah sakit Solo terdapat 159 orang. Sebanyak 70 orang merupakan warga Kota Solo. Tingkat kesembuhan pasien dalam pengawasan (PDP) juga bertambah dari 33 orang menjadi 37 orang per Rabu. Angka PDP meninggal masih 12 orang.

Sementara untuk data orang dalam pemantauan (ODP) sebanyak 392 orang. Dirawat di rumah sakit sebanyak sepuluh orang, rawat jalan 202 orang, dan dirawat di bawah pantauan Puskesmas sebanyak 180 orang. Jumlah angka pemudik dalam karantina Pemkot sendiri mencapai 105 orang di Gedung Graha Wisata Niaga dan tujuh orang di Ndalem Joyokusuman. (awa)

(redaksi)

Berita Terkait

Positif Covid-19, Iko Uwais: Virus Corona Itu Nyata!

Fatin Shidqia dan Arafah Rianti Terpapar Corona, Begini Kondisinya

Kemenkes: Vaksin Covid-19 Efektif Menangkal Mutasi Virus Corona

Mutasi Virus Corona B117 Lebih Cepat Menular, Masyarakat Diimbau Perketat Disiplin Prokes

Artis Senior Roy Marten Terserang Virus Corona

Mengeluh Pusing dan Pilek, Donna Agnesia Terpapar Covid-19

Positif Covid-19, Iko Uwais: Virus Corona Itu Nyata!

Positif Corona, BCL Minta Masyarakat Bangun Sistem Imun

25 Warga Sumber Terpapar Corona, Gibran: Waspadai Perkembangan Covid-19 Pascalebaran

Fatin Shidqia dan Arafah Rianti Terpapar Corona, Begini Kondisinya

Kemenkes: Vaksin Covid-19 Efektif Menangkal Mutasi Virus Corona

Mutasi Virus Corona B117 Lebih Cepat Menular, Masyarakat Diimbau Perketat Disiplin Prokes

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Baitul Maal Muhammadiyah Kottabarat Salurkan Sembako untuk Dhuafa Terdampak Corona

Pasien Positif Tambah 6, Satu Meninggal Dunia

Cegah Klaster Perkantoran, 125 Pegawai di Pelayanan Akan Diswab di Mobil Lab PCR

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Baitul Maal Muhammadiyah Kottabarat Salurkan Sembako untuk Dhuafa Terdampak Corona

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Baitul Maal Muhammadiyah Kottabarat Salurkan Sembako untuk Dhuafa Terdampak Corona

Dwayne Johnson The Rock Positif Corona

Tujuh Kasus Positif Covid-19 Baru Muncul di Solo, Lima Diantaranya Hasil Tracing

Pasien PDP di Solo Masih Terus Bertambah

Covid-19 DIY Meningkat, Ada Penambahan 6 Kasus Positif

Kabar Baik! Mahasiswa UNS Positif Corona Sembuh

Pasien Positif Covid di Solo Jadi 13 Orang, Satu Kasus Baru Asal Laweyan

Prihatin Penolakan Jenazah Covid-19, Kades Wonosobo Sumbang Tanah Pemakaman

Twindy Rarasati Positif Covid-19, Kembarannya Beri Dukungan

Imbas Corona, Penjualan Bunga Tabur Jelang Ramadan Lesu

Bantuan Lawan Corona untuk Pemkot Solo Terus Mengalir

Anggota Dewan FPKS Solo Serahkan Bantuan APD ke Puskesmas Pajang

Baitul Maal Muhammadiyah Kottabarat Salurkan Sembako untuk Dhuafa Terdampak Corona

Ambyar Bareng! Monumen Pers Gelar Live Music Sambil Wedangan

Jokowi Wedangan dengan Respati-Astrid, Begini Tanggapan Teguh-Gage

Prabowo dan Jokowi Wedangan Bareng di Solo

Alila Solo Hadirkan Pasar Malam, Kolaborasi dengan Wedangan Legendaris di Solo

Malam Mingguan, Gibran dan Puan Maharani akan Wedangan di Solo

Prabowo Wedangan di Solo Bareng Gibran dan Relawan Jokowi

Pengemudi Pajero Sport Tabrak Sumarno Serahkan Diri ke Polisi

Mitsubishi XFC Concept Calon Pendatang Baru di Segmen Compact SUV

Silaturahmi ke Ponpes Baitul Hikmah, Kapolres Sukoharjo: Jaga Toleransi dan Kerukunan

Terlilit Hutang, Sopir Truk Nekat Embat Sepeda di Musala

Utada Hikaru Umumkan Album Baru Setelah 3 Tahun

Utada Hikaru Isi OST Bishoku Tantei Akechi Goro

Berita Lainnya