Pend & Budaya

Mahasiswa KKN UNS Buat Papan Interpretasi dan Buku Katalog Desa Soropaten Klaten

Pend & Budaya

28 Agustus 2023 18:01 WIB

Mahasiswa KKN Kelompok 27 Universitas Sebelas Maret (UNS) 2023 di Dukuh Pandanan, Kecamatan Karanganom, Desa Soropaten, Kabupaten Klaten, Jumat (18/08/2023).

KLATEN, solotrust.com – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 27 Universitas Sebelas Maret (UNS) 2023 melakukan pembuatan Papan Interpretasi dan Buku Katalog dalam rangka meningkatkan aspek pariwisata di Dukuh Pandanan, Desa Soropaten, Kecamatan Karanganom, Kabupaten Klaten, Jumat (18/08/2023).

Kegiatan ini diinisiasi Revitta Ratna Kumala dan Khofifah Setyoningrum Gunadi. Keduanya adalah mahasiswi dari Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum UNS. Adapun tujuan dari pelaksanaan kegiatan ini sebagai sarana dan prasarana penunjang informasi mengenai daerah strategis di Desa Soropaten guna meningkatkan aspek pariwisata dan aspek perekonomian setempat.



SD 2 Jurangjero dan Pasar Sapi Jatinom menjadi dua lokasi dipilih dalam penempatan Papan Interpretasi. Kegiatan ini dimulai dari penyediaan bahan dan alat, pengukuran lokasi tempat penempatan, pembuatan dan pengeditan MMT hingga proses pemasangan.


Dalam proses pemasangannya mendapat bantuan dari pemuda desa dan terkait perizinan dibantu pihak pemerintah desa. Masyarakat Desa Soropaten cukup antusias dalam pelaksanaan kegiatan ini.

Pembuatan Buku Katalog kiranya diperlukan dalam membantu terpenuhinya peningkatan aspek pariwisata dan aspek perekonomian. Hal ini memudahkan masyarakat untuk memahami setiap unsur di Desa Soropaten, sekaligus menjadi salah satu tujuan dibuatnya buku katalog ini.

Ketika proses pencarian data, tim KKN UNS mewawancarai perangkat desa dan sesepuh Desa Soropaten yang disambut dengan baik dan responsif.

Kegiatan-kegiatan ini diharapkan dapat membantu meningkatkan aspek pariwisata dan perekonomian, serta mempermudah masyarakat dalam rangka memahami setiap unsur yang terdapat di Desa Soropaten.

(and_)

Berita Terkait

Tips Mahasiswa Tetap Produktif Tanpa Burnout

Mahasiswa Solo Demo, Tuntut Pertanggungjawaban DPRD dan Suara untuk Seni Musik

Mahasiswa UNS Demo, Tuntut Pemerintah Evaluasi Pemotongan Anggaran yang Berimbas Naiknya UKT

UNS Sosialisasikan Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru 2025

KKN, Ribuan Mahasiswa UNS Siap Mengabdi di 7 Provinsi

Mahasiswa HTN Fakultas Syariah UIN Gus Dur Pekalongan Mulai PPL di PKY Jawa Tengah

Aksi KKN 140 UNS Mendukung Pencegahan Stunting

Tim KKN 30 UNS Optimalkan Potensi Desa Donohudan melalui Inovasi Produk Nugget Sehat dari Sawi Hijau dan Tahu

Bersama Ahli Gizi Puskesmas Gilingan, Mahasiswa KKN 248 UNS Sosialisasikan Pencegahan Stunting

Tim KKN Kelompok 255 UNS Sosialisasikan Ecoprint kepada Warga Mojosongo Solo

Tim KKN UNS 134 Pentaskan Drama Edukatif untuk Cegah Bullying pada Kegiatan MATSAMA di MIN 2 Klaten

Pagelaran Seni dan Bazar UMKM Sukses Meriahkan Desa Kayumas Bersama Mahasiswa KKN UNS 141

Peningkatan Kesiapsiagaan Masyarakat melalui Pemasangan dan Edukasi Perawatan Early Warning System

Disperindag Jateng Sosialisasikan Ketentuan di Bidang Cukai kepada Mahasiswa KKN Unsoed

Bersama Ahli Gizi Puskesmas Gilingan, Mahasiswa KKN 248 UNS Sosialisasikan Pencegahan Stunting

Tim KKN Kelompok 255 UNS Sosialisasikan Ecoprint kepada Warga Mojosongo Solo

Pagelaran Seni dan Bazar UMKM Sukses Meriahkan Desa Kayumas Bersama Mahasiswa KKN UNS 141

Mahasiswa KKN UNS Sosialisasikan Deteksi Dini dan Pencegahan Kekerasan Anak di Desa Wonoboyo

Berburu Takjil Ramadan di Gerbang Belakang UNS, Ada Kue Mochi hingga Sushi

Peningkatan Kesiapsiagaan Masyarakat melalui Pemasangan dan Edukasi Perawatan Early Warning System

Arya Surendra Jabat Rektor UNSA, Siap Bawa Kampus Lebih Fleksibel dan Adaptif

Mengulik Sejarah Kampus Favorit di Soloraya dengan Berkunjung ke Museum UNS

Mahasiswa UNS Demo, Tuntut Pemerintah Evaluasi Pemotongan Anggaran yang Berimbas Naiknya UKT

Keluarga Alumni FEB Universitas Sebelas Maret Sukses Gelar Reuni Akbar

Drama Musikal Anarki vs Prestasi, Ingatkan Pelajar Tak Lakukan Tawuran

Hibah RisetMu Pengabdian kepada Masyarakat UMKLA SEGARATA Dorong Gaya Hidup Sehat dan Pengelolaan Keuangan Keluarga

Milad ke-3, UMKLA Gelar Khitan Modern Gratis dengan Teknologi Laser

Penanaman Tanaman Buah dan Pohon Jarak Tandai Gebyar Toleransi di Klaten

UMY Hibahkan Mobil All New Avanza 2024 untuk Universitas Muhammadiyah Klaten

Tim PkM UNU Surakarta Berdayakan Industri Pengecoran Logam Teknik Metal Perkasa

Universitas Muhammadiyah Klaten Tingkatkan Branding Bareng LAUTMU, 30 Ambulans Berstiker UMKLA

Pelaku Pariwisata di Karanganyar Gelar Dialog Bersama 2 Paslon Cabup dan Cawabup

Sederet UMKM dan Seni Semarakkan Peringatan Hari Pariwisata Sedunia di Boyolali

Petugas Gabungan di Boyolali Cek Kondisi Bus Pariwisata

Pemilihan Denok Kenang 2024, Wali Kota Berharap Bisa Ikut Promosikan Pariwisata Semarang

KGPAA Mangkunegoro X Senggol Pariwisata Kota Solo

Mata Trans Edukasi Siswa SD Cara Aman dan Nyaman Berkendara Bus Pariwisata

Berita Lainnya